Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan di atas, maka rumusan masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Bagaimana meningkatkan karakter tanggung jawab peserta didik melalui model pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII? 2. Apakah pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII dapat meningkatkan karakter tanggung jawab peserta didik? 3. Bagaimana meningkatkan keterampilan pemecahan masalah peserta didik melalui pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII? 4. Apakah pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII dapat mengembangkan keterampilan pemecahan masalah peserta didik? 5. Apakah kemampuan pemecahan masalah peserta didik yang diajar dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII dapat mencapai kriteria ketuntasan minimal yang ditentukan?

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang telah dirumuskan, maka tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Mendeskripsikan peningkatan karakter tanggung jawab peserta didik melalui pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII. 2. Mengetahui peningkatan karakter tanggung jawab peserta didik yang diajar dengan pembelajaran model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII. 3. Mendeskripsikan peningkatan keterampilan pemecahan masalah peserta didik melalui pembelajaran dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII. 4. Mengetahui peningkatan keterampilan pemecahan masalah peserta didik yang diajar dengan pembelajaran model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII. 5. Mengetahui ketuntasan kemampuan pemecahan masalah peserta didik yang diajar dengan model Auditory Intellectually Repetition pada materi pokok luas dan keliling segi empat kelas VII.

1.4 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS X SMA MATERI TRIGONOMETRI DALAM PEMBELAJARAN MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (AIR)

7 85 402

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (AIR) DAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMP N SATU ATAP 6 PAKKAT HUMBAHAS.

2 9 21

MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI PADA MATERI SEGI EMPAT DI KELAS VII SMP N 3 GALANG.

0 1 23

model pembelajaran Auditory Intellectually Repetition (AIR).

1 2 52

PROFIL KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH MATEMATIKA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL AIR (AUDITORY, INTELLECTUALLY, REPETITION) DITINJAU DARI KEMAMPUAN MATEMATIKA.

4 12 95

ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KESALAHAN SISWA KELAS VII DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA MATERI SEGI EMPAT MELALUI PBL

0 0 59

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH PADA MATERI WAKTU, JARAK, DAN KECEPATAN MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN AUDITORY, INTELLECTUALLY, REPETITION (AIR) PADA SISWA SEKOLAH DASAR

0 0 8

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (AIR)

0 0 13

Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah pada Materi Waktu, Jarak, dan Kecepatan Melalui Penerapan Model Pembelajaran Auditory, Intellectually, Repetition (AIR) (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V SD Negeri Setono No. 95 Surakarta Tahun Ajaran 20

0 0 20

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERTANYA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 AJIBARANG KELAS VII MELALUI PEMBELAJARAN AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (AIR)

0 0 16