Hasil Belajar LANDASAN TEORI

2.7. Hasil Belajar

Hasil belajar merupakan perubahan tingkkah laku yang diperoleh pembelajar setelah mengalami aktivitas belajar Aini, 2004: 4. Perolehan aspek- aspek perubahan perilaku tersebut tergantung apa yang dipelajari oleh siswa. Hasil belajar memiliki peran penting dalam proses belajar mengajar. Penilaian terhadap hasil belajar dapat memberikan informasi sampai sejauh mana keberhasilan seorang siswa dalam belajar. Dari informasi tersebut, guru dapat menganalisis kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan baik untuk keseluruhan kelas maupun individu. Benyamin S Bloom dalam Sugandi 2004: 43 mengklasifikasikan hasil belajar menjadi 3 kategori yang disebutt ranah belajar, yaitu : 1. Ranah kognitif Cognitive domain Hasil belajar kognitif siswa pada dasarnya berkaitan dengan hasil berupa pengetahuan, kemampuan dan kemahiran intelektual. Ranah kognitif meliputi : pengetahuan C1, pemahaman C2, penerapan C3, analisis C4, sistesis C5 dan penilaian C6. 2. Ranah afektif Affective domain Ranah afektif berorientasi pada nilai, minat dan sikap yyang menggambarkan proses seseorang dalam mengenali dan mengadopsi suatu nilai dan sikap tertentu sehingga menjadi pedoman dalam tingkah laku. Ranah afektif meliputi: penerimaan, penanggapan, penilaian, pengorganisasian dan pembentukan pola hidup. 3. Ranah psikomotorik Psychomotoric domain Ranah psikomotorik adalah ranah yang berkaitan dengan keterampilan skill atau kemampuan fisik seperti keterampilan motorik dan syarah, manipulasi objek dan koodinasi syaraf. Ranah psikomotorik sebenarnya merupakan kelanjutan dari hasil belajar kognitif dan afektif yang baru tampak dalam bentuk kecenderungan untuk berperilaku. Ranah psikomotorik menurut Simpson Anni, 2004: 6 meliputi persepsi, kesiapan, gerakan terbimbing, gerakan terbiasa, gerakan kompleks, penyesuaian, dannn kreativitas. Ranah psikomotorik dalam pembelajaran dapat berupa keterampilan siswa dalam melakukan kegiatan praktikum.

2.8. Kajian Materi

Dokumen yang terkait

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA SMK AL MUSYAFA’ KELAS X PADA MATA PELAJARAN MEMBUAT POLA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN METODE CERAMAH DAN DEMONSTRASI DENGAN CERAMAH DAN MPI

8 119 247

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN GAME KOGA DENGAN SISWA YANG DIAJAR TANPA MENGGUNAKAN GAME KOGA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR MATA PELAJARAN KIMIA SMA 1 KRAGAN REMBANG

1 15 122

Perbedaan Hasil Belajar Antara Siswa yang Diajar Dengan Menggunakan Modul dan Tanpa Menggunakan Modul Pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Kelas X SMK-TI YAPIM Medan.

0 2 11

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS ANTARA KELAS YANG DIAJAR MENGGUNAKAN STRATEGI KARTU ARISAN DENGAN KELAS Perbedaan Hasil Belajar IPS Antara Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Kartu Arisan Dengan Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Take And Give Pada

0 1 16

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS ANTARA KELAS YANG DIAJAR MENGGUNAKAN STRATEGI KARTU ARISAN DENGAN KELAS Perbedaan Hasil Belajar IPS Antara Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Kartu Arisan Dengan Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Take And Give Pada

0 1 13

PERBEDAAN HASIL BELAJAR ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODUL DAN TANPA MODUL PADA MATA PELAJARAN MENGUASAI ALAT UKUR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA KELAS 1 SEMESTER I SMK SWASTA TELADAN MEDAN.

0 1 20

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TIPE STAD PADA POKOK BAHASAN EKOSISTEM DI KELAS

0 2 15

HASIL BELAJAR SISWA ANTARA YANG DIAJAR M

0 0 4

Perbedaan hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan menggunakan metode drill dan ekspositori

0 1 8