Deskripsi Nilai Pretest Deskripsi Nilai Posttest Deskripsi Nilai Keterampilan

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1. Hasil Penellitian

4.1.1. Deskripsi Data

4.1.1.1. Deskripsi Nilai Pretest

Analisis deskripsi untuk nilai pretest dari data yang diperoleh dapat dilihat pada tabel 4.1. Tabel 4.1 Deskripsi Nilai Pretest Kelompok Mean Max Min Lolos KKM Tidak lolos KKM Eksperimen 1 71,22 80 60 19,44 80,55 Eksperimen 2 70,66 84 36 25 75 Berdasarkan tabel 4.1 bahwa nilai rata-rata mean antara kelas eksperimen 1 kelas eksperimen 2 pada mata pelajaran perakitan komputer memiliki rata-rata nilai yang hampir sama. Sehingga tidak ada perbedaan kemampuan awal siswa antara kelas eksperimen 1 dan kelas eksperimen 2. Kriteria ketuntasan minimal pada mata pelajaran perakitan komputer adalah 80. Siswa yang lolos KKM pada nilai pretest kelas eksperimen 1 lebih sedikit dibandingkan dengan kelas eksperimen 2 pada mata pelajaran perakitan komputer kelas X jurusan multimedia di SMK 11 Semarang. Data nilai selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 17 dan lampiran 18. 45

4.1.1.2. Deskripsi Nilai Posttest

Deskripsi untuk nilai Posttest dari data yang diperoleh dapat dilihat pada tabel 4.2. Tabel 4.2 Deskripsi Nilai Posttest Kelompok Mean Max Min Lolos KKM Tidak lolos KKM Eksperimen 1 78,55 88 60 61,11 38,89 Eksperimen 2 80,33 100 48 80,56 19,44 Berdasarkan tabel 4.2 nilai rata-rata mean kelas eksperimen 1 lebih rendah dibandingkan dengan kelas eksperimen 2. Kriteria ketuntasan minimal pada mata pelajaran perakitan komputer adalah 80. Siswa yang lolos KKM di kelas eksperimen 2 lebih banyak dibandingkan dengan kelas eksperimen 1 pada mata pelajaran perakitan komputer kelas X jurusan multimedia di SMK 11 Semarang. Data nilai selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 17 dan lampiran 18.

4.1.1.3. Deskripsi Nilai Keterampilan

Deskripsi nilai keterampilan yang diambil dari nilai praktek instalasi Sistem Operasi. deskripsi nilai keterapilan dapat di lihat pada tabel 4.3. Tabel 4.3 Deskripsi Nilai Keterampilan Kelompok Mean maximum minimum Eksperimen 1 73,8 91,7 50 Eksperimen 2 81,7 100 58 Berdasarkan tabel 4.3 nilai rata-rata keterampilan kelas eksperimen 2 memiliki rata-rata nilai yang lebih tinggi dibandingkan dengan rata-rata nilai kelas eksperimen 1. Nilai maksimum kelas eksperimen 2 lebih tinggi dibandingkan dengan nilai maksimum kelas eksperimen 1 pada mata pelajaran perakitan komputer jurusan multimedia di SMK 11 semarang. Data nilai selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 19 dan lampiran 20.

4.1.2. Perbedaan rata-rata Nilai Pretest dan Posttest antara kelas eksperimen 1

Dokumen yang terkait

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA SMK AL MUSYAFA’ KELAS X PADA MATA PELAJARAN MEMBUAT POLA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN METODE CERAMAH DAN DEMONSTRASI DENGAN CERAMAH DAN MPI

8 119 247

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN GAME KOGA DENGAN SISWA YANG DIAJAR TANPA MENGGUNAKAN GAME KOGA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR MATA PELAJARAN KIMIA SMA 1 KRAGAN REMBANG

1 15 122

Perbedaan Hasil Belajar Antara Siswa yang Diajar Dengan Menggunakan Modul dan Tanpa Menggunakan Modul Pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Kelas X SMK-TI YAPIM Medan.

0 2 11

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS ANTARA KELAS YANG DIAJAR MENGGUNAKAN STRATEGI KARTU ARISAN DENGAN KELAS Perbedaan Hasil Belajar IPS Antara Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Kartu Arisan Dengan Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Take And Give Pada

0 1 16

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS ANTARA KELAS YANG DIAJAR MENGGUNAKAN STRATEGI KARTU ARISAN DENGAN KELAS Perbedaan Hasil Belajar IPS Antara Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Kartu Arisan Dengan Kelas Yang Diajar Menggunakan Strategi Take And Give Pada

0 1 13

PERBEDAAN HASIL BELAJAR ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODUL DAN TANPA MODUL PADA MATA PELAJARAN MENGUASAI ALAT UKUR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA KELAS 1 SEMESTER I SMK SWASTA TELADAN MEDAN.

0 1 20

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TIPE STAD PADA POKOK BAHASAN EKOSISTEM DI KELAS

0 2 15

HASIL BELAJAR SISWA ANTARA YANG DIAJAR M

0 0 4

Perbedaan hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan menggunakan metode drill dan ekspositori

0 1 8