Kelemahan Sistem dalam Administrasi Data Pernyataan Akar Masalah

19 Data diinput ke dalam file-file komputer, misalnya menggunakan Ms Excel aplikasi spreadsheets. c. Pengolahan Data Data diolah dengan bantuan program aplikasi spreadsheets berupa operasi aljabar, pengurutan, dan sebagainya. d. Output Laporan-laporan yang dihasilkan adalah laporan secara garis besar. Dibutuhkan proses tambahan bila menginginkan laporan yang bersifat detail. e. Distribusi Data maupun informasi didistribusikan secara fisik, laporan langsung diberikan kepada bagian yang membutuhkan. Gambar 5. Daur Data Oetomo, 2002

2. Kelemahan Sistem dalam Administrasi Data

Jumlah data dan kebutuhan informasi cenderung semakin bertambah, sehingga dalam tujuan pengelolaan data, sistem administrasi data berbasis file tidak efektif dan efisien. Bila tidak dipersiapkan sebuah sistem yang fleksibel, hal tersebut dapat menghambat pertumbuhan dan perkembangan perusahaan. Pengumpulan Pengolahan Input Output Distribusi 20 Sistem administrasi data dan informasi saat ini menghasilkan nilai keluaran yang belum optimal guna mendukung pengembangan pengendalian mutu produksi, antara lain berupa: a. Kualitas informasi belum dapat memenuhi kebutuhan. b. Sinkronitas antarunit produksi pada sistem produksi belum memadai. c. Proses evaluasi dan pengeksplorasian data belum optimal untuk menunjang pengendalian dan mutu produksi Kelemahan pengelolaan data berbasis file disusun berdasarkan urutan daur data disajikan pada Tabel 1. 21 Tabel 1. Kelemahan Pengelolaan Data Berbasis File Aktivitas Alat Bantu Kelemahan Pengumpulan data secara batch Buku-buku, formulir- formulir, rekapan A. Kualitas data: Bentuk Format tabel tidak baku dan tidak memenuhi kaidah normal Isi Tercecer-hilang Waktu Harian dan mingguan Input Data Komputer dengan program aplikasi berbasis file a. Manajemen data tidak efektif, b. Ketergantungan struktural dan data c. Peluang redundansi data dan mengakibatkan inkonsistensi data Pengolahan Data terdesentralisasi di tiap departemen Kalkulator , Komputer dengan program aplikasi berbasis file Output Komputer dengan program aplikasi berbasis file Kualitas Informasi: Bentuk Belum sesuai standar Waktu Membutuhkan waktu relatif lama dalam memperoleh laporan Isi a. Isi laporan disajikan secara garis besar b. Penyajian dengan spreadsheet tidak efektif dan efisien 22

3. Pernyataan Akar Masalah

Pengelolaan data yang semi manual dan berbasis file, serta tidak terintegrasi pada setiap unit produksi mengakibatkan tidak memadainya pengelolaan data dalam menyediakan informasi yang dibutuhkan, baik oleh manajemen maupun setiap bagian dalam sistem produksi krisan potong.

4. Solusi Alternatif