Tahap Persiapan Penelitian Tahap Pelaksanaan

Tabel 3.3 Blue Print Skala Kontrol Diri Setelah Uji Coba Aspek Sub Aspek Indikator Aitem J A Fav Unfav Kontrol Perilaku Mengatur pelaksanaan Mengerjakan sendiri hal yang dapat dikerjakan secara mandiri 1, 30 11, 20 4 12,9 Meminta bantuan orang lain kerika tidak mampu mengerjakan suatu tugas secara mandiri 31 2, 12, 21 4 12,9 Memodifikasi perilaku Mampu mencegah atau menjauhkan diri sendiri agar tidak terlibat dengan mengaruh buruk dari lingkungan 3 32 2 6,4 Mampu membatasi diri untuk tidak terlibat dengan hal-hal negatif di lingkungan 4, 33 - 2 6,4 Mampu menghentikan perilaku yang bersifat buruk atau negatif 24, 34 5, 44 4 12,9 Mampu menunda keinginan 35, 45 15 3 9,7 Kontrol Kognitif Mengatur informasi Melakukan pertimbangan secara kognitif berdasarkan informasi yang telah diketahui sebagai bentuk antisipasi 7, 46 16 3 9,7 Penilaian Menilai suatu hal berdasarkan baik buruknya suatu situasi 17, 27 - 2 6,4 Berpikir secara netral atau positif terhadap suatu kejadian atau peristiwa 9, 48 18 3 9,7 Kontrol Keputusan Memilih hasil Memilih hasil yang tidak bertentangan dengan nilai dan norma yang berlaku di masyarakat 10, 29, 39 49 4 12,9 Jumlah 31 100

G. Prosedur Pelaksanaan Penelitian

1. Tahap Persiapan Penelitian

Persiapan penelitian dilakukan peneliti dengan: a. Pembuatan alat ukur Alat ukur disusun berdasarkan teori-teori yang telah dijelaskan sebelumnya. Terdapat satu skala yang disusun oleh peneliti yakni skala Universitas Sumatera Utara kontrol diriremajasedangkan untuk status keluarga akan diketahui melalui data yang diperoleh dari guru BK. b. Uji coba alat ukur Uji coba alat ukur akan melibatkan 78 anak remaja usia 12-15 tahun. Peneliti mendatangi subjek secara langsung. Uji coba Alat ukur dilakukan pada bulan Juni yang dilakukan terhadap 78 anak remaja secara umum baik yang memiliki orangtua utuh maupun bercerai. c. Revisi alat ukur Setelah peneliti melakukan uji coba alat ukur, peneliti menguji validitas dan reliabilitas dari skala. Dari hasil uji coba maka terdapat 31 aitem yang lolos dari 49 aitem secara keseluruhan. Revisi dilakukan selama 1 minggu.

2. Tahap Pelaksanaan

Setelah dilakukan uji coba dan revisi, maka selanjutnya peneliti melakukan pengambilan data penelitian. Pengambilan data penelitian dilakukan sejak tanggal 25 Juni sampai dengan 18 Agustus 2015. Pengambilan data penelitian dilakukan pada lima sekolah, yaitu SMP Dharma Pancasila, SMPN 3 Medan, SMPN 4 Medan, SMPN 10 Medan, SMPN 12 Medan. Sebelum masuk ke sekolah peneliti terlebih dahulu mengurus surat izin dari Fakultas Psikologi, selanjutnya peneliti menggunakan surat yang berasal dari Fakultas Psikologi mengurus surat ke Dinas Pendidikan. Setelah surat izin selesai peneliti mengunjungi kelima sekolah untuk meminta izin dan meminta bantuan mendata remaja sesuai dengan kriteria subjek yang telah ditetapkan Universitas Sumatera Utara sebelumnya, baik yang berasal dari keluarga utuh maupun dari keluarga bercerai. Peneliti selanjutnya kembali ke sekolah untuk membagikan kuesioner kepada siswa yang telah didata oleh Guru Bimbingan dan Konseling. Selain sekolah peneliti juga mendapatkan subjek dari luar sekolah seperti dari teman, keluarga, dll. Dari sekolah dan dari luar sekolah akhirnya didapatkan 52 subjek yang berasal dari keluarga utuh dan 52 subjek yang berasal dari keluarga bercerai.

3. Tahap Pengolahan