Jenis Penelitian Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel .1. Populasi

BAB II METODE PENELITIAN

2.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian korelasional dengan analisa kuantitatif, dengan maksud untuk mencari pengaruh antara variabel independen X dengan variabel dependen Y yang menggunakan rumus statistik. Dengan metode ini diharapkan dapat menjelaskan fenomena yang ada berdasarkan data dan fakta yang diperoleh di lapangan. 33

2.2 Lokasi Penelitian

Penetian ini dilakukan di PTPN II Persero Tanjung Morawa yang beralamat di Jl. Medan-Tanjung Morawa KM 16, Kab. Deli Serdang. 2.3 Populasi dan Sampel 2.3.1. Populasi Menurut Sugiyono “populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang akan ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Berdasarkan penjelasan diatas, maka yang menjadi populasi pada penelitian ini 33 Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis, Edisi Keempat, Jakarta : Rineka Cipta, hal : 135. Universitas Sumatera Utara adalah seluruh pegawai yang ada dikantor Direksi Kandir PTPN II Persero Tanjung Morawa yang berjumlah 690 orang. 34

2.3.2. Sampel

Menurut Singarimbun sampel diartikan sebagai bagian dari populasi yang menjadi sumber data sebenarnya, dengan kata lain sampel adalah bagian dari populasi. 35 Pengambilan sampel dimaksudkan sebagai representatif dari seluruh populasi, sehingga kesimpulan juga berlaku bagi keseluruhan populasi. Teknik penentuan sampel yang digunakan adalah cluster random sampling. Tabel 1. Jumlah Karyawan di PTPN II 34 Sugiyono. 2004. Op.cit, hal : 91. 35 Singarimbun. Op,cit. hal : 149. No Kode Bagian Karyawan pimpinan Karyawan pelaksana Jumlah seluruh Lk Pr Jlh Lk Pr Jlh 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 11.1 11.2 11.3 11.4 11.5 11.6 11.7 11.8 11.9 11.10 11.11 11.12 11.13 11.14 11.15 Sekretaris SPI Perencanaan dan pengkajian Tanaman Pengembangan Pembiayaan Akuntansi TI Pengadaan Pemasaran Sumber Daya Manusia Umum Hukum Pertahanan TeknikPengolahan Tan.Sem Teknik Tanaman Tahunan Pengolahan Tan. Tahunan 7 5 9 7 5 9 10 5 5 9 8 8 6 9 8 5 1 2 1 1 1 4 1 1 7 1 1 12 6 11 8 6 10 14 6 6 16 9 8 7 9 8 113 5 5 18 3 27 23 7 7 16 210 7 8 10 4 16 129 141 5 10 16 13 18 29 4 22 30 4 7 13 1 28 38 4 27 41 5 12 18 2 9 15 3 19 35 26 236 245 2 9 17 4 12 19 1 11 20 1 5 13 TOTAL 690 Universitas Sumatera Utara Untuk mengetahui jumlah sampel yang diambil maka digunakan Rumus Slovin : 36 1 2 Ne N n + = n = Sampel N= Populasi E = Tingkat kesalahan penarikan sample sebesar 10 kepercayaan 90 Dengan menggunakan rumus tersebut, diperoleh jumlah responden sebagai berikut : responden x Ne N n 87 87,34 1 . 690 1 690 1 2 2 = + = + = Kemudian jumlah samapel yang diperoleh tersebut didistribusikan ke 15 bagian dengan cara sebagain berikut : 1. Sekretaris = = 87 690 141 x 17,77 = 18 2. SPI = = 87 690 16 x 2,02 = 3 3. Perencanaan dan pengkajian= = 87 690 29 x 3,66 = 4 4. Tanaman = = 87 690 30 x 3,78 = 4 5. Pengembangan = = 87 690 13 x 1,64 = 2 6. Pembiayaan = = 87 690 38 x 4,79 = 5 36 Prasetyo, Bambang. 2005. Metode Penelitian Kuantitatif Teori dan Aplikasi. Jakarta : Raja Grafindo Persada, hal : 152. Universitas Sumatera Utara 7. Akuntans TI= = 87 690 41 x 5,17 = 6 8. Pengadaan = = 87 690 18 x 2,27 = 3 9. Pemasaran = = 87 690 15 x 1,89 = 2 10. Sumber Daya Manusia = = 87 690 35 x 4,41 = 5 11. Umum = = 87 690 245 x 30,89 = 31 12. Hukum Pertahanan = = 87 690 17 x 2,14 = 3 13. Perencanaan dan pengkajian= = 87 690 29 x 3,66 = 4 14. Teknik Tanaman Tahunan = = 87 690 20 x 2,52 = 3 15. Pengolahan Tan. Tahunan = = 87 690 13 x 1,64 = 2

2.4. Teknik Penentuan Skor