DEFINISI OPERASIONAL METODE PENELITIAN

47 sekali saja dan pengukuran dilakukan terhadap status karakter batas variabel subjek pada saat pemeriksaan Notoatmodjo, 2010: 145. 3.6 POPULASI DAN SAMPEL 3.6.1 Populasi Populasi adalah sejumlah besar subyek yang mempunyai karakteristik tertentu Sudigdo Sastroasmoro dan Sofyan Ismael, 2011: 99. Adapun populasi pada penelitian ini adalah air sumur gali di sekitar tempat pembuangan limbah sungai Asem Binatur. Populasi dalam penelitian ini yaitu. 100 sumur gali.

3.6.2 Sampel Penelitian

Sampel adalah sebagian dari populasi yang dipilih dengan cara tertentu hingga dianggap mewakili populasinya Sudigdo Sastroasmoro dan Sofyan Ismael, 2011: 90. Objek penelitian dalam penelitian ini adalah jarak sumur gali ke sumber pencemar dan konstruksi sumur gali yang meliputi tinggi dinding sumur, tinggi bibir sumur dan kondisi lantai sumur, dan kandungan kromium Cr +6 air sumur gali. Sampel air sumur gali dengan sampel air sesaat grab sampel yaitu sampel yang dipilih secara langsung dari sumber air yang diteliti dan hanya menggambarkan karakteristik air pada saat pengambilan sampel Effendi Hefni, 2003: 16.

3.6.2.1 Kriteria Sampel Inklusi

Pengambilan sampel dengan menggunakan kriteria inklusi untuk sampel kasus antara lain: 48 1. Bersedia menjadi responden penelitian dan mengikuti penelitian yang dilakukan. 2. Menggunakan sumur gali yang menggunakan timba kerekan atau pompa dengan kondisi sumur gali terbuka.

3.6.2.2 Kriteria Sampel Eklusi

Pengambilan sampel dengan menggunakan kriteria eklusi pada sampel yaitu: 1. Bila responden terpilih berada di tempat atau tidak mau mengikuti penelitian sampai kunjungan kedua maka responden tersebut digantikan dengan responden terpilih lainnya. Penentuan besar sampel minimal dalam penelitian dengan rumus sebagai berikut Lemeshow, 1997: 54: Keterangan: n = Besar Sampel N = Populasi = Standard deviasi dengan derajat kepercayaan 95 = 1.96 P = Proporsi untuk sifat tertentu yang diperkirakan terjadi pada populasi. Untuk proporsi atau sifat tertentu yang tidak diketahui maka besarnya P yang digunakan adalah 50 = 0.5 d = Besarnya toleransi penyimpangan diharapkan tidak lebih dari 10 = 0.1

Dokumen yang terkait

Keadaan Sumur Gali Di Desa Aek Nauli Kecamatan Padang Sidempuan Timur Kabupaten Tap-Sel Tahun 2000 (Ditinjau Dari Aspek Konstruksi)

0 38 57

Hubungan Keadaan Konstruksi Sarana Air Bersih Sumur GaIi Dan Kualitas Bakteriologi Air Di Desa Sukadame Kec. Tigapanah Kab. Karo Tahun 2000

1 27 73

Gambaran Perilaku Masyarakat Tentang Konstruksi Sumur Gali Dan Kualitas Air Sumur Gali Di Desa Gunung Raya Kabupaten Labuhan Batu Rantau Prapat Tahun 2010

3 80 87

Efektivitas Penurunan Kadar Fe Dan Mn Sumur Gali Dengan Menggunakan Saringan Pasir Sistim Up Flow Berdasarkan Jenis Dan Ketebalan Media Saringan Di Dusun I Kikik Kecamatan Hamparan Perak Tahun 2007

2 60 57

Hubungan Jarak Kandang Ternak, Perilaku Masyarakat Dan Konstruksi Sumur Gali terhadap Kualitas Bakteriologis Air Sumur Gali Penduduk Desa Sialang Buah Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2015

8 83 127

HUBUNGAN ANTARA KONDISI FISIK SUMUR GALI DENGAN KADAR NITRIT AIR SUMUR GALI DI SEKITAR SUNGAI TEMPAT PEMBUANGAN LIMBAH CAIR BATIK (Studi di Kelurahan Podosugih Kecamatan Pekalongan Barat Kota Pekalongan Tahun 2012)

2 14 111

Hubungan Jarak Kandang Ternak, Perilaku Masyarakat Dan Konstruksi Sumur Gali terhadap Kualitas Bakteriologis Air Sumur Gali Penduduk Desa Sialang Buah Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2015

5 20 127

Hubungan Jarak Septic Tank, Konstruksi Sumur Gali, dan Perilaku Masyarakat Terhadap Kandungan Bakteri Escherichia coli Air Sumur Gali Penduduk di Desa Mekar Makmur Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2016

2 42 156

STUDI KUALITAS AIR SUMUR GALI PENDUDUK DILIHAT DARI FISIK, KIMIA DAN BAKTERIOLOGIS SERTA GAMBARAN KONSTRUKSI SUMUR GALI DI KECAMATAN PANCUR BATU KABUPATEN DELI SERDANG.

0 3 21

HUBUNGAN KONTRUKSI SUMUR GALI TERHADAP KUALITAS BAKTERIOLOGIS AIR PADA SUMUR GALI DIKELURAHAN TEJOSARI KECAMATAN METRO TIMUR KOTA METRO TAHUN 2013

0 0 5