80.35 55.84 34.40 42.01 641.18 219.58 Tata Guna Lahan Daerah Irigasi Jatiluhur

Citarum dialirkan sebagai inflow di Waduk Juanda Jatiluhur. Air dari Waduk Juanda dikeluarkan sebagai outflow waduk sesuai keperluan di hilir ke sungai Citarum lagi dimana sebelumnya dilewatkan turbin pembangkit listrik tenaga air, yang akan menghasilkan listrik. Selanjutnya dialirkan ke dataran rendah di pantai utara Jawa Barat yang telah berkembang, yaitu daerah industri, daerah pertanian, dan perusahaan daerah air minum. Tabel 11. Rata-Rata Aliran Sungai Citarum Tahun Rata-Rata Aliran Sungai Citarum juta m 3 Jan Feb Mar April Mei Juni Juli Agts Sept Okt Nov Des Jumlah 2001 690.01 719.01 649.99 1039.00 541.01 464.98 281.02 208.02 203.06 632.18 1301.96 394.39 7124.63 2002 1064.18 751.04 976.22 882.96 306.06 186.03 251.18 98.48

75.04 80.35

203.91 664.73 5540.18 2003 350.09 710.28 730.64 399.17 386.20 98.24

49.71 55.84

149.95 420.88 333.67 609.79 4294.46 2004 612.93 610.79 774.81 641.99 683.98 153.52 126.50 43.58 128.77 104.83 292.20 569.16 4743.06 2005 639.12 973.20 914.62 749.35 369.46 433.62 237.33 145.95 183.51 226.43 313.40 563.11 5749.10 2006 713.61 752.13 360.78 590.06 350.25 134.46

63.16 34.40

25.30 42.01

78.48 641.18

3785.82 2007 269.98 759.56 529.38 921.47 430.45 319.52 126.56 53.92

47.76 219.58

617.02 814.22 5109.42 Rata-Rata 619.99 753.72 705.21 746.29 438.20 255.77 162.21 91.46 116.20 246.61 448.66 608.08 5192.38 Sumber: Perusahaan Umum Jasa Tirta II, 2008 Oleh karena itu daerah hilir telah dibangun daerah irigasi teknis dan daerah industri yang membuat pertumbuhan penduduk meningkat yang perlu didukung dengan perusahaan daerah air minum kabupatenkota dan listrik yang semua kebutuhan airnya bersumber dari Waduk Juanda. Air di Daerah Irigasi Jatiluhur oleh berbagai pihak banyak dibutuhkan dan mempunyai nilai ekonomi tinggi, maka perlu dikelola oleh Perusahaan Umum Jasa Tirta II supaya tidak terjadi konflik kepentingan.

6.3 Tata Guna Lahan Daerah Irigasi Jatiluhur

Daerah Irigasi Jatiluhur terdiri dari 3 wilayah saluran induk, yaitu Tarum Timur, Tarum Utara, dan Tarum Barat. Wilayah Tarum Timur meliputi Kabupaten Subang dan Kabupaten Indramayu bagian barat, Wilayah Tarum Utara meliputi Kabupaten Karawang, dan Wilayah Tarum Barat meliputi DKI Jakarta, Kabupaten dan Kota Bekasi. Wilayah Tarum Barat berbeda dengan 2 wilayah lainnya. Wlayah itu berkembang mengarah menjadi pusat industri dan pemukiman. Tabel 12. Sawah Irigasi Teknis di Daerah Irigasi Jatiluhur Tahun 2001 ─2007 No. Wilayah Sawah Irigasi Teknis di Daerah Irigasi Jatiluhur ribu Ha 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 1 Tarum Barat 58.196 58.196 58.196 54.935 54.392 53.652 53.652 a. Cikarang 30.671 30.671 30.671 30.781 30.626 30.071 30.071 b. Lemang Abang 27.525 27.525 27.525 24.154 23.766 23.581 23.581 2 Tarum Utara 87.426 87.426 87.426 87.396 87.396 87.276 87.276

a. Rengas Dengklok 45.996