LINGKUP BERLAKU : PNS Kementerian Perdagangan Daerah

2. PERKA BKN : Nomor 16 Tahun 2012

3. PENGERTIAN : Jabatan fungsional Assessor adalah jabatan yang mempunyai ruang lingkup tugas,

tanggung jawab, dan wewenang utk melakukan kegiatan penilaian kompetensi manajerial 4. TUGAS POKOK : Melakukan kegiatan penilaian kompetensi manajerial, yang meliputi pelaksanaan monitoring dan evaluasi pelaksanaan penilaian dan pemanfaatan hasil penilaian, serta pengembangan metode penilaian 5. PERPRES TUNJANGAN : Nomor .......... 6. PERATURAN BUP : PP Nomor 21 Tahun 2014

7. INSTANSI PEMBINA : Badan Kepegawaian Negara 8. RUMPUN JABATAN : Manajemen

9. LINGKUP BERLAKU : P N S Pusat Daerah

10. PEJABAT PENETAP PAK : a. Kepala BKN atau pejabat eselon I yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Madya, pangkat Pembina Tingkat I, golru IVb s.d Assessor BKN, di instansi lainnya di luar BKN dibantu Tim Penilai Pusat b. Sekretaris Utama BKN atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Assessor Pertama, pangkat Penata Muda Tingkat I, golru IIIb s.d lingkungan BKN dibantu Tim Penilai Unit Kerja c. Pimpinan Instansi atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Assessor Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d lingkungan instansi masing-masing dibantu Tim Penilai Instansi d. Sekretaris Daerah Provinsi atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Assessor Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d lingkungan Provinsi dibantu Tim Penilai Provinsi e. Sekretaris Daerah KabupatenKota atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Assessor Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d golru IVa di lingkungan KabupatenKota dibantu Tim Penilai KabupatenKota

11. PEMBEBASAN SEMENTARA: a. tidak dapat mengumpulkan angka kredit yang ditentukan;

b. diberhentikan sementara sebagai PNS; c. ditugaskan secara penuh di luar jabatan Assessor;

d. cuti di luar tanggungan negara; e. tugas belajar lebih dari 6 enam bulan.

12. KENAIKAN JABATAN:

12. KENAIKAN JABATAN: Assessor yang akan naik jabatan setingkat lebih tinggi harus

penjenjangan 13. PENGANGKATAN KEMBALI: Pengangkatan kembali setelah dibebaskan sementara karena ditugaskan secara penuh diluar jabatan tinggi berusia 54 tahun. Tingkat Jenjang Jabatan Golru Angka Kredit Tunjangan Jabatan Batas Usia Pensiun Ahli Pertama IIIb 150 58 Muda IIIc 200 58 IIId 300 Madya IVa 400 60 IVb 550 IVc 700 Utama IVd 850 60 IVe 1050 adalah jabatan yang mempunyai ruang lingkup tugas, tanggung jawab, dan wewenang utk melakukan kegiatan penilaian kompetensi manajerial : Melakukan kegiatan penilaian kompetensi manajerial, yang meliputi pelaksanaan penilaian, monitoring dan evaluasi pelaksanaan penilaian dan pemanfaatan hasil penilaian, serta pengembangan metode penilaian Kepala BKN atau pejabat eselon I yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Assessor Assessor Utama pangkat Pembina Utama, golru IVe di lingkungan BKN, di instansi lainnya di luar BKN dibantu Tim Penilai Pusat Sekretaris Utama BKN atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Pertama, pangkat Penata Muda Tingkat I, golru IIIb s.d Assessor Madya, pangkat Pembina, golru IVa di Pimpinan Instansi atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial bagi Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d Assessor Madya, pangkat Pembina, golru IVa di masing dibantu Tim Penilai Instansi Sekretaris Daerah Provinsi atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi manajerial Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d Assessor Madya, pangkat Pembina, golru IVa di Sekretaris Daerah KabupatenKota atau pejabat eselon II yang ditunjuk yang membidangi penilaian kompetensi Pertama, pangkat Penata Muda Tk I, golru IIIb s.d Assessor Madya, pangkat Pembina, golru IVa di lingkungan KabupatenKota dibantu Tim Penilai KabupatenKota tidak dapat mengumpulkan angka kredit yang ditentukan; harus mengikuti dan lulus uji kompetensi dan diklat Pengangkatan kembali setelah dibebaskan sementara karena ditugaskan secara penuh diluar jabatan Assessor paling Batas Usia Pensiun Pengangkatan Dalam Jabatan 8 th Syarat pengangkatan pertama:

1. Berijazah paling rendah Sarjana S1 di bidang Psikologi dan bidang ilmu lainnya yang berada

pada rumpun bidang ilmu humaniora Ilmu bahasa, Pendidikan, Sejarah, Ilmu hukum, Filsafat, Antropologi, Manajemen Sumber Daya Manusia dan Ilmu-ilmu sosial yang bersifat humanistik yang ditetapkan oleh Menteri PAN-RB dengan pertimbangan Kepala BKN;

2. Pangkat paling rendah Penata Muda Tingkat I, golru IIIb;

3. Telah mengikuti diklat dan lulus uji kompetensi sebagai Assessor;

4. nilai prestasi kerja, paling sedikit bernilai baik dalam satu tahun terakhir.

8 th 60 th 60 th Syarat pengangkatan perpindahan dari jabatan lain: 1. Memenuhi syarat pengangkatan pertama;

2. Mengikuti proses seleksi dan dinyatakan memenuhi persyaratan kompetensi sebagai

Assessor; 3. Bagi yang memiliki latar belakang pendidikan lintas kualifikasi pendidikan yang ditetapkan sebelumnya akan ditetapkan oleh Menteri PAN- RB dgn pertimbangan instansi Pembina; 4. Usia paling tinggi 50 tahun;

5. Tersedia formasi Jabatan fungsional Assessor;