Menghitung Market Value Added MVA.

WACC Adalah penghitungan biaya modal cost of capital perusahaan dengan memberi bobot masing-masing kategori modal modal pemegang saham, pinjaman bank, obligasi dan lain sebagainya. WACC merupakan rata-rata tingkat hasil yang diharapkan atas investasi suatu perusahaan 39 . Investor dan kreditur yang melakukan investasi dalam sebuah perusahaan menginginkan biaya operasional yang minimal sama dengan pengembalian yang mereka terima dari investasi lain. WACC adalah gabungan dari masing-masing biaya modal dari perusahaan dan persentase dari masing-masing struktur modal, yaitu hutang jangka panjang dan saham biasa dimana WACC adalah menghitung biaya modal perusahaan secara keseluruhan. WACC = Wd Kd + We Ke Wd : Proporsi hutang yang digunakan Kd : Biaya hutang cost of debtsetelah pajak We : Proporsi modal yang digunakan Ke : Biaya ekuitas cost of equity

3. Menghitung Market Value Added MVA.

MVA adalah mengukur kekayaan wealth yang diakumulasi perusahaan dari waktu ke waktu untuk pemegang saham. Angka MVA diperoleh dengan menghitung nilai perusahaan companyenterprise value -- penjumlahan harga pasar seluruh saham, surat utang dan surat berharga lainnya yang dimaksudkan untuk memobilisasi kapital dikurangi nilai buku book value atau modal yang diinvestasikan. MVA merupakan net present value dari seluruh EVA yang akan datang 40 . 39 http:vibizlearning.comnewglossarydetailweighted_average_cost_of_capital_wacc di akses pada tanggal 19 Agustus 2008 40 Kusnan M. Djawahir, Mengukur Kekayaan Perusahaan Senin, Jakarta, Majalah SWA, SWA 17 Desember 2007, h 10 MVA ini digunakan untuk mengukur seluruh pengaruh dari kinerja manajerial sejak perusahaan berdiri hingga sekarang, analsis ini didasarkan pada cara pandang kaum fundamentalis yang menyatakan bahwa nilai ekuitas yang mewakili nilai perusahaan ditentukan oleh faktor-faktor fundamental perusahaan. MVA lebih merupakan metrik kekayaan wealth metric yang mengukur nilai perusahaan dari waktu ke waktu 41 . Berikut adalah formula yang digunakan dalam menghitung Market Value Added. MVA = Market Value Of Equity – Equity Capital Supplied Bisa disimpulkan bahwa MVA adalah Economic Value Added yang dihasilkan oleh kinerja manajerial sepanjang umur perusahaan yang di present value-kan 42 . 41 Ibid h 10 42 Ibid h 11

BAB IV DATA DAN FAKTA PERUSAHAAN

A. Deskripsi Objek Penelitian.

Terdapat 15 saham emiten dari 30 saham yang terdaftar dalam Jakarta Islamic Index menjadi objek penelitian ini. Saham-saham yang terangkum dalam Jakarta Islamic Index merupakan saham yang dipilih dari saham-saham yang sesuai dengan Syariah Islam. Penentuan kriteria pemilihan saham dalam Jakarta Islamic Index melibatkan pihak Dewan Pengawas Syariah PT Danareksa Invesment Management. Jakarta Islamic Index dimaksudkan untuk digunakan sebagai tolok ukur benchmark untuk mengukur kinerja suatu investasi pada saham dengan basis syariah. Melalui index diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan investor untuk mengembangkan investasi dalam ekuiti secara syariah. Pemilihan Saham untuk Indeks Untuk menetapkan saham-saham yang akan masuk dalam penghitungan indeks dilakukan dengan urutan seleksi sebagai berikut: Memilih kumpulan saham dengan jenis usaha utama yang tidak bertentangan dengan prinsip syariah dan sudah tercatat lebih dari 3 bulan kecuali termasuk dalam 10 kapitalisasi besar. Memilih saham berdasarkan laporan keuangan tahunan atau tengah tahun berakhir yang memiliki rasio Kewajiban terhadap Aktiva maksimal sebesar 90. Memilih 60 saham dari susunan saham diatas berdasarkan urutan rata-rata kapitalisasi pasar market capitalization terbesar selama satu tahun terakhir. Memilih 30 saham dengan urutan berdasarkan tingkat likuiditas rata-rata nilai perdagangan reguler selama satu tahun terakhir. Pengkajian ulang akan dilakukan 6 bulan sekali dengan penentuan komponen index pada awal bulan Januari dan Juli setiap tahunnya.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia

5 84 90

Pengaruh Economic Value Added ( EVA), Market Value Added (MVA) Dan Rasio Profitabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Tambang Yang Terdaftar Di BEI

4 65 80

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) TERHADAP MARKET VALUE ADDED (MVA) PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

2 79 15

Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada perusahaan yang melakukan Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia

0 34 88

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) Terhadap Market Value Added (MVA) Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2011 - 2012

0 73 84

Analisis Perbandingan Economic Value Added (EVA) dan Financial Value Added (FVA) Sebagai Alat Ukur Penilaian Kinerja Keuangan Pada PT. Souci Indoprima

12 71 81

Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added (EVA) Saham Tiga Emiten Terbaik 2008

2 31 89

Analisis Perbandingan Economic Value Added (EVA) Dan Financial Value Added (FVA) Sebagai Alat Ukur Penilaian Kinerja Keuangan Pada PT. Sumbetri Megah

30 128 84

Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added (EVA) Dan Market Value Added (MVA) Pada Tiga Emiten Terbaik 2006

14 91 86

Pengaruh Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen terhadap Harga Saham pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia 2012-2014

6 87 92