Deskripsi Responden ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

63

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Responden

Penelitian ini dilakukan di Bank Rakyat Indonesia BRI cabang Cik Ditiro Yogyakarta. Data dalam penelitian ini diperoleh dengan menyebarkan kuesioner yang ditujukan kepada Wajib Pajak Orang Pribadi pengguna e-Filing yang bekerja di Kantor Cabang BRI Cik Ditiro Yogyakarta sebagai responden. Rincian kuesioner yang kembali adalah sebagai berikut: Tabel 5.1 Rincian Kuesioner No Keterangan Jumlah Persentase 1 Kuesioner yang disebarkan 65 100 2 Kuesioner yang kembali Kuesioner yang tidak kembali Kuesioner yang tidak digunakan 60 92,31 5 7,69 3 4,62 3 Kuesioner yang digunakan 57 87,69 Sumber: Data Diolah Kuesioner yang disebarkan untuk memperoleh data yakni sebanyak 65 kuesioner, yang disesuaikan dengan jumlah pengguna e-Filing yang ada di Kantor Cabang BRI Cik Ditiro Yogyakarta. Sebanyak 65 kuesioner yang di sebar, kembali sebanyak 60 kuesioner 92,31 dan 5 kuesioner 7,69 tidak kembali. Dari kuesioner yang kembali, terdapat 3 4,62 yang tidak dapat digunakan karena tidak terisi lengkap, sehingga kuesioner yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 57 kuesioner 87,69. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Untuk memastikan bahwa Wajib Pajak merupakan Wajib Pajak pengguna e-Filing yang melaporkan Surat Pemberitahuan di wilayah Yogyakarta, maka kuesioner dilengkapi dengan data demografi responden seperti alamat, pertanyaan pengguna e-Filing, lama penggunaan dan jenis Surat Pemberitahuan. Di bawah ini akan ditampilkan tabel karakteristik responden yang diperoleh berdasarkan kuesioner: Tabel 5.2 Rekapitulasi Data Demografi Responden No Alamat Pengguna e-Filing Lama Penggunaan Jenis SPT 1 Sleman YA 2 tahun 1770 SS 2 Sleman YA 2 tahun 1770 S 3 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 4 Depok YA 1-2 tahun 1770 S 5 Maguoharjo YA 1-2 tahun 1770 S 6 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 7 Depok YA 1-2 tahun 1770 SS 8 Kota Baru YA 1 tahun 1770 SS 9 Depok YA 1-2 tahun 1770 S 10 Sleman YA 1 tahun 1770 S 11 Kaliurang YA 1-2 tahun 1770 S 12 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 13 Condong catur YA 2 tahun 1770 S 14 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 15 Depok YA 1 tahun 1770 S 16 Depok YA 1-2 tahun 1770 S 17 Condong Catur YA 2 tahun 1770 S 18 Depok YA 1-2 tahun 1770 S 19 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 20 Depok YA 1 tahun 1770 S 21 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 22 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS Tabel 5.2 Rekapitulasi Data Demografi Responden lanjutan 23 Sleman YA 2 tahun 1770 S 24 Babarsari YA 1 tahun 1770 S 25 Depok YA 1-2 tahun 1770 SS 26 Kota Baru YA 2 tahun 1770 S 27 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 28 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 29 Gejayan YA 1 tahun 1770 S 30 Sleman YA 1-2 tahun 1770 SS 31 Sleman YA 2 tahun 1770 SS 32 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 33 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 34 Sleman YA 1 tahun 1770 SS 35 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 36 Depok YA 1-2 tahun 1770 S 37 Sleman YA 1 tahun 1770 SS 38 Gejayan YA 2 tahun 1770 SS 39 Gejayan YA 1-2 tahun 1770 S 40 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 41 Mrican YA 1-2 tahun 1770 S 42 Sleman YA 2 tahun 1770 SS 43 Sleman YA 2 tahun 1770 SS 44 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 45 Gejayan YA 1-2 tahun 1770 S 46 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 47 Depok YA 1-2 tahun 1770 SS 48 Sleman YA 2 tahun 1770 S 49 Sleman YA 1 tahun 1770 S 50 Depok YA 1-2 tahun 1770 SS 51 Mrican YA 1-2 tahun 1770 S 52 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 53 Sleman YA 1 tahun 1770 S 54 Gejayan YA 1-2 tahun 1770 SS 55 Sleman YA 1-2 tahun 1770 S 56 Sleman YA 2 tahun 1770 SS 57 Depok YA 1-2 tahun 1770 S Sumber: Data Diolah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Dari tabel data demografi responden di atas dapat dilihat bahwa 100 responden berasal dari wilayah Yogyakarta, hal ini berarti semua responden melaporkan laporan pajaknya di KPP wilayah Yogyakarta. Kemudian dari kolom pengguna semua 100 responden telah dan masih menggunakan e-Filing. Dari lama penggunaan 10 17,54 responden telah menggunakan e-Filing kurang dari satu tahun, sebanyak 35 61,41 responden telah menggunakan e-Filing selama satu sampai dua tahun dan sisanya sebanyak 12 21,05 responden telah menggunakan e-Filing lebih dari dua tahun. Kemudian dari jenis Surat Pemberitahuan dapat diketahui sebanyak 36 responden 63,16 menggunakan SPT 1770 S dan 21 responden 36,84 menggunakan SPT 1770 SS untuk melaporkan pajaknya, ini artinya sebagian besar responden memiliki penghasilan dari satu pemberi kerja. Pengumpulan data dilakukan pada bulan Januari sampai Maret 2016.

B. Deskripsi Variabel

Dokumen yang terkait

Hubungan persepsi pelayanan, persepsi konsultasi, dan persepsi pengawasan Account Representative (AR) dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Temanggung).

10 41 135

Hubungan persepsi Self Assessment System, persepsi sosialisasi perpajakan, persepsi tingkat pendidikan dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta).

0 0 133

Analisis hubungan persepsi pengetahuan pajak, persepsi kualitas pelayanan, persepsi konsultasi Account Representative (AR) dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi : studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sleman, Yogyakarta.

10 69 135

Hubungan persepsi pengetahuan wajib pajak, persepsi kemudahan pengisian SPT, persepsi kesadaran wajib pajak, persepsi kegunaan e-filing dengan persepsi kepatuhan penyampaian SPT tahunan wajib pajak orang pribadi : studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pra

0 5 168

Analisis hubungan persepsi pengetahuan tax amnesty, persepsi kualitas pelayanan account representative, persepsi kesadaran wajib pajak dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi

0 9 145

Hubungan persepsi kebermanfaatan, persepsi kemudahan, dan persepsi kepuasan penerapan E Filing dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi kasus pada Kepolisian Resor Klaten)

3 41 180

Analisis persepsi kebermanfaatan, persepsi kemudahan, persepsi kepuasan wajib pajak orang pribadi dengan penggunaan e billing sebagai sarana pembayaran pajak secara elektronik

13 48 139

PENGARUH PERSEPSI KEBERMANFAATAN, PERSEPSI KEMUDAHAN,PERSEPSI KERUMITAN, DAN PERSEPSI KEPUASAN WAJIB PAJAKTERHADAP PENGGUNAAN E-FILLING BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KOTA KUDUS

0 0 16

PENGARUH PERSEPSI KEMANFAATAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, KEAMANAN DAN KERAHASIAAN, SERTA KEPUASAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP PERILAKU PENGGUNAAN E-FILING

0 3 16

PENGARUH PERSEPSI KEBERMANFAATAN, PERSEPSI KERUMITAN, DAN PERSEPSI KEPUASAN WAJIB PAJAK TERHADAP PENGGUNAAN E-FILING BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KOTA KUDUS - Eprints UPN "Veteran" Yogyakarta

0 1 14