Pengertian Argumen Kajian Teori

Contoh: Mengacu pada pengertian pernyataan posisi di atas, ketika akan menganalisis elemen pernyataan posisi pada sebuah wacana argumentatif, dapat diajukan sebuah pertanyaan yaitu apa yang menjadi pendirian atau standpoint seorang penelitipenulis? Hal ini akan memudahkan identifikasi terhadap elemen pernyataan posisi. 2 Data atau fakta Toulmin, dkk. 1979: 25 menjelaskan bahwa “having clarified the claim, we must consider what kind of underlying foundation is required if a claim of this particular kind is to be accepted as solid and reliable. ” Menurutnya, setelah memberikan pernyataan posisi, harus dipertimbangkan dasar apa yang diperlukan agar pernyataan posisi dapat diterima sebagai hal yang kuat dan terpercaya. Dari kalimat tersebut, dapat dirumuskan bahwa data atau fakta merupakan dasar yang menjadi alasan atau bukti dari pemberian pernyataan posisi. Setelah memberikan pernyataan, kita harus mempertimbangkan dasar yang diperlukan jika pernyataan posisi tertentu akan diterima sebagai hal yang kuat dan terpercaya. Data atau fakta dibutuhkan untuk memperkuat Asumsi rasionalitas sulit dipenuhi seperti kenyataan tidak memadainya informasi mengenai sifat masalah dan penyelesaian kekurangan waktu dan uang untuk mengumpulkan informasi yang lebih lengkap. Hal ini mungkin menyebabkan ketidakmampuan untuk mengingat sejumlah besar informasi, dan batas-batas kecerdasan mereka sendiri. Sumber: Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 2013 pernyataan posisi. Seseorang tidak bisa begitu saja memberikan pernyataan posisi tanpa disertai data atau fakta yang kuat. Mengacu pada pendapat Toulmin, dkk. 1979: 25, data atau fakta pada sebuah argumen dapat berupa pengamatan eksperimen, pengetahuan umum, data statistik, dan kesaksian seseorang. Contoh: Mengacu pada pengertian data, ketika akan menganalisis elemen data atau fakta pada sebuah wacana argumentatif, dapat diajukan sebuah pertanyaan yaitu apa yang menjadi dasar atau alasan pendirian atau standpoint seorang penelitipenulis? Hal ini akan memudahkan identifikasi terhadap elemen data atau fakta. 3 Jaminan Toulmin, dkk. 1979: 26, knowing on what grounds a claim is founded is, however, only the first step toward getting clear about its solidity and reliability. Next we must check whether these grounds really do provide genuine support for this particular claim and are not just a lot of irrelevant information having nothing to do with the claim in question. Menurutnya, untuk mengetahui apakah data sebuah pernyataan posisi mempunyai bukti Dalam kenyataannya, kondisi dunia dan kemampuan manusia sendiri tidaklah sesempurna itu. Salah seorang narasumber, menerangkan dalam sebuah penjelesannya yaitu: “Intinya analisa satu gudang, satu lapangan, begitu sudah beli itu semua gak diperlukan. Sekarang, mau analisa 1 tahun atau 100 tahun, begitu beli di harga 3000 misalnya. Dengan analisa apapun lah, harapannya tentu akan naik. Tapi ketika kenyataannya ternyata turun, trus mau apa. Jadi memang ada faktor lain, yaitu bagaimana strategi yang digunakan”. Sumber: Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 2013