DeskripsiLokasi GAMBARAN UMUM PAROKI THERESIA LISIEUX BORO

48

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 47 Orang Muda Katolik OMK paroki St. Theresia Lisieux. Berikut ini akan disajikan mengenai identitas dan deskripsi responden berdasarkan data penelitiannya. 1. Deskripsi Responden Berdasarkan Gender Berikut ini disajikan tabel deskripsi data berdasarkan jenis kelamin responden di OMK Paroki St. Theresia Lisieux Boro. Tabel V.1 Deskripsi Responden Berdasarkan Gender Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Laki-Laki 23 48.9 Perempuan 24 51.1 Total 47 100 Sumber: Data Primer, diolah 2015 Berdasarkan tabel di atas menunjukkan bahwa dari 47 responden penelitian, mayoritas responden berjenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 24 orang 51,1 dan sisanya berjenis kelamin laki - laki yaitu sebanyak 23 orang 48,9. 2. Deskripsi Responden Berdasarkan Usia Berikut ini disajikan tabel deskripsi data berdasarkan usia responden di OMK Paroki St. Theresia Lisieux Boro. Tabel V.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Usia Usia Frekuensi Persentase 20 tahun 9 19.1 20 - 25 tahun 24 51.1 25 tahun 14 29.8 Total 47 100 Sumber: Data Primer, diolah 2015 Tabel V.2 menunjukkan deskripsi responden berdasarkan usia. Jumlah responden terbanyak berusia antara 20 - 25 tahun yaitu sebanyak 24 orang 51,1, selanjutnya responden dengan usia kurang dari 20 tahun ada sebanyak 9 orang 19,1, dan responden dengan usia lebih dari 25 tahun sebanyak 14 orang 29,8. 3. Deskripsi Responden Berdasarkan Daerah asal Berikut ini disajikan tabel deskripsi data berdasarkan daerah asal responden di OMK Paroki St. Theresia Lisieux Boro. Tabel V.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Daerah asal Daerah asal Frekuensi Persentase Boro 10 21.3 Kalibawang 1 2.1 Kulon progo 11 23.4 Samigaluh 24 51.1 Yogyakarta 1 2.1 Total 47 100 Sumber: Data Primer, diolah 2015 Berdasarkan tabel V.3 di atas terlihat bahwa mayoritas responden penelitian yang berada di OMK Paroki St. Theresia Lisieux Boro berasal dari Samigaluh yaitu sebanyak 24 orang 51,1, sedangkan dari Boro sebanyak 10 orang 21,3, dari Kalibawang dan Yogyakarta masing – masing sebanyak 1 orang atau 2,1, dan Kulonprogo sebanyak 11 orang atau 23,4. 4. Deskripsi Responden Berdasarkan Pendidikan terakhir Berikut ini disajikan tabel deskripsi data berdasarkan pendidikan terakhir responden di OMK Paroki St. Theresia Lisieux Boro. Tabel V.4 Deskripsi Responden Berdasarkan Pendidikan terakhir Pendidikan terakhir Frekuensi Persentase SMP 4 8.5 SMAsederajat 22 46.8 Diploma 6 12.8 S1 15 31.9 Total 100 100 Sumber: Data Primer, diolah 2015 Berdasarkan tabel di atas tampak bahwa pendidikan terakhir responden adalah SMAsederajat sebanyak 22 orang 46,8, SMP

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN INTENSITAS MENONTON IKLAN MAKANAN DI TELEVISI DENGAN PERILAKU KONSUMSI MAKANAN CEPAT SAJI SISWA SMK PANCA BUDI 2 MEDAN.

0 3 29

INTENSITAS MENONTON TAYANGAN KEKERASAN DI MEDIA SOSIAL INTERNET DENGAN PERILAKU Intensitas menonton tayangan kekerasan di media sosial internet dengan perilaku agresif anak sekolah di SD Negeri 1 Tirtomoyo.

1 3 22

INTENSITAS MENONTON TAYANGAN KEKERASAN DI MEDIA SOSIAL INTERNET DENGAN PERILAKU Intensitas menonton tayangan kekerasan di media sosial internet dengan perilaku agresif anak sekolah di SD Negeri 1 Tirtomoyo.

0 2 17

PENGARUH MINAT ANAK DALAM MENONTON ACARA TELEVISI TERHADAP PERILAKU SOSIAL Pengaruh Minat Anak Dalam Menonton Acara Televisi Terhadap Perilaku Sosial Anak Kelompok B Di TK PGRI Doplang.

0 3 11

PENGARUH MINAT ANAK DALAM MENONTON ACARA TELEVISI TERHADAP PERILAKU SOSIAL ANAK KELOMPOK B Pengaruh Minat Anak Dalam Menonton Acara Televisi Terhadap Perilaku Sosial Anak Kelompok B Di TK PGRI Doplang.

0 3 17

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENONTON TAYANGAN Hubungan Antara Intensitas Menonton Tayangan Reality Show Televisi Dengan Perilaku Prososial Remaja.

0 3 17

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENONTON TAYANGAN Hubungan Antara Intensitas Menonton Tayangan Reality Show Televisi Dengan Perilaku Prososial Remaja.

0 2 14

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENONTON TAYANGAN KEKERASAN DI TELEVISI DENGAN PERILAKU AGRESI PADA Hubungan Antara Intensitas Menonton Tayangan Kekerasan Di Televisi Dengan Perilaku Agresi Pada Siswa Sd N Trangsan 03.

0 1 17

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENONTON TAYANGAN KEKERASAN DI TELEVISI DENGAN PERILAKU AGRESI PADA Hubungan Antara Intensitas Menonton Tayangan Kekerasan Di Televisi Dengan Perilaku Agresi Pada Siswa Sd N Trangsan 03.

0 13 13

Perbedaan akses media sosial berdasarkan minat baca, intensitas menonton televisi, dan perilaku konsumsi anak muda di Paroki Pringwulung.

0 0 127