Tingkat Pengetahuan Tingkat Pendidikan Umur Jumlah Anak

3.6.1. Variabel Bebas

Aspek pengukuran pada variabel bebas meliputi: tingkat pengetahuan, sikap, tingkat pendidikan, umur, jumlah anak, tingkat pendapatan, jarak dengan fasilitas kesehatan, tindakan petugas kesehatan, sikap istri.

3.6.1.1. Tingkat Pengetahuan

Untuk mengetahui tingkat pengetahuan responden terhadap kontrasepsi vasektomi dilakukan dengan memberikan pertanyaan berbentuk kuesioner. Pertanyaan yang diajukan sebanyak 10 pertanyaan. Penilaian terhadap jawaban responden dilakukan dengan memberikan nilai 1 jika responden menjawab benar, sedangkan jika responden menjawab tidak benar maka diberikan nilai 0. Jika responden menjawab benar 6-10 pertanyaan akan dikategorikan baik. Jika responden menjawab benar 0-5 maka dikategorikan kurang. Skala tingkat pengetahuan adalah skala ordinal. Tabel 3.1. Metode Pengukuran Tingkat Pengetahuan Jenis Variabel Nama Variabel Cara Ukur Skala Ukur Hasil Ukur Variabel Bebas Tingkat Pengetahuan Kuesioner Ordinal 1. Baik 2. Kurang

3.6.1.2. Tingkat Pendidikan

Untuk mengetahui tingkat pendidikan responden diberikan pertanyaan berbentuk kuesioner. Pertanyaan yang diajukan sebanyak 1 pertanyaan. Penilaian terhadap jawaban responden dilakukan dengan memberikan nilai 1 jika responden Universitas Sumatera Utara memiliki tingkat pendidikan yang tinggi SMA dan PT dan nilai 2 jika responden menjawab memiliki tingkat pendidikan rendah SD dan SMP. Skala tingkat pendidikan adalah skala ordinal. Tabel 3.2. Metode Pengukuran Tingkat Pendidikan Jenis Variabel Nama Variabel Cara Ukur Skala Ukur Hasil Ukur Variabel Bebas Tingkat Pendidikan Kuesioner Ordinal 1. Tinggi 2. Rendah

3.6.1.3. Umur

Untuk mengetahui umur responden diberikan pertanyaan berbentuk kuesioner. Pertanyaan yang diajukan sebanyak 1 pertanyaan. Penilaian terhadap jawaban responden dilakukan dengan memberikan nilai 1 jika responden memiliki umur ≥ lebih besar sama dengan rata-rata, dan memberikan nilai 0 jika responden memiliki umur lebih kecil dari rata-rata. Skala umur adalah skala ordinal. Tabel 3.3. Metode Pengukuran Umur Jenis Variabel Nama Variabel Cara Ukur Skala Ukur Hasil Ukur Variabel Bebas Umur Kuesioner Ordinal 1. ≥ rata-rata 2. rata-rata

3.6.1.4. Jumlah Anak

Untuk mengetahui jumlah anak responden diberikan pertanyaan berbentuk kuesioner. Penilaian terhadap jawaban responden dilakukan dengan memberikan nilai 1 jika responden memiliki 1-2 anak kecil dan memberikan nilai 2 Universitas Sumatera Utara jika responden memiliki anak ≥ 3 anak besar BKKBN, 2002. Skala jumlah anak adalah skala ordinal. Tabel 3.4. Metode Pengukuran Jumlah Anak Jenis Variabel Nama Variabel Cara Ukur Skala Ukur Hasil Ukur Variabel Bebas Jumlah anak Kuesioner Ordinal 1. 1-2 Anak 2. ≥ 3 Anak

3.6.1.5. Tingkat Pendapatan