30
BAB III METODE PENELITIAN
3.1 Jenis Penelitian
Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantitatif. Disebut penelitian kuantitatif karena menghasilkan atau membutuhkan data penelitian
berupa angka-angka kuantitas dan analisis menggunakan statistik Susilana dan Johan , 2012 : 53. Berdasarkan karakteristik masalahnya, maka penelitian
ini merupakan penelitian kausal – komparatif. Penelitian kausal – komparatif merupakan tipe penelitian dengan karakteristik masalah berupa sebab akibat
antara dua variabel atau lebih Erlina, 2011
3.2 Populasi dan Sampel Penelitian
Menurut Susilana dan Johan 2012: 175, populasi adalah kumpulan dari individu dengan kualitas serta ciri-ciri yang telah ditetapkan oleh peneliti
untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya.Populasi juga bukan sekedar jumlah yang ada pada obyeksubyek yang dipelajari, tetapi meliputi
seluruh karakteristiksifat yang dimiliki oleh obyek atau subyek itu.Populasi pada penelitian ini adalah Badan Usaha Milik Negara BUMN yang terdaftar
di Bursa Efek Indonesia BEI selama periode 2009-2013.
31 Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh
populasi Susilana dan Johan, 2012: 178. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik Non Probability Sampling,
yaitu teknik pengambilan sampel yang tidak memberi peluangkesempatan yang sama bagi setiap unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi
sampel Susilana dan Johan, 2012: 189. Karena populasi penelitian ini hanya berjumlah 20 perusahaan, maka diputuskan untuk menggunakan salah satu
bentuk Non Probabiliy Sampling yang disebut sampel jenuh Total Population Sampling
, yaitu sampel yang mengambil seluruh jumlah populasi.
Tabel 3.1 Daftar Perusahaan Sampel
No Nama Perusahaan
Kode
1 Adhi Karya Persero Tbk.
ADHI 2
Aneka Tambang Persero Tbk. ANTM
3 Bank Mandiri Persero Tbk.
BMRI 4
Bank Negara Indonesia Persero Tbk. BBNI
5 Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk.
BBRI 6
Bank Tabungan Negara Persero Tbk. BBTN
7 Garuda Indonesia Persero Tbk.
GIAA 8
Indofarma Persero Tbk. INAF
9 Jasa Marga Persero Tbk.
JSMR 10
Kimia Farma Persero Tbk. KAEF
11 Krakatau Steel Persero Tbk.
KRAS 12
Perusahaan Gas Negara Persero Tbk. PGAS
13 PP Persero Tbk.
PTPP 14
Semen Baturaja Persero Tbk. SMBR
15 Semen Indonesia Persero Tbk.
SMGR 16
Tambang Batubara Bukit Asam Persero Tbk. PTBA
17 Telekomunikasi Indonesia Persero Tbk.
TLKM 18
Timah Persero Tbk. TINS
19 Waskita Karya Persero Tbk.
WSKT 20
Wijaya Karya Persero Tbk. WIKA
32
3.3 Jenis dan Sumber Data