Penelitian Sebelumnya TINJAUAN PUSTAKA

34 eksplisit atau psikologis. Dengan demikian motivasi karyawan untuk tetap tinggal adalah untuk menghidari biaya eksplisit atau psikologis. Sebaliknya jika tidak ada biaya ekspilisit yang diterima, karyawan akan termotivasi untuk meninggalkan pekerjaan 8 Tekanan Moral Moral Forces Merupakan nilai-nilai tentang meninggalkan pekerjaan. Nilai- nilai yang terkandung dimana “berhenti merupakan hal buruk dan ketekunan adalah hal yang baik”.

B. Penelitian Sebelumnya

Adapun hasil-hasil sebelumnya dari penelitian-penelitian terdahulu mengenai topik yang berkaitan dengan penelitian ini dapat dilihat dalam tabel 2.2 35 Tabel 2. 2 Penelitian Terdahulu No Peneliti Tahun Judul Metode Penelitian Hasil Persamaan Perbedaan 1. Khurram Khan, Muhammad Abbas, Asma Gul dan Usman Raja 2015 Organizational Justice and Job Outcome : Moderating Role of Islamic Work Ethic Variabel Islamic Work Ethic dan Organizational Justice Skala pengukuran menggunakan 5 poin skala likert Variable Intention to leave Menggunakan variabel job outcomes dengan Proksi Job Satisfaction , menggunakan gender sebagai variabel control Objek penelitiannya adalah dokter, anggota fakultas bukan dokter, staf administrasi dan manajemen tingkat officer dari sebuah universitas swasta besar yang juga mengelola rumah sakit pendidikan yang besar di ibukota Pakistan. Etos Kerja Islam berhubungan positif dengan kepuasan dan berhubungan negatif dengan keinginan berpindah. Keadilan distributif berhubungan negatif dengan keinginan berpindah, sedangkan keadilan prosedural berhubungan positif dengan kepuasan. Selain itu, keadilan prosedural berhubungan positif dengan keterlibatan dan kepuasan bagi individu dengan etos kerja Islam 36 yang tinggi, namun berhubungan negatif dengan baik hasil bagi individu dengan etos kerja Islam yang rendah. 2. Razia Begum 2015 Impact of Islamic Work Ethics on Work outcomes of Employees with Personality Conscientiousness as Moderator Variable in the Banking Sector of Southern Punjab Menggunakan variabel Islamic Work Ethics dan Intention to Leave Menggunakan 5 poin skala likert Strongly disagree – Strongly agree Terdapat variabel pemoderasi yakni variabel sifat berhati – hati Responden berasal dari sektor perbankan di wilayah selatan punjab, pakistan Temuan menunjukkan bahwa Islam Etika Kerja menunjukkan hubungan positif dan signifikan dengan Komitmen Organisasi dan Kepuasan Kerja. Islam Etika Kerja juga menunjukkan hubungan yang signifikan dan negatif dengan Turnover Intention. Penelitian ini membuktikan hubungan positif dan signifikan antara etika kerja Islam dan kepuasan kerja. Temuan lain juga menunjukkan bahwa 37 etika kerja Islam berhubungan negatif dengan keinginan pindah kerja. Hasil analisis moderasi menyimpulkan bahwa sifat berhati-hati menunjukkan efek moderat negatif antara komitmen organisasi dan etika kerja Islam di sektor perbankan dari Punjab Selatan 3. I. A. Hussain, N. Yunus, N. A. Ishak, N. Daud 2013 The Influence of Intention to Leav Towards Employee Engagement among Young Bankers in Malaysia Menggunakan variabel Intention to leave Menggunakan kuesioner yang diadaptasi dari Maertz and Campion 2004 Menggunakan analisis regresi berganda Pengukuran dengan skala likert 7 Software menggunakan SPSS versi 18.0 Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa niat untuk meninggalkan berkorelasi negatif dengan partisipasi karyawan, bankir muda melihat banyak pekerjaan dibandingkan di tempat lain dan persepsi ini telah memberikan kontribusi terhadap rendahnya 38 tingkat partisipasi karyawan. Peningkatan kesempatan kerja di Malaysia dari semua industri saat ini telah menciptakan lebih banyak ruang untuk pilihan pekerjaan di antara lulusan universitas 4. Wahibur Rokhman dan Arif Hassan 2012 The effect of Islamic work ethic on organisational Justice Menggunakan variabel Islamic work ethics dan organizational justice Tidak menggunakan variabel intention to leave Objek yang digunakan adalah 370 karyawan dari 60 lembaga keuangan mikro syariah di Jawa tengah, Indonesia Etos kerja Islam secara positif berkontribusi terhadap tiga dimensi persepsi keadilan, yaitu keadilan distributif, keadilan prosedural, dan keadilan interaksional. 5. Öznur Gülen Ertosun, Oya Erdil 2012 The Effects of Loneliness on Employees’ Commitment and Intention to Leave Menggunakan Variabel Intention to leave Menggunakan analisa regresi linear sederhana Terdapat variabel loneliness Penelitian ini menyebutkan bahwa sifat sering menyendiri dalam tempat kerja merupakan faktor negarif yang kurang baik. 39 6. Sares Namara 2012 Tesis Pengaruh Keadilan Organisasi Dan Kepribadian Afektif Terhadap Tingkat Keinginan Turnover Karyawan Di Pt Aisin Indonesia Menggunakan variabel keadilan organisasi dan keinginan pindah kerja Analisis yang digunakan adalah analisis korelasi parsial dan regresi linear berganda Terdapat variabel kepribadian afektif Hubungan keadilan distributif dengan keinginan turnover bersifat berlawanan arah dan signifikan. Hubungan keadilan prosedural dengan keinginan turnover bersifat berlawanan arah dan signifikan. Hubungan keadilan interaksional dengan keinginan turnover bersifat berlawanan arah dan tidak signifikan. Hubungan afek negatif dengan keinginan turnover bersifat searah dan tidak signifikan 7. Gila M. Acker, D.S.W. 2004 The Effect of Organizational Conditions Role Conflict, Role Ambiguity, Opportunities for Menggunakan variabel intention to leave Menggunakan variabel organizational condition Pengukuran intention to leave menggunakan skala 3 poin Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi organisasi adalah prediktor kuat untuk kepuasan kerja dan niat untuk meninggalkan. baik 40 Professional Development, and Social Support on Job Satisfaction and Intention to Leave Among Social Workers in Mental Health Care Analisa menggunakan regresi berganda konflik peran dan ambiguitas peran memiliki korelasi negatif yang signifikan secara statistik dengan kepuasan kerja dan korelasi positif dengan niat untuk meninggalkan. 8. Darwish A. Yousef 2001 Islamic work ethic A moderator between organizational commitment and job satisfaction in a cross-cultural context Menggunakan variabel Islamic work ethic Menggunakan variabel organizational commitment dan Job satisfaction. Islamic Work Ethic Sebagai Pemoderasi Objek penelitian ini adalah 425 karyawan Muslim pada organisasi pemerintahan di United Arab Emirates UAE Hasil penelitian menunjukkan bahwa etika kerja Islam secara langsung mempengaruhi komitmen organisasi dan kepuasan kerja dengan baik, dan etos kerja islam memoderasi hubungan antara dua konstruksi tersebut. Hasil lebih lanjut mengungkapkan bahwa budaya nasional tidak memoderasi hubungan antara etos kerja Islami. 41

C. Kerangka Pemikiran