Pengetahuan dan Tingkat Konsumsi Energi Pengetahuan dan Tingkat Konsumsi Protein

Tabel 4.14. Tabulasi Silang antara Tingkat Konsumsi Protein dengan Status Gizi pada Penderita Tuberkulosis Paru di Puskesmas Medan Johor No Tingkat Konsumsi Protein Status Gizi Jumlah Kurang tingkat berat Kurang tingkat ringan Normal Lebih tingkat ringan n n N n n 1. Defisit 2 66,7 1 33,3 3 100,0 2. Kurang 2 50,0 2 50,0 4 100,0 3. Cukup 7 26,0 8 29,6 12 44,4 27 100,0 4. Baik 2 8,3 18 75,0 4 16,7 24 100,0

4.12. Pengetahuan dan Tingkat Konsumsi Energi

Pengetahuan responden mempengaruhi tingkat konsumsi energi yang dibutuhkannya. Pada responden dengan pengetahuan baik, tingkat konsumsi energinya tidak ada yang kurang ataupun defisit melainkan cukup dan paling banyak adalah dengan kategori baik 58,8. Responden dengan pengetahuan sedang lebih banyak, dari 26 responden tingkat konsumsi energinya tidak ada yang defisit namun ada yang berpengetahuan kurang sebesar 19,2 dan yang paling banyak adalah yang baik tingkat konsumsi energinya 50,0. Sedangkan pada responden dengan pengetahuan kurang, tingkat konsumsi energinya ada yang termasuk kategori baik, yakni sebesar 6,6. Walaupun paling banyak pada kategori defisit sebesar 46,7. Lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut : Universitas Sumatera Utara Tabel 4.15. Tabulasi Silang antara Pengetahuan dengan Tingkat Konsumsi Energi pada Penderita Tuberkulosis di Puskesmas Medan Johor No Pengetahuan Tingkat Konsumsi Energi Total Defisit Kurang Cukup Baik n n n n n 1. Baik 7 41,2 10 58,8 17 100,0 2. Sedang 5 19,2 8 30,8 13 50,0 26 100,0 3. Kurang 7 46,7 3 20,0 4 26,7 1 6,6 15 100,0

4.13. Pengetahuan dan Tingkat Konsumsi Protein

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, dari 17 penderita dengan pengetahuan baik terdapat 41,7 dengan tingkat konsumsi protein yang cukup dan paling banyak dengan tingkat konsumsi protein yang baik sebanyak 58,3. Dari 26 penderita dengan pengetahuan sedang paling banyak pada tingkat konsumsi protein baik dan cukup, yakni sebesar 46,1, paling sedikit pada tingkat konsumsi protein kurang hanya sebesar 7,7. Sedangkan pada responden dengan pengetahuan kurang 15 penderita terdapat 20,0 dengan tingkat konsumsi protein defisit namun ada juga sebesar 13,3 responden yang memilki tingkat konsumsi protein baik. Berikut tabel mengenai pengetahuan dan tingkat konsumsi protein : Tabel 4.16. Tabulasi Silang antara Pengetahuan dengan Tingkat Konsumsi Protein pada Penderita Tuberkulosis di Puskesmas Medan Johor No Pengetahuan Tingkat Konsumsi Protein Total Defisit Kurang Cukup Baik n n n n n 1. Baik 7 41,7 10 58,3 17 100,0 2. Sedang 2 7,7 12 46,1 12 46,1 26 100,0 3. Kurang 3 20,0 2 13,3 8 53,3 2 13,3 15 100,0 Universitas Sumatera Utara

4.14. Pengetahuan dan Kepatuhan Minum Obat

Dokumen yang terkait

Gambaran Pola Konsumsi Dan Status Gizi Baduta (Bayi 6-24 Bulan) Yang Mendapatkan Makanan Tambahan Taburia Di Kelurahan Kemenangan Tani Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan Tahun 2012

1 66 122

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN GIZI PENGASUH DENGAN TINGKAT KONSUMSI ENERGI PROTEIN DAN STATUS GIZI BATITA Hubungan Tingkat Pengetahuan Gizi Pengasuh dengan Tingkat Konsumsi Energi Protein dan Status Gizi Batita di Wilayah Puskesmas Undaan Kabupaten Kudus.

0 2 18

PENDAHULUAN Hubungan Tingkat Pengetahuan Gizi Pengasuh dengan Tingkat Konsumsi Energi Protein dan Status Gizi Batita di Wilayah Puskesmas Undaan Kabupaten Kudus.

0 4 6

HUBUNGAN STATUS EKONOMI DAN TINGKAT KONSUMSI ENERGI PROTEIN DENGAN STATUS GIZI IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS COLOMADU II KABUPATEN Hubungan Status Ekonomi Dan Tingkat Konsumsi Energi Protein Dengan Status Gizi Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas

0 2 12

SKRIPSI Hubungan Status Ekonomi Dan Tingkat Konsumsi Energi Protein Dengan Hubungan Status Ekonomi Dan Tingkat Konsumsi Energi Protein Dengan Status Gizi Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Colomadu Ii Kabupaten Karanganyar.

0 3 16

HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN TINGKAT KONSUMSI ENERGI, PROTEIN Hubungan Tingkat Depresi Dengan Tingkat Konsumsi Energi,Protein dan Status Gizi Lanjut Usia Di Panti Wreda Surakarta.

0 2 16

GAMBARAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN STATUS GIZI PADA PENDERITA TUBERKULOSIS PARU RAWAT INAP DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA.

0 0 60

GAMBARAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN STATUS GIZI PADA PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA.

0 0 5

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Gambaran Status Gizi Dan Tingkat Konsumsi Energi Protein Pada Penderita Tuberkulosis Paru Di Puskesmas Medan Johor

0 0 9

Gambaran Status Gizi Dan Tingkat Konsumsi Energi Protein Pada Penderita Tuberkulosis Paru Di Puskesmas Medan Johor

0 0 19