Jenis-Jenis Produk Kredit PT. BPR Mitradana Madani Medan Prosedur Pemberian Kredit

5. Menyediakan tempat khusus untuk menyimpan bahan habis pakai perusahaan. 6. Melakukan pengelolaan bahan habis pakai perusahaan. 7. Melakukan tugas-tugas lain yang diberikan oleh atasan langsung.

C. Jenis-Jenis Produk Kredit PT. BPR Mitradana Madani Medan

Jenis-jenis produk kredit yang ditawarkan PT. BPR Mitradana Madani Medan yaitu: 1. Kredit Konsumsi KK Kredit yang ditujukan untuk pembelian barang tertentu, yang tidak dipergunakan untuk usaha, melainkan untuk pemakaian konsumsi dan penggunaan kebutuhan si nasabah. 2. Kredit Modal Kerja KMK Kredit yang ditujukan untuk membiayai kebutuhan dunia usaha, khususnya pembiayaan modal kerja yang memiliki sifat jangka pendek, atau permanen. 3. Kredit Investasi KI Kredit yang ditujukan untuk membiayai kebutuhan dunia usaha dalam pengadaan dan pembelian aktiva tetap, yaitu alat dan sarana yang tidak habis dipakai dalam satu siklus usaha, seperti pembelian mesin, pembangunan sarana produksi atau pembelian aktiva tetap produktif lainnya. Universitas Sumatera Utara

D. Prosedur Pemberian Kredit

Persyaratan yang harus dipenuhi seorang calon debitur atau pemohon kredit Kredit Konsumsi KK, Kredit Modal Kerja KMK dan Kredit Investasi KI adalah: 1. Memberikan surat permohonan kredit 2. Menyerahkan keterangan identitas diri seperti: a. Fotokopi KTP Kartu Tanda Penduduk suami dan istri dan kartu keluarga yang berlaku. b. Pasphoto suami istri ukuran 3 x 4 cm masing-masing 1 satu lembar. c. Fotokopi surat nikah kematian. d. Surat keterangan kerja dari perusahaanSKU. e. Slip gaji terakhir. f. Fotokopi kartu jamsostek. g. Surat Pernyataan Kuasa Memotong Gaji. 3. Minimal usia 21 tahun, sampai dengan pada saat kredit lunas usia maksimal 60 tahun. 4. Menyerahkan surat keterangan usaha seperti akte pendirian badan usaha dan surat keterangan penghasilanslip gaji khusus karyawanpegawai. 5. Harus ada barang agunan jaminan, misalnya: sertifikat surat tanah, BPKB Bukti Kepemilikan Kendaraan Bermotor roda dua, roda tiga, atau roda empat atas nama sendiri, dengan mencantumkan beberapa data jaminan, seperti: a. SPPT – PBB b. SPTTS – Jaminan c. Fotokopi jaminan d. Foto usaha e. Bukti gesek mesin kenderaan Universitas Sumatera Utara f. Bukti gesek rangka kenderaan g. Kwitansi kosong yang sudah dibubuhi materai dan tandatangan dari nasabah. h. Denah lokasi 6. Adanya proposal kredit yang diterbitkan dari pihak bank 7. Adanya momerandum persetujuan kredit yang diberikan oleh pihak bank pada nasabah. BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

C. Analisis Kolektibilitas Kredit Modal Kerja KMK