Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Tujuan

188

E. Materi

1. Menyebutkan angka secara urut dari 1 sampai 10. 2. Menghitung alat belajar dengan jumlah 1-10 3. Menulis simbol angka 1-10.

F. Metode

1. Snowball throwingmelempar bola salju 2. Ceramah 3. Tanya Jawab

G. Media

1. Alat belajar Pertemuan pertama : pulpen, buku dan pensil Pertemuan kedua : kertas, penggaris dan penghapus Peremuan ketiga : rautan, spidol dan kapur 2. Kertas lipat berwarna hijau, merah, kuning 3. Bola ukuran kecil 4. Alat tulis H. Sumber Belajar 1. Benda sekitar kelas. 2. Lingkungan kelas.

I. Langkah Pembelajaran

Pertemuan Pertama 1. Kegiatan Awal a. Berdoa bersama sebelum memulai pelajaran dan kemudian mengkondisikan siswa untuk belajar dengan setting duduk melingkar b. Guru memberikan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan tentang membilang dengan cara meminta siswa untuk mengitung salah satu benda di sekitar kelas. c. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai yaitu agar siswa mampu membilang 1-10. 189 d. Guru menjelaskan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan pada kesempatan ini adalah dengan menggunakan metode permainan snowball throwing. 2. Kegiatan inti a. Guru menyampaikan materi yang disajikan yaitu mengenai membilang dari 1-10 dengan urutan membilang secara urut 1-10, menghitung alat belajar pulpen, buku dan pensil serta terakhir adalah menuliskan simbol bilangan dari jumlah alat belajar yang sudah dihitung. b. Guru menyampaikan peraturan permainan snowball throwing yang akan dilaksanakan sebanyak 3 sesi yaitu dimulai dari membuat pertanyaan, memasukkan pertanyaan dalam bola, saling melempar pertanyaan dan terakhir siswa secara bergantian menjawab pertanyaan yang sudah di dapat. c. Masing-masing siswa membuat pertanyaan sesuai materi membilang yang sudah disampaikan oleh guru. Melihat keterbatasan siswa dalam menulis nama alat belajar maka dalam pembelajaran ini siswa diminta memilih salah satu kertas warna yang menandakan alat belajar pulpen, buku dan pensil. d. Siswa membetuk kertas warna yang sudah dipilih seperti bola dan kemudian memasukkan ke dalam bola yang sudah disediakan. e. Siswa diminta untuk saling melemparkan bola secara teratur melingkar dan guru berperan memberikan aba-aba untuk berhenti melempar. Durasi untuk satu sesi permaianan kurang lebih 5 menit. f. Siswa secara bergantian menjawab pertanyaan dengan cara guru menentukan urutan nama siswa dan meminta siswa untuk maju kedepan. g. Siswa diminta untuk menyebutkan secara urut angka 1-10. h. Siswa diminta untuk mengambil kertas warna yang ada di dalam bola. i. Siswa mencocokkan kertas warna yang di dapat dengan kode yang ada pada alat belajar. j. Siswa menghitung jumlah alat belajar yang mempunyai kode yang sama.

Dokumen yang terkait

MATERI DAN METODE PEMBINAAN KEISLAMAN BAGI SISWA TUNAGRAHITA RINGAN JENJANG SDLB KELAS IV DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) NEGERI I GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA

0 4 87

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENGGUNAAN UANG PESERTA DIDIK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN MELALUI PEMBELAJARAN BERBELANJA DI KANTIN PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR DI SEKOLAH LUAR BIASA TUNAS BHAKTI PLERET BANTUL.

0 0 267

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCOCOK TANAM SAWI BAGI ANAK TUNAGRAHITA RINGAN MELALUI PENGGUNAAN MODUL DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI 1 SLEMAN.

0 4 249

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI SHAPING TERHADAP PEMBELAJARAN KETERAMPILAN MENGUKUR TEKANAN UDARA BAN PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN KELAS VIII DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI 1 SLEMAN.

2 4 206

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN KRIYA KAYU PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN DI SEKOLAH LUAR BIASA YAPENAS SLEMAN.

7 37 134

PENINGKATAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS III MELALUI BERMAIN PLAYDOUGH/ADONAN DI SEKOLAH LUAR BIASA DAMAYANTI YOGYAKARTA.

1 7 215

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP TUMBUHAN MELALUI METODE KARYAWISATA BAGI ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN KELAS V DI SLB BAKTI SIWI SLEMAN.

0 0 162

IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN BAGI ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN KELAS II DI SEKOLAH LUAR BIASA RELA BHAKTI I GAMPING.

0 0 275

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBILANG MELALUI MEDIA GRAFIS PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI RINGAN KELAS II SDLB DI SLB C YAYASAN PENDIDIK ASUHAN ANAK LUAR BIASA (YPAALB) PRAMBANAN KLATEN.

0 2 216

EFEKTIVITAS PERMAINAN BUBUR KERTAS TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS SISWA TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS III DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA.

0 0 144