Kondisi Supply and Demand Energi Listrik.

2. Bebas kesalahan baca meter 3. Fasilitas isi ulang berupa voucer kartu isi ulang dapat dilakukan dengan mudah 4. Mendapatkan fasilitas “emergency use” jika voucerkartu isi ulang sudah habis terpakai. Dengan demikian pelanggan tetap dapat menikmati listrik walaupun kartu isi ulangnya sudah habis terpakai.

4.1.8. Kondisi Supply and Demand Energi Listrik.

Kondisi supply and demand energi listrik di PT PLN Persero APJ Surakarta tidak berbeda dengan kondisi Indonesia secara keseluruhan, yaitu adanya bayangan krisis energi listrik dimana pertumbuhan penjualan atas permintaan meningkat, sementara kapasitas terpasang tidak mengalami pertumbuhan. Hal ini terkait dengan supply daya listrik ke PLN di pasok dari pembangkit-pembangkit terpasang diseluruh pulau Jawa yang tersambung secara inter koneksi melalui jaringan Saluran Tegangan Ekstra Tinggi SUTET 500 KV. Dalam kerangka Rencana Umum Ketanalistrikan Nasional RUKN pemerintah Indonesia melalui Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral, telah menyususn konsep pengembangan industri ketenagalistrikan nasional yang dalam tatanan operasional di antaranya berupa program jangka pendek krisis manajemen dan jangka panjang fundamental. Program jangka pendek pengembangan industri kelistrikan Indonesia bertujuan menanggulangi krisis penyediaan tenaga listrik. Penaggulangan krisis energi listrik ini ditempuh melalui dua sisi yaitu, sisi penyediaan supply side dan sisi permintaan demand side. Langkah-langkah penanggulangan krisis yang dilakukan dari sisi penyediaan supply side antara lain: 1. Mengoptimalkan kapasitas terpasang yang ada 2. Menyelesaikan dan meningkatkan kemampuan jaringan transmisi Grid 3. Menyelesaikan permasalahan listrik swasta 4. Memanfaatkan captive power 5. Menambah kapasitas baru, antara lain dengan: a Repowering aset-aset yang sudah terpasang b Ekspansi pada lokasi pembangkit yang ada c Pemasangan pembangkit supply baru dilokasi yang baru d Melakukan penyewaan genset menambah supply 6. Meningkatkan pemanfaatan Pembangkit Skala Kecil PSK yang tersebar distributed generation produksi dalam negri. Sedangkan disisi kebutuhan demand side penanggulangan krisis energi listrik dilakukan dengan langkah-langkah berikut: 1. Pengendalian pertumbuhan beban demand side management a Kampanye efisiensi penghematan listrik b Penerapan diskon tarif waktu luar beban puncak tariff policy c Penerapan tarif waktu beban puncak lebih tinggi d Pemberantasan pencurian listrik e Penetapan standar peralatan listrik f Pengendalian pertumbuhan pada daerah yang kekurangan pasokan, sampai kapasitas penyediaannya memungkinkan. Dalam program jangka panjang fundamental, rencana umum ketenagalistrikan ini bertujuan untuk mewujudkan industri ketenagalistrikan nasional yang mandiri secara financial, teknologi dan SDM. Program jangka panjang ini dilaksanakan dengan langkah- langkah berikut: 1. Memulihkan financial viability PLN 2. Melakukan rasionalisasi tarif listrik 3. Menghapus subsidi industri atau komoditi 4. Melakukan restrukturisasi industri struktur pasar tenaga listrik 5. Meningkatkan transparansi pengaturan Menyiapkan RUU Ketenagalistrikan dan perangkat regulasinya, dan membentuk badan pengatur independent 6. Meredefinisikan peran pemerintah dan lebih memberdayakan peran masyarakat 7. Meningkatkan partisipasi swasta dalam penyediaan tenaga listrik 8. Meningkatkan komitmen pemanfaatan produksi dalam negeri.

4.1.9. Falsafah Budaya Perusahaan

Dokumen yang terkait

IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN DISIPLIN KERJA (Studi tentang Hubungan Iklim Komunikasi Organisasi dan Disiplin Kerja di Lingkungan Badan Kepegawaian Daerah Kota Surakarta)

0 6 136

IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA (Studi Tentang Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Motivasi Kerja Di Dewan Pimpinan Nasional LSM Panji Indonesia Mulia Sang Saka Merah Puti

0 8 118

IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN (STUDI KASUS TENTANG PERANAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. INTAN PARIWARA KLATEN)

23 196 195

PERAN PIMPINAN MENCIPTAKAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI PERUSAHAAN Peran Pimpinan Menciptakan Iklim Komunikasi Organisasi Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Komunikasi Organisasi Kepemimpinan Cv. Ika Jaya Mukti Gumpang, Sukoharjo).

0 3 12

PENDAHULUAN Peran Pimpinan Menciptakan Iklim Komunikasi Organisasi Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Komunikasi Organisasi Kepemimpinan Cv. Ika Jaya Mukti Gumpang, Sukoharjo).

0 4 6

PERAN PIMPINAN MENCIPTAKAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI PERUSAHAAN Peran Pimpinan Menciptakan Iklim Komunikasi Organisasi Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Komunikasi Organisasi Kepemimpinan Cv. Ika Jaya Mukti Gumpang, Sukoharjo).

0 5 14

PENGARUH IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS PENGURUS PNPM Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Dan Semangat Kerja Terhadap Produktivitas Pengurus Pnpm (Studi Explanatif Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi dan Semangat

0 1 16

Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Motivasi Kerja Karyawan PT. Wika Gedung,tbk.

0 1 2

IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN SOLO RADIO (Studi Deskriptif Kualitatif Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Motivasi Kerja Karyawan di Solo Radio).

0 0 12

Pengaruh Iklim Organisasi Dan Motivasi Kerja...

0 3 16