Objek Penelitian Pengumpulan Data Pengolahan Data Analisis Data Kerangka Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian

Penentuan objek penelitian harus terkait dengan pokok permasalahan yang diangkat. Dalam tugas akhir ini, yang menjadi obyek penelitian adalah cash flow proyek dengan memanfaatkan float time, dimana studi kasus diambil pada Proyek Pembangunan Perumahan Cemara Kuta, Medan.

3.2 Pengumpulan Data

Jenis data terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer adalah data yang diperoleh dari pengamatan oleh peneliti sendiri sedangkan data sekunder adalah data yang diperoleh dari hasil penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh orang lain. Dalam Tugas Akhir ini menggunakan data sekunder, diperoleh dari pihak-pihak yang terkait dalam pelaksanaan proyek yaitu kontraktor. Data-data sekunder yang diperlukan meliputi :  Time Schedule Manajemen  Rencana Anggaran Biaya  Dokumen Kontrak

3.3 Pengolahan Data

Pengolahan data dilakukan dari aspek penjadwalan. Peneliti membuat uraian dan urutan setiap kegiatan dalam aktivitas proyek. Kemudian menentukan durasi waktu tenggang untuk setiap aktivitas dengan metode PDM menggunakan bantuan Microsoft Project.

3.4 Analisis Data

Analisis dilakukan pada aspek pendapatan. Peneliti menghitung cash flow pada kegiatan-kegiatan yang memiliki waktu tenggang dengan membandingkan antara sistem pembayaran bulanan dengan sistem pembayaran termin progress 10 dengan uang muka 0, 20 dan 30, pada kondisi ES Earliest Start dan LS Latest Start sehingga mendapatkan suatu bentuk cash flow yang optimal. Analisis cash flow dilakukan dengan menggunakan hitungan komputasi antara data cash in dan data cash out kemudian dicari selisihnya sehingga diperoleh keuntungan proyek. Selanjutnya membandingkan keuntungan maksimal yang diperoleh dari kondisi yang ditinjau. Universitas Sumatera Utara

3.5 Kerangka Penelitian

Penelitian ini adalah menganalisis variasi sistem pembayaran terhadap keuntungan kontraktor. Adapun kerangka penelitiannya sebagai berikut :

3.6 Langkah-langkah Perhitungan

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Free Cash Flow dan Ukuran Perusahaan terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2011-2013

6 65 94

Analisis Pengaruh Free Cash Flow, Insider Ownership, Likuiditas, Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Dividend Payout Ratio (Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

4 120 76

Pengaruh Financial Leverage Dan Free Cash Flow terhadap Kebijakan Deviden Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Busra Efek Indonesia

4 52 85

Pengaruh Variabel Free Cash Flow, Profitabilitas, dan Kebijakan Hutang Terhadap Kebijakan Pembayaran Dividen Pada Perusahaan yang Tergabung dalam Indeks Saham LQ45

2 95 71

Kemampuan Laba Bersih, Free Cash Flow, dan Arus Kas Operasi Dalam Memprediksi Arus Kas Masa Depan Pada Perusahaan Jasa Pariwisata Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

8 85 97

Analsis Pengaruh Free Cash flow Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Kebijakan Hutang Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 40 90

Analisis Pengaruh Free Cash Flow dan Kepemilikan ManajerialTerhadap Kebijakan Hutang pada Perusahaan Automotive & Allied Productyang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 46 82

Analisis Pengaruh Kerja Lembur Terhadap Cash Flow Diagram Pada Suatu Kontraktor.

0 0 15

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Analisis Cash Flow dengan Variasi Sistem Pembayaran Terhadap Keuntungan Kontraktor

0 0 23

TUGAS AKHIR - Analisis Cash Flow dengan Variasi Sistem Pembayaran Terhadap Keuntungan Kontraktor

0 1 9