Pengaruh Pemanfaatan Media pembelajaran sejarah

a. Bagi Guru Menambah masukan bagi guru sejarah dalam penyampaian materi agar mengacu pada tujuan pembelajaran, dan agar guru lebih kreatif dalam menggunakan media pembelajaran dengan harapan siswa dapat menguasai dan memahami materi pelajaran yang diajarkan. b. Bagi Siswa Media pembelajaran yang digunakanakan dalam pembelajaran dapat memperluas pengetahuan siswa dan lebih melek teknologi, mengatasi kebosanan siswa terhadap proses pembelajaran yang monoton sehingga dapat meningkatakan hasil belajar siswa dan menumbuhkan motivasi siswa untuk belajar sejarah.

E. Batasan Istilah

Untuk menghindari agar tidak terjadi interpretasi yang berbeda mengenai judul penelitian, arah penelitian dan tujuan yang ingin dicapai menjadi jelas, maka perlu memberikan penegasan istilah sebagai berikut:

1. Pengaruh

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia KBBI, “pengaruh” berarti daya yang ada atau timbul dari sesuatu orang benda yang berkuasa atau berkekuatan. Pengaruh Pemanfaatan Media Pembelajaran Sejarah berbasis audiovisual terhadap hasil belajar sejarah dengan kompetensi dasar menganalisis pengaruh perkembangan agama dan kebudayaan Hindu- Budha terhadap masyarakat di berbagai daerah di Indonesia kelas XI SMA Negeri 8 Semarang tahun ajaran 20122013 maksudnya adalah daya yang ada atau timbul dari pemanfaatan media pembelajaran sejarah berbasis audiovisual terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran sejarah. Terdapat pengaruh yang signifikan pemanfaatan media pembelajaran sejarah berbasis audiovisual terhadap hasil belajar sejarah pada siswa kelas XI SMA Negeri 8 Semarang.

2. Pemanfaatan

Pemanfaatan berasal dari kata manfaat berarti guna atau faedah Poerwadarminta, 2002: 630. Sementara Pemanfaatan adalah aktivitas menggunakan proses dan sumber untuk belajar Seels dan Richey, 1994: 50. Penulisan ini pemanfaatan media diartikan sebagai sebuah perbuatan atau berkegiatan memanfaatkan media pembelajaran sejarah berbasis audiovisual terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas XI SMA Negeri 8 Semarang tahun ajaran 20122013.

3. Media pembelajaran sejarah

Media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan bahan pembelajaran, sehingga dapat merangsang perhatian, minat, pikiran, perasaan si belajar dalam kegiatan belajar untuk mencapai tujuan pembelajaran tertentu. Media pembelajaran adalah suatu media yang berfungsi untuk membawakan pesan pembelajaran Hamalik, 2008: 201. Widja 1989, pembelajaran sejarah merupakan suatu aktifitas belajar mengajar, di mana seorang guru menerangkan pada siswanya tentang gambaran kehidupan masyarakat masa lampau yang menyangkut peristiwa-peristiwa penting dan memiliki arti khusus. Media pembelajaran sejarah merupakan alat atau bahan yang digunakan dalam pembelajaran sejarah.

4. Audio visual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Kelas X Ma Attaqwa

1 9 174

Penerapan Media Pembelajaran Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Sejarah Siswa Kelas Xi Ips Di Sma An-Najah Rumpin-Bogor

0 5 422

PENGARUH PEMANFAATAN VIDEO EDUKASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1 BANDAR TAHUN AJARAN 2014 2015

0 8 116

LAWATAN SEJARAH KOTA TUA SEMARANG DAN MINAT BELAJAR SEJARAH PADA PEMBELAJARAN MASA KOLONIAL DI KELAS XI SMA N 3 SEMARANG TAHUN AJARAN 2012 2013

2 23 166

PENGARUH PEMANFAATAN BANGUNAN KOTA LAMA DI SEMARANG SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH MASA KOLONIAL MELALUI AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP KESATRIAN I SEMARANG

1 21 208

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PORTOFOLIO TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XI SMA N 1 KEMBANG TAHUN AJARAN 2012 2013

0 17 187

PENGARUH PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI TERHADAP HASIL BELAJAR PADA SISWA KELAS XI SMA DARUSSALAM MEDAN.

0 6 23

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA PARULIAN 2 MEDAN TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 3 19

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS MEDIA AUDIO VISUAL SITUS PURBAKALA PUGUNG RAHARJO UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 KOTAGAJAH.

0 1 14

PENGARUH PERSEPSI PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DAN METODE PROBLEM SOLVING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI IPS SMAN GONDANGREJO TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 16