Kondisi Sekolah SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta Visi dan Misi SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta

dikembangkan oleh pemerintah dalam rangka peningkatan mutu pendidikan. Sejak awal berdiri hingga sekarang SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta sudah mengalami pergantian Kepala Sekolah sebanyak tujuh kali, mereka adalah: 1. Kinardi Pjs. Kepala Sekolah 13 Agustus 1964- 30 September 1965, 2. Suharsono Pjs. Kepala Sekolah 1 April 1965 - 31 Desember 1967, 3. Suharsono 1 Januari 1968 s.d 30 Juni 1973 , 4. Kasnawi Budi S, BA 1 Juli 1973 s.d 1980 , 5. Drs. J Sukidjo DS 1981 s.d 1989 , 6. Drs. A Sukohardi 1990 s.d 1994 , 7. Drs. Suhartono 1995 s.d 1996 , 8. Drs. Bashori Muhammad 1996 s.d 1998 , 9. Drs. Sadali 1998 s.d 2001 , 10. Drs. Sukardi 2001 s.d sekarang .

C. Kondisi Sekolah SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta

SMA Negeri 1 Pakem terletak di jalan Kaliurang Km.17,5 Tegalsari, Pakembinangun, Pakem, Sleman, Yogyakarta. Bangunan gedung ini bersebelahan dengan Kantor Kelurahan Pakembinangun. Kondisi bangunan SMA Negeri 1Pakem bersifat permanen. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Berdasarkan observasi yang dilakukan kondisi sekolah SMA Negeri 1 Pakem sebagai berikut: 1. Halaman yang dimiliki sekolah sempit dan hijau. 2. Pagar sekolah terbuat dari pagar besi dan tembok. 3. Kamar kecil keadaannya bersifat permanen, jumlah air yang tersedia cukup dan bersih. 4. Ruang kelas mempunyai ukuran kira-kira 6x8 meter, ventilasi dan pencahayaan cukup, tersedia juga lampu. 5. Keadaan fasilitas belajar, papan tulis memadai, meja dan kursi siswa cukup dan nyaman untuk belajar. 6. Terdapat kantor Kepala Sekolah, kantor Guru, kantor tata usaha dan ruang BP. 7. Mempunyai sarana penunjang pendidikan seperti peta, papan presensi, kalender akademik, jadwal pelajaran dan jadwal piket siswa. 8. Sumber belajar meliputi kurikulum, perpustakaan, laboratorium, buku paket, media penunjang, dan majalah dinding.

D. Visi dan Misi SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta

1. Visi Unggul berprestasi, berakhlak mulia dengan memiliki wawasan global yang berlandaskan akar budaya bangsa . PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 2. Misi a Menciptakan budaya belajar bagi semua warga sekolah. b Menciptakan budaya dan kebanggaan berprestasi bagi seluruh warga sekolah c Menciptakan efisiensi dan efektifitas KBM d Meningkatkan prestasi dan peringkat sekolah ditingkat nasional e Membentuk manusia yang berdisiplin, berdedikasi, jujur, dan menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia f Membentuk manusia yang tertib menjalankan ajaran agamanya agar senantiasa bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa g Menciptakan budaya bersaing ditingkat global bagi seluruh warga sekolah h Membentuk manusia yang kreatif, inovatif, dan kompetitif bagi seluruh warga sekolah dengan cara yang santun da bermartabat i Memperkokoh penanaman nilai-nilai budaya bangsa untuk membentuk karakter anak bangsa, serta membangun dan menghargai kearifan lokal j Menciptakan suasana kehidupan sekolah yang harmonis, selaras, serasi, dan seimbang. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

E. Organisasi Sekolah SMA Negeri 1 Pakem Yogyakarta

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA Hubungan antara Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dengan Motivasi Belajar Pada Siswa.

0 0 13

Hubungan antara minat belajar siswa dengan prestasi belajar siswa ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua : studi kasus SMA BOPKRI 2, Yogyakarta.

1 2 131

Hubungan status sosial ekonomi orang tua dan prestasi belajar kejuruan siswa dengan minat berwirausaha : studi kasus kelas 2 dan 3 jurusan penjualan SMK Sanjaya Pakem, Sleman, Yogyakarta.

0 7 141

Hubungan prestasi belajar siswa SMK dalam mata pelajaran kewirausahaan dengan minat berwiraswasta ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua : studi kasus SMK Sanjaya Pakem, Yogyakarta.

1 4 139

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN SMP NEGERI 1 PAKEM Tegalsari, Pakembinangun, Pakem, Sleman.

0 11 96

HUBUNGAN ANTARA JIWA KEWIRAUSAHAAN DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK DITINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA

0 0 116

HUBUNGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SMK DALAM MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DENGAN MINAT BERWIRASWASTA DITINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA

0 1 137

HUBUNGAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN PRESTASI BELAJAR KEJURUAN SISWA DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA Studi Kasus Kelas 2 dan 3 Jurusan Penjualan SMK Sanjaya Pakem, Sleman, Yogyakarta

0 2 139

Hubungan antara minat belajar siswa dengan prestasi belajar siswa ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua : studi kasus SMA BOPKRI 2, Yogyakarta - USD Repository

0 0 129

Hubungan antara minat belajar dengan prestasi belajar siswa ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua : studi kasus siswa SMAN 1 Pakem, Tegalsari, Pakembinangun, Pakem, Sleman - USD Repository

0 0 144