Related to nomination function:

94 PT Trikomsel Oke Tbk. Laporan Tahunan 2016 3 Memberikan usulan kepada Dewan Komisaris me- ngenai program pengembangan kemampuan anggota Direksi danatau anggota Dewan Komisaris; dan 4 Memberikan usulan calon yang memenuhi syarat sebagai anggota Direksi dan atau Dewan Komisaris kepada Dewan Komisaris untuk disampaikan kepada RUPS.

b. Terkait dengan fungsi remunerasi:

1 Memberikan rekomendasi kepada Dewan Komisaris mengenai: a struktur remunerasi; b kebijakan remunerasi; dan c besaran remunerasi. Wewenang, Hak dan Kewajiban Komite Nominasi dan Remunerasi Wewenang, Hak dan Kewajiban Komite Nominasi dan Remunerasi adalah: a. Berdasarkan surat penugasan tertulis dariDewan Komisaris, Komite Nominasi dan Remunerasi dapat mengakses catatan atau informasi tentang karyawan, dana, aset, serta sumber daya lainnya milik Perseroan yang berkaitan dengan pelaksanaan tugasnya. Komite wajib melaporkan secara tertulis hasil penugasan tersebut kepada Dewan Komisaris; b. Untuk melaksanakan tugasnya Komite Nominasi dan Remunerasi dapat bekerjasama dengan Divisi Sumber Daya Manusia dan Divisi lainnya yang terkait; c. Komite Nominasi dan Remunerasi atas persetujuan Dewan Komisaris berhak menunjuk pihak ketiga orang atau badan usaha untuk membantu pelaksanaan tugasnya; d. Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi wajib menjalankan tugas dengan baik dan menjaga kerahasiaan seluruh dokumen, data dan informasi Perseroan, baik dari pihak internal maupun pihak eksternal dan hanya digunakan untuk kepentingan pelaksanaan tugas Komite; dan e. Komite Nominasi dan Remunerasi dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab terkait dengan kebijakan remunerasi wajib memperhatikan sekurang-kurangnya: 1 Kinerja keuangan dan pemenuhan cadangan sebagaimana diatur dalam perundang-undangan yang berlaku. 2 Prestasi kerja individual. 3 Kewajaran dengan peer group, dan 3 Providing suggestions to the Board of Commissioners regarding the ability development program for the Board of Directors andor Commissioners; 4 Providing suggestions regarding potential members of the Board of Directors andor Commissioners to the Board of Commissioners, which will be discussed during GMS.

b. Related to remuneration function:

1 Providing recommendations to the Board of Commissioners regarding: a remuneration structure; b remuneration policy; and c remuneration amount. Authorities, Rights and Obligations of Nomination and Remuneration Committee The authorities, rights and obligations of the Nomination and Remuneration Committee are as follows: a. Based on a written dispatchment from the Board of Commissioners, the Nomination and Remuneration Committee can access notes or information about employees, funds, assets and other resources of the Company that are related to its duties. The Committee is obliged to submit written report to the Board of Commissioners; b. Performing its duties and collaborating with the Human Resources Division and other related Divisions; c. With approval from the Board of Commissioners, the Nomination and Remuneration Committee is authorized to appoint a third party individual or company to assist in its duties; d. Members of the Nomination and Remuneration Committee are obliged to perform their duties well and to keep the conidentiality of all documents, data and information of the Company, both from internal and external parties, and they should only be used to assist its duties; and e. The Nomination and Remuneration Committee, in performing its duties and responsibilities related to the remuneration policy, is required to take into account: 1 The inancial performance and reserves fulillment, as stipulated in the applicable laws. 2 Individual work achievement. 3 Fairness with peer group, and 95 PT Trikomsel Oke Tbk. 2016 Annual Report 4 Pertimbangan sasaran dan strategi jangka panjang Perseroan. a Sebelum tahun buku berjalan, Komite Nominasi dan Remunerasi wajib menyusun dan menyampaikan rencana kerja dan anggaran tahunan kepada Dewan Komisaris untuk ditetapkan yang salinannya disampaikan Dewan Komisaris kepada Direksi untuk diketahui. b Komite Nominasi dan Remunerasi wajib membuat dan menyampaikan laporan pelaksanaan tugas, tanggung jawab dan prosedur nominasi dan remunerasi yang dijalankan kepada Dewan Komisaris. Masa Jabatan Komite Nominasi dan Remunerasi Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi diangkat untuk masa jabatan tertentu dan dapat diangkat kembali. Masa jabatan Komite Nominasi dan Remunerasi tidak lebih lama dari masa jabatan Dewan Komisaris sebagaimana diatur dalam Anggaran Dasar. Susunan Komite Nominasi dan Remunerasi Tahun 2016 Komite Nominasi dan Remunerasi Perseroan terdiri dari tiga orang dengan 1 satu orang pejabat eksekutif yang membawahi Sumber Daya Manusia, yakni Head of Human Capital. Komite Nominasi dan Remunerasi Perseroan ditetapkan oleh Dewan Komisaris Perseroan pada pada 8 Desember 2015 dengan susunan sebagai berikut: Nama Name Jabatan Position Periode Jabatan Period Suryatin Setiawan Ketua Komisaris Independen Head Independent Commissioner 2015-2016 Glenn T. Sugita Anggota Komisaris Member Commissioner 2015-2016 Estiko Saputra Anggota Head of Human Capital Member Head of Human Capital 2015-2016 Seiring dengan dilaksanakannya RUPS LB pada tanggal 15 Juli 2016, susunan anggota Komite Nominasi dan Remunerasi turut mengalami perubahan. Namun hingga penerbitan Laporan Tahunan ini, susunan baru anggota Komite belum ditetapkan. Anggota Komite akan ditetapkan setelah pelaksanaan RUPS Tahunan yang akan diselenggarakan pada tahun 2017. Oleh karena itu, informasi seputar proil Komite, pelatihan Komite, Remunerasi Komite, frekuensi rapat Komite, serta pelaksanaan 4 Target and long-term strategies of the Company. a Before the current inancial year starts, the Nomination and Remuneration Committee is obliged to prepare and submit the annual work and budget plan to the Board of Commissioners, of which the copy should be submitted to the Board of Directors for acknowledgement. b The Nomination and Remuneration Committee is obliged to create and submit report of duties and responsibilities performance as well as nomination and remuneration procedure to the Board of Commissioners. Appointment Period of Nomination and Remuneration Committee Members of Nomination and Remuneration Committee are appointed for certain period and can be re-appointed. The appointment period of members of Nomination and Remuneration Committee is not longer than that of the Board of Commissioners, in accordance with the Articles of Association. Composition of Nomination and Remuneration Committee in 2016 The Company’s Nomination and Remuneration Committee consisted of three persons with 1 one executive oicial leading the Human Resources Division, namely the Head of Human Capital. Based on the Decision of the Board of Commissioners on December 8, 2015, the composition of the committee was as follows: In line with the Extraordinary Meeting of Shareholders on July 15, 2016, the composition of members of Nomination and Remuneration Committee also changed. However, until the publication of this Annual Report, the new composition has not been decided. Members of the Committee will be decided after the annual GMS in 2017. Therefore, information regarding Committee Proile, Committee Training, Committee Remuneration, Commitee Meeting Frequency and its duties