Pelayanan KI Kunjungan Pertama

4.4.2 Pelayanan KI Kunjungan Pertama

Informan menyatakan mereka pertamakali memeriksakan kehamilannya pada usia kehamilan trimester pertama, yaitu antara 1 hingga 3 bulan usia kandungan. Layanan yang didapatkan oleh informan pada kunjungan pertama yaitu menanyakan identits informan, pemeriksaan kehamilan, ditimbang berat badannya, dan diberi vitamin. Respon informan sangat antusias dengan adanya Program Jampersal, karena semua gratis dan pemerintah yang menanggung. Walaupun, pada awalnya mereka ragu-ragu atau tidak percaya dengan program ini. Karena memang gratis dan tidak dipungut biaya apapun, maka informan menjadi termotivasi untuk memeriksakan kandungannya secara rutin. Penjelasan dapat dilihat pada Matriks 6 yaitu Matriks 6. Pelayanan K1 Kunjungan Pertama Informan Pernyataan 1 “Periksa pertama kali ke bidan ya, hamilnya waktu 2 bulan.” “Periksalah kak, dikasih vitamin kak, ama bidannya.” “Pertama takut kak, karena tak punya uang takut tiba-tiba nanti disuruh bayar, tapi pingin juga katanya sich gratis, makanya datang ke bidan itu sekalian menany a kak” “Iylah kak, tapi bukan periksa terus-terusan, maulah periksa atau gak datang bertanya ama bidannya .” 2 “Bulan pertama udah periksa, nah disitu diurus bapak orang inilah kak, Jampersalku .” “Ya, ditanyain kak, identitaskulah, ya diperiksanya juga, pokoknya ditanya-tanyailah kak, di kasih vitamin juga iya,, ” “Pertama-pertama tak tahu kak ada Jampersal, ya terus diuruslah kak .” “Termotivasi ya,,,, iyalah itu, orang periksa gratis aja, ndak bayar.” 3 “Sekitar 3 bulan itulah,,”, “Diperiksa, ditanya-tanya ama petugasnya, dtimbang juga iya kayaknya kak, udah lupalah aku kak .” “Ragu kak, pakainya kak. Ah masa ada yang gratis pergi berobat,ittu pertamakali, setelah itu y nggak, senangpun .” “Iyalah kak, lebih enak nanya ama bidannya, ramahnya orang itu.” Universitas Sumatera Utara 4 “Setelah hamil 2 bulan kak.” “Waktu itu Tanya-tanya dulu, terus bilang kalau hamil jadi diperiksa dikasih vitamin untuk aku. ” “Senang kak, dapat obat, terus diperiksa tapi tidak bayar. “Ya kak, tak terbebani masalah uangnya.”

4.4.3 Pelayanan K4 Kunjungan Keempat

Dokumen yang terkait

Gambaran Kualitas Pelayanan Antenatal Dan Cakupan K4 di Puskesmas Kabupaten Samosir Tahun 2006

0 30 66

Efektivitas Kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) Di Puskesmas Panei Tongah Kecamatan Panei Kabupaten Simalungun (Studi Kasus Di Puskesmas Panei Tongah Kabupaten Simalungun)

21 141 102

Gambaran Konsumsi Makanan Dan Status Gizi Pada Anak Penderita Karies Gigi Di SDN 091285 Panei Tongah Kecamatan Panei Tahun 2009

0 27 68

PERSEBARAN KERENTANAN BAHAYA BANJIR DI KELURAHAN PANEI TONGAH KECAMATAN PANEI KABUPATEN SIMALUNGUN.

0 1 24

ANALISIS HUBUNGAN PENYULUHAN DAN PELAYANAN ANTENATAL DENGAN CAKUPAN KUNJUNGAN 4 DI KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2008 - UDiNus Repository

0 0 2

ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN JAMINAN PERSALINAN DALAM MENINGKATKAN CAKUPAN PERSALINAN TENAGA KESEHATAN DI KABUPATEN SITUBONDO TAHUN 2013 | Putro | Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia 3208 5468 1 SM

0 0 6

Determinan Kinerja Petugas dalam Pencapaian Cakupan Imunisasi pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen Tahun 2015

0 0 18

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Kebijakan (Policy) 2.1.1. Pengertian - Analisis Implementasi Kebijakan Jampersal dalam Pencapaian Cakupan Kunjungan Antenatal dan Pencapaian Cakupan Peserta KB Paska Persalinan di Puskesmas Panei Tongah Kecamatan Panei Kabupate

0 0 46

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang - Analisis Implementasi Kebijakan Jampersal dalam Pencapaian Cakupan Kunjungan Antenatal dan Pencapaian Cakupan Peserta KB Paska Persalinan di Puskesmas Panei Tongah Kecamatan Panei Kabupaten Simalungun Tahun 2013

0 0 12

ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN JAMPERSAL DALAM PENCAPAIAN CAKUPAN KUNJUNGAN ANTENATAL DAN PENCAPAIAN CAKUPAN PESERTA KB PASKA PERSALINAN DI PUSKESMAS PANEI TONGAH KECAMATAN PANEI KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2013 TESIS

0 0 17