4
menjelaskan dan menggambarkan dalam masalah pendidikan formal mengenai perkembangan emosi anak hiperaktif dari segi pandangan guru.
1.2 Identifikasi Masalah
Ditemukan siswa yang mengalami hiperaktif di SD Kasih dan belum diketahui tentang persepsi guru terhadap perkembangan emosi siswa yang
mengalami hiperaktif.
1.3 Pembatasan Masalah
Berdasarkan identifikasi masalah yang ada di latar belakang, maka peneliti akan membatasi masalah tersebut oleh persepsi guru terhadap perkembangan
emosi siswa yang mengalami hiperaktif kelas II di SD Kasih.
1.4 Rumusan Masalah
Berdasarkan pada latar belakang masalah dan identifikasi masalah di atas, maka dapat diambil rumusan masalah sebagai berikut:
1.4.1 Bagaimana persepsi guru terhadap anak hiperaktif kelas II di SD Kasih?
1.4.2 Bagaimana persepsi guru terhadap perkembangan emosi anak yang
mengalami hiperaktif di SD Kasih?
1.5 Tujuan Penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk sebagai berikut: 1.5.1
Untuk mengetahui persepsi guru terhadap anak yang mengalami hiperaktif 1.5.2
Untuk mengetahui persepsi guru terhadap perkembangan emosi anak yang mengalami hiperaktif
5
1.6 Manfaat Penelitian
1.6.1 Secara umum penelitian ini diharapkan dapat memberikan bantuan pada
dunia pendidikan tentang memahami anak hiperaktif, serta untuk menambah pengetahuan mengenai penanganan yang yang tepat untuk
menangani anak hiperaktif, dan untuk menambah pengetahuan tentang
persepsi guru terhadap perkembangan emosi anak hiperaktif.
1.6.2
Manfaat Praktis
1.6.2.1
Bagi Peneliti
Hasil dan proses penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan
tentang persepsi guru terhadap perkembangan emosi siswa hiperaktif.
1.6.2.2
Bagi Guru
Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai acuan dalam memberi pembelajaran,
pembinaan, bimbingan,
dan pertimbangan
dalam membangun perkembangan belajar anak hiperaktif di kelas.
1.6.2.3 Bagi Orangtua yang Memiliki Anak Hiperaktif
Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan untuk orangtua yang memiliki anak hiperaktif agar dapat selalu memperhatikan,
membimbing, dan mengembangkan emosi anaknya ketika di rumah. 1.6.2.4
Bagi Peneliti Selanjutnya Hasil penelitian ini dapat menjadi salah satu masukan untuk melakukan
studi lanjutan tentang persepsi guru terhadap perkembangan emosi siswa hiperaktif.
6
1.7 Definisi Operasional