Karateristik Kecelakaan Berdasarkan Hari Karateristik K

89

BAB IV ANALISIS DATA

IV.1 Karateristik Kecelakaan Lalu Lintas

Karateristik kecelakaan lalu lintas adalah sifat atau karakter yang dapat dijadikan sebagai gambaran deskriptif terhadap kecelakaan lalu lintas yang terjadi dalam bentuk pengelompokanklasifikasi. Kecelakaan lalu lintas yang terjadi di jalan berbeda-beda, baik jalan Tol maupun Non-Tol. Jalan Non-Tol juga memiliki karateristik berbeda antara jalan dalam kota, jalan antar kota dan jalan antar provinsi. Dalam penelitian ini hanya dilakukan pada jalan dalam kota, khususnya ruas jalan di Kota Tebing Tinggi Karakteristik kecelakaan dikelompokkan berdasarkan beberapa jenis. Pada penelitian ini karakteristik kecelakaan ditentukan berdasarkan hari, berdasarkan waktu terjadinya kecelakaan, berdasarkan fatalitas tingkat keparahan, berdasarkan jenis kendaraan, berdasarkan jenis korban, berdasarkan jenis kelamin, berdasarkan usia, dan berdasarkan jenis pekerjaan.

IV.1.1 Karateristik Kecelakaan Berdasarkan Hari

Karateristik kecelakaan berdasarkan hari di Kota Tebing Tinggi dilakukan dengan parameter jumlah hari dalam satu minggu, yaitu : Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jum’at, Sabtu, Minggu. Jumlah kecelakaan berdasarkan hari di Kota Tebing Tinggi dapat dilihat dalam tabel 4.1. Universitas Sumatera Utara 90 Tabel 4.1 Jumlah Kecelakaan berdasarkan Hari tahun 2007 – 2011 Hari Tahun Total 2007 2008 2009 2010 2011 Jumlah Senin 9 5 6 3 24 47 9,83 Selasa 12 8 5 5 45 75 15,69 Rabu 10 6 10 12 31 69 14,43 Kamis 14 6 8 6 28 62 12,97 Jum’at 6 10 6 6 29 57 11,92 Sabtu 18 12 22 8 41 101 21,12 Minggu 13 10 8 10 26 67 14,01 Total 82 57 65 50 224 478 100 Sumber : Polresta Tebing Tinggi 2007-2011 Dengan melihat jumlah kecelakaan berdasarkan hari tahun 2007 – 2011 pada tabel 4.1 jumlah kejadian kecelakaan tahun 2007 – 2011 di Kota Tebing Tinggi sebanyak 478 kecelakaan, dengan rincian 82 kecelakaan terjadi pada tahun 2007, 57 kecelakaan terjadi pada tahun 2008, 65 kecelakaan terjadi pada tahun 2009, 50 kecelakaan terjadi pada tahun 2010, dan 224 kecelakaan terjadi pada tahun 2011. Jumlah kecelakaan berdasarkan hari untuk tahun 2007 – 2011 pada tabel 4.1 didapat karateristik kecelakaan berdasarkan Hari di Kota Tebing Tinggi bahwa Hari Sabtu merupakan jumlah terbanyak dengan jumlah kecelakaan sebanyak 101 kecelakaan dengan persentase 21,12 . Hari Selasa sebanyak 75 kecelakaan dengan persentase 15,69 . Hari Rabu sebanyak 69 kecelakaan dengan persentase 14,28 . Hari Minggu sebanyak 67 kecelakaan dengan persentase 14,43 . Hari Kamis sebanyak 62 kecelakaan dengan persentase 12,97 . Hari Jum’at sebanyak 57 kecelakaan dengan persentase 11,92 . Hari Senin sebanyak 47 kecelakaan dengan persentase 9,83 . Universitas Sumatera Utara 91 Gambar 4.1 Hari Sabtu me banyaknya arus lalu li maupun daerah sekita

IV.1.2 Karateristik K

Karateristik ke dilakukan dengan par 05.00. Jumlah kecela dilihat dalam tabel 4.2. Tabel 4.2 Jumlah Kec Waktu Kejadian Terang 06.00-18.00 Gelap 19.00-05.00 Total Sumber : Polresta Tebi Dengan meliha 2011 pada tabel 4.2 j 21.12 91 r 4.1 Kecelakaan berdasarkan Hari tahun 2007 u merupakan akhir pekan dengan padat mobilitas, t u lintas menuju Kota Tebing Tinggi baik dari Kot kitar Kota Tebing Tinggi untuk mencari hiburan di k Kecelakaan Berdasarkan Waktu Kejadian k kecelakaan berdasarkan waktu kejadian di K parameter waktu Terang 06.00-18.00 dan wa elakaan berdasarkan waktu kejadian di Kota Te 4.2. ecelakaan berdasarkan Waktu Kejadian tahun 2007 Tahun T 2007 2008 2009 2010 2011 Jumlah 18.00 40 29 27 26 125 247 05.00 42 28 38 24 99 231 82 57 65 50 224 478 ebing Tinggi 2007-2011 lihat jumlah kecelakaan berdasarkan waktu keja 4.2 jumlah kejadian kecelakaan tahun 2007 – 201 9.83 15.69 14.43 12.97 11.92 21.12 14.01 91 007 – 2011 as, terutama Kota Medan an di akhir pekan. an Kota Tebing Tinggi waktu Gelap 19.00- Tebing Tinggi dapat hun 2007 – 2011 Total lah 247 51,67 231 48.33 478 100 kejadian tahun 2007 – 2011 di Kota Tebing Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Universitas Sumatera Utara 92 Tinggi sebanyak 478 2007, 57 kecelakaan t 50 kecelakaan terjadi Jumlah kecela pada tabel 4.2 didapa Tebing Tinggi bahw dengan jumlah kecel Waktu Gelap 19.00-05.0 Gambar 4.2 Kec Waktu terang banyak digunakan ole hari. Sedangkan wakt banyak didominasi ol provinsi maupun bus a 48.33 92 478 kecelakaan, dengan rincian 82 kecelakaan n terjadi pada tahun 2008, 65 kecelakaan terjadi adi pada tahun 2010, dan 224 kecelakaan terjadi elakaan berdasarkan waktu kejadian untuk ta apat karateristik kecelakaan berdasarkan waktu hwa waktu Terang 06.00-18.00 merupakan celakaan sebanyak 247 kecelakaan dengan pe 19.00-05.00 sebanyak 231 kecelakaan dengan perse 4.2 Kecelakaan berdasarkan Waktu Kejadian tahun 2007 ng dengan durasi pukul 06.00 – 18.00 merupa oleh sebagian besar masyarakat untuk melakuka aktu gelap dengan durasi 19.00 – 05.00 merupa si oleh kendaraan lintas, baik truk ekspedisi upun bus antar kota dan provinsi yang melintas di Kota 51.67 48.33 Terang 06.00-18.00 Gelap 19.00-05.00 92 an terjadi pada tahun jadi pada tahun 2009, jadi pada tahun 2011. uk tahun 2007 – 2011 ktu kejadian di Kota kan jumlah terbanyak persentase 51,67 . rsentase 48,33 . hun 2007 – 2011 rupakan waktu yang kukan aktivitas sehari- erupakan waktu yang disi antar pulau dan ota Tebing Tinggi. Terang 06.00-18.00 Gelap 19.00-05.00 Universitas Sumatera Utara 93

IV.1.3 Karateristik Kecelakaan Berdasarkan Fatalitas tingkat keparahan