Sejarah PT. Kimia Farma Persero Tbk Plant Medan Ruang Lingkup Bidang Usaha

6. Plant Medan Merupakan satu-satunya pabrik obat PT. Kimia Farma Persero Tbk. yang berada di luar Jawa, yang fungsinya terutama memenuhi kebutuhan obat di wilayah Sumatera. Produk yang dihasilkan oleh pabrik yang telah memperoleh sertifikat Cara Pembuatan Obat yang Baik CPOB, yang meliputi , , lunak dan salep. Pada tanggal 4 Januari 2003 PT. Kimia Farma membentuk 2 anak perusahaan yaitu : 1. PT. Kimia Farma Health Care. 2. PT. Kimia Farma Trading Distribution. Sedangkan pabrik sebagai Holding Company.

4.1.2 Sejarah PT. Kimia Farma Persero Tbk Plant Medan

PT. Kimia Farma Persero Tbk. Plant Medan merupakan unit poduksi formulasi yang memproduksi obat-obatan untuk memenuhi kebutuhan obat Pelayanan Kesehatan Dasar PKD, Obat Rutin dan Obat Generik. Pabrik ini berdiri pada tahun 1967 dengan nama Radja Farma dan dulunya juga merupakan perusahaan farmasi milik Belanda yang dinasionalisasikan oleh pemerintah Indonesia. Pada tahun 1971 perusahaan ini berubah nama menjadi PT. Kimia Farma dan menjadi perusahaan cabang dari PT. Kimia Farma Jakarta. Dengan adanya SK. Direksi No. : Kep. 14DIRVI2004 pada tanggal 14 Juni 2004 maka PT. Kimia Farma Persero cabang Medan berubah menjadi PT. Kimia Farma Persero Tbk. Plant Medan. Distribusi obat-obatan PT. Kimia Farma Persero Universitas Sumatera Utara Tbk. Plant Medan dikelola oleh Unit Logistik Sentral ULS yang berada di Jakarta. ULS inilah yang mendistribusikannya melalui PT. Trading Distribution. PT. Kimia Farma Persero Tbk. Plant Medan yang terletak di jalan Medan Tanjung Morawa Km. 9 No. 59 Medan, merupakan unit produksi obat jadi dan telah memperoleh sertifikat Cara Pembuatan Obat yang Baik CPOB untuk sediaan yang diproduksi.

4.1.3 Ruang Lingkup Bidang Usaha

PT. Kimia Farma Persero Tbk merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara BUMN yang berada dibawah pembinaan Menteri Negara Pendayagunaan BUMN dalam upaya mendukung program pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat khususnya di bidang kesehatan. Produksi yang dihasilkan adalah obat-obatan yang bermutu dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat yang meliputi obat-obat Pelayanan Kesehatan Dasar PKD, Obat Generik Berlogo OGB, obat-obat paten dan alat kontrasepsi. Dalam menjalankan semua usahanya PT. Kimia Farma Persero Tbk, memiliki 3 tiga unit usaha, meliputi : 1. Bidang Produksi Produk-produk andalan yang dihasilkan perusahaan ini adalah : a. Produk etikal. b. Produk ”Over The Counter” OTC yaitu obat yang dapat dijual bebas. Universitas Sumatera Utara c. Produk Generik Berlogo. d. Produk lisiensi dari beberapa perusahaan asing yaitu : Sankyo Jepang, Heinrich Jerman, Solvay Duphar Belanda. e. Produk Bahan Baku. f. Produk Kontrasepsi. g. Produk-produk penugasan pemerintah narkotika. 2. Bidang Pelayanan PT. Health Care 3. Bidang Distribusi PT. Trading Distribution yang dijalankan oleh anak perusahaan PT. KF Trading and Distribution. 4. Klinik Kesehatan dan Optik..

4.1.4 Visi dan Misi Perusahaan