Contoh Karangan Deskripsi Karangan Deskripsi

penyengauan kata dasar, pemakaian konflik yang keliru dan pemakaian sufik –nya yang keliru. Berdasarkan beberapa hasil penelitian di atas, dapat peneliti simpulkan bahwa penelitian yang akan dilakukan penulis tidaklah sama dengan apa yang dilakukan oleh peneliti-peneliti yang terdahulu. Savitri Martina Kunhadiyati mengelompokan menurut masing-masing makna imbuhan me-, ber-, pe-, dan –an menurut penulis pakar buku S. T. Alisjahbana, Gorys Keraf, C. A. Mees, Slamet Muljana, dan Van Ophuijsen. Mumpuni Titrin S penelitian dilakukan untuk mengetahui kontaminasi Frase dan Penanda ganda dalam Karanga Deskripsi Siswa. Penelitian Ani Nurhayti berfokus pada pemakaian kata berimbuhan, penyengauan kata dasar, pemakaian konflik yang keliru dan pemakaian sufik –nya yang keliru. Sedangkan peneliti sendiri menekankan pada kesalahan penggunaan imbuhan me-, ber-, pe-, dan di- dan alomorf pada karangan deskripsi siswa. 30

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

“Metode adalah suatu prosedur atau cara untuk mengetahui sesuatu, yang mempunyai langkah-langkah sistematis. Sedangkan metodologi adalah suatu pengkajian dalam mempelajari peraturan- peraturan suatu metode”. 1 Jadi metodologi penelitian ialah suatu pengkajian dalam mempelajari peraturan-peraturan yang terdapat dalam penelitian. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bersifat deskriptif. Penelitian kualitatif pada umumnya penelitian yang bermaksud “untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian misalnya perilaku, persepsi, motivasi, tindakan, dan lain-lain., secara historik, dan dengan cara deskripsi dalam bentuk kata- kata dan bahasa, pada suatu konteks khusus yang alamiah dengan memanfaatkan berbagai metode ilmiah. 2

A. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian mengenai kesalahan peggunaan prefiks dalam karangan deskripsi siswa kelas XI dilakuakan di Madrasah Aliyah Annida Al- Islamy Jakarta, berlokasi di Jalan Raya Kosambi No.33A Cengkareng Jakarta Barat. Penelitian ini dilaksanakan pada waktu semester genap tahun pelajaran 20112012. Pengambilan data penelitian dilakukan di sekolah ini, khususnya pada kelas XI. 1 Husaini Usman dan Purnomo Setiady Akbar, Metodologi Penelitian Sosial, Jakarta: Bumi Aksara,2006 Cet. Ke-6, hlm.42. 2 Lexy J, Moleong, metode Penelitian Kualitatif, Bandung : PT Remaja Rosdakarya, 2009, hlm 6, cet. Ke-26.

Dokumen yang terkait

Analisis Kesalahan Penggunaan Tanda Baca dalam Karangan Deskripsi Bahasa Mandarin pada Mahasiswa Program Sastra Cina FIB USU

20 159 81

Analisis Kesalahan Penggunaan Bahasa Indonesia dalam Soal UKK SD Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Tahun 2011/2012 Kabupaten Situbondo

0 10 7

Kesalahan Penggunaan Prefiks dalam Karangan Deskripsi Siswa kelas XI Semester Genap Madrasah Aliyah. Annida Al-Islamy Cengkareng Jakarta Barat Tahun Pelajaran 2011/2012

0 11 90

Analisis Kesalahan Penggunaan Kata Ganti Orang Dalam Karangan Narasi Siswa Kelas Xi.1 Semester Ganjil Sma Muhammadiyah Sawangan Depok Jawa Barat Tahun Pelajaran 2013/2014

1 11 96

Analisis Kesalahan Penggunaan Kosakata Pada Karangan Narasi Siswa Yang Berlatar Belakang Bahasa Betawi Kelas Vii Mts Negeri Parung Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013

0 8 114

Analisis Kesalahan Penentuan Ide Pokok dalam Karangan Eksposisi Siswa Kelas X Semester I di MA Annajah Jakarta Tahun Pelajaran 2013/2014

0 6 180

Struktur Kalimat Majemuk Dalam Karangan Deskripsi pada Siswa Kelas XI MAN 10 Jakarta Tahun Pelajaran 2011-2012

0 7 0

Analisis Kesalahan Penggunaan Preposisi pada Karangan Narasi Siswa Kelas XI IPS SMA Muhammadiyah 8 Ciputat Tahun Pelajaran 2014/2015

1 5 85

Kemampuan Menulis Karangan Eksposisi pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Natar Lampung Selatan Tahun Pelajaran 2011/2012

6 38 60

Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Uraian Berbentuk Soal Cerita pada Pembelajaran Matematika (Studi pada Siswa Kelas VII B SMP Negeri 28 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014)

1 18 52