Waktu dan Tempat Pelaksanaan Alat, Bahan dan Cara Kerja

commit to user 34

BAB III METODE PELAKSANAAN

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Pelaksanaan Praktek Produksi Kerupuk Labu Kuning ini dilaksanakan di Laboratorium Rekayasa Proses Pengolahan Pangan dan Hasil Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret. Pelaksanaan praktek produksi ini dilakukan pada Bulan April 2012.

B. Alat, Bahan dan Cara Kerja

Dalam sebuah kegiatan praktek produksi pembuatan kerupuk labu kuning diperlukan beberapa alat, bahan, dan cara kerja. Berikut ini merupakan alat, bahan, dan cara kerja yang digunakan dan dilakukan dalam praktek produksi ini : 1. Alat a. Alat yang di gunakan dalam Proses Produksi Pembuataan Kerupuk Labu Kuning adalah kompor gas, panci, wajan, serok, pengaduk, freezer , timbangan, cabinet dryer, baskom, solet, talenan, pisau, sendok, parut, plastik, karet gelang. b. Alat yang digunakan untuk uji organoleptik adalah alat tulis dan borang. c. Alat yang digunakan untuk uji kadar beta karoten adalah tabung reaksi, pipet, timbangan, vortex, sentrifugasi, kuvet, absorbansi. d. Alat yang digunakan untuk uji kadar air adalah timbangan, labu destilasi, alat destilasi khusus dengan penampung air yang menguap. 2. Bahan a. Bahan yang digunakan dalam Proses Produksi Pembuataan Kerupuk Labu Kuning adalah labu kuning, tepung tapioka, tepung terigu, bawang putih, garam dan penyedap rasa masako. commit to user b. Bahan yang digunakan untuk uji organoleptik adalah kerupuk labu kuning dengan tiga formulasi, yaitu kerupuk dengan labu kuning 250 gram 701, kerupuk dengan labu kuning 300 gram 802, dan kerupuk dengan labu kuning 350 gram 903. Penetral aqua. c. Bahan yang digunakan untuk kadar uji beta karoten adalah sampel kerupuk labu kuning goreng yang sudah dihaluskan, 5 ml etanol 95, 5 ml petroleum eter, 5 ml lapisan jernih. d. Bahan yang digunakan untuk uji kadar air adalah sampel kerupuk labu kuning goreng yang sudah dihaluskan, xylene. 3. Cara Kerja Proses pembuatan kerupuk labu kuning dapat dilihat pada Gambar 3.1 dan 3.2. commit to user Gambar 3.1 Diagram Alir Kuantitatif Proses Pembuatan Kerupuk Labu Kuning. Labu kuning Pengupasan Pemisahan biji Pemotongan 2cm x 2cm Penimbangan labu kuning 250 gr Pencucian Kulit Biji Pengukusan I ± 5 menit Penghancuran Pembuatan adonan Pencampuran bahan Tapioka 200 gr Terigu 50 gr Bawang putih 50 gr Garam 2,5 gr Penyedap rasa 7,5 gr Pembungkusan adonan plastik ukuran 80cm x 20cm Pengukusan II ± 30 menit Pendinginan freezer ± 12 jam Pengirisan ketebalan 1,5 mm Pengeringan Penggorengan Kerupuk labu kuning commit to user Gambar 3.2 Diagram Alir Kualitatif Proses Pembuatan Kerupuk Labu Kuning. Labu kuning 300 gr Pengupasan Pemisahan biji Pemotongan 2cm x 2cm Penimbangan labu kuning 250 gr Pencucian Kulit 40 gr Biji 10 gr Pengukusan I ± 5 menit, 100 o C Penghancuran Pembuatan adonan Pencampuran bahan Tapioka 200 gr Terigu 50 gr Bawang putih 50 gr Garam 2,5 gr Penyedap rasa 7,5 gr Pembungkusan adonan plastik ukuran 80cm x 20cm Pengukusan II ± 30 menit, 100 o C Pendinginan freezer ± 12 jam Pengirisan ketebalan 1,5 mm Pengeringan 24 jam, 50 o C Penggorengan 20 detik, 85 o C Kerupuk labu kuning Air 1 liter Air 1 liter commit to user

C. Analisis Produk