Definisi Operasional Jenis Sumber Data

commit to user 53 orang dari profesi yang berasal dari luar organisasi yang berkenaan memperluas jaringan dengan dunia media massa 55 .

3. Definisi Operasional

Dalam penelitian dengan judul “Strategi Media Relations dalam Pemerintahan Daerah; Studi Deskriptif Kualtitatif tentang Strategi Media Relations Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta Dalam Menjalin Hubungan Dengan Media untuk Meningkatkan Citra Positif di Masyarakat”, penulis melakukan penelitian di bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta yang beralamat di Kompleks Balaikota, Jalan Jendral Sudirman 2, Surakarta. Alasan mengapa penulis berkeinginan melakukan penelitian mengenai “Strategi Media Relations dalam Pemerintahan Daerah; Studi Deskriptif Kualtitatif tentang Strategi Media Relations Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta Dalam Menjalin Hubungan Dengan Media untuk Meningkatkan Citra Positif di Masyarakat”, dikarenakan penulis ingin mengetahui bagaimana Strategi Media Relations Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta dalam menjalankan fungsinya sebagai Humas Pemerintah secara khusus sebagai ‘corong’ Pemerintah Kota Surakarta dalam menjalin hubungan dengan media cetak berkaitan dengan Pemerintah Kota Surakarta. 55 Yosal Iriantara, Media Relations Konsep Pendekatan dan Praktik, Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2005 hal. 77 commit to user 54 Sebagai humas pemerintahan, bagaimana juga relasi bagian Humas dan Protokol Pemkot Surakarta dengan media massa secara khusus dengan media cetak Media Relations harus diperhatikan, sehingga terjadi suatu jalinan kerjasama yang baik antara media dengan humas.

4. Jenis Sumber Data

Dalam penelitian ini penulis menggunakan sumber data secara primer dan sekunder. 1. Data primer adalah data yang diambil dari sumber pertama yang di lapangan 56 . Untuk data primer ini penulis melakukan wawancara dengan orang yang terlibat langsung dengan proses kehumasan di Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta, baik menurut jalur pertanggungjawaban, rekan wartawan yang membuat berita ataupun tim Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta. Adapun sumber dalam penelitian ini adalah : • Sub. Bagian Pemberitaan dari Humas dan Protokol Kota Surakarta • Wartawan dari media massa surat kabar, yaitu Solopos, Joglosemar, dan Suara Merdeka. 2. Data sekunder adalah data yag diambil berdasarkan sumber data kedua setelah data primer 57 . 56 Burhan Bungin, Metodologi Penelitian Sosial : Format-Format Kuantitatif dan Kualitatif, Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2005 hal. 128 57 Ibid., hal. 129 commit to user 55 Data sekunder melalui studi pustaka, kliping surat kabar, pengamatan observasi, press release, dan lembar analisis berita. Selain studi pustaka penulis juga melakukan observasi yaitu pengumpulan data dengan cara mengumpulkan pemberitaan mengenai Pemerintah Kota Surakarta di media cetak secara khusus surat kabar yang menjadi sasaran penelitian, kliping yang telah dibuat, kemudian menganalisisnya. Penulis juga akan melakukan pengamatan secara langsung di Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Surakarta, berkaitan dengan pelaksanaan bagian Humas dan Protokol dalam menjalin hubungan dengan media, terutama berkaitan dengan aplikasi strategi Media Relations. Penulis akan turut serta dalam proses mulai dari pengklipingan, peliputan berita, pembuatan press release, press conference, dan kegiatan lainnya yang dinilai akan mengakomodir pencapaian tujuan penelitian.

5. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

STRATEGI MEDIA RELATIONS HUMAS PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN DALAM MELAKSANAKAN PUBLISITAS Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kabupaten Grobogan Dalam Melaksanakan Publisitas (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Media Relations Dalam Melak

0 2 30

MEMPERTAHANKAN CITRA POSITIF PEMERINTAH (Deskriptif Kualitatif Aktivitas Media Relations Humas Pemerintahan Kota Surakarta Media Relations Humas Pemerintahan Kota Surakarta Dalam Mempertahankan Citra Positif Pemerintah (Deskriptif Kualitatif Aktivitas Me

0 3 13

STRATEGI MEDIA RELATIONS PEMERINTAH KABUPATEN BOYOLALI Strategi Media Relations Pemerintah Kabupaten Boyolali (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Humas Pemerintahan Kabupaten Boyolali Dalam Menjalin Hubungan Dengan Media).

0 1 13

PENDAHULUAN Strategi Media Relations Pemerintah Kabupaten Boyolali (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Humas Pemerintahan Kabupaten Boyolali Dalam Menjalin Hubungan Dengan Media).

3 9 32

NASKAH PUBLIKASI Strategi Media Relations Pemerintah Kabupaten Boyolali (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Humas Pemerintahan Kabupaten Boyolali Dalam Menjalin Hubungan Dengan Media).

0 0 8

STRATEGI MEDIA RELATIONS HUMAS PEMERINTAH KABUPATEN BLORA Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kabupaten Blora (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Media Relations Humas Kantor Pemerintah Kabupaten Blora Dalam Mengoptimalkan Fungsi Publisit

1 3 12

BAB 1 PENDAHULUAN Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kabupaten Blora (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Media Relations Humas Kantor Pemerintah Kabupaten Blora Dalam Mengoptimalkan Fungsi Publisitas).

0 3 33

STRATEGI MEDIA RELATIONS HUMAS PEMERINTAH KABUPATEN BLORA (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Media Relations Humas Kantor Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kabupaten Blora (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Media Relations

0 1 18

Strategi Media Relations Humas Lembaga Negara (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Media Relations Hupmas KPU Kota Surakarta dalam Menjalin Hubungan dengan Media Massa Lokal terkait dengan Pelaksanaan Pilkada Kota Surakarta Tahun 2015).

0 0 18

AKTIVITAS MEDIA RELATIONS HUMAS KEPOLISIAN (STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF PADA BAGIAN HUMAS DI POLRESTA SURAKARTA DALAM MENJALANKAN MEDIA RELATIONS)

0 0 7