Perhitungan Rate of Quality Product Perhitungan Overall Equipment Effetiveness OEE

5.2.4. Perhitungan Rate of Quality Product

Rate of Quality Product adalah rasio produk yang baik good products yang sesuai dengan spesifikasi kualitas produk yang telah ditentukan terhadap jumlah produk yang diproses. Perhitungan rate of quality product menggunakan data produksi pada Tabel 5.4 yaitu Total Product Processed, Total Reject Weight dan Total Scrap Weight. Dengan memasukkan data produksi tersebut diatas kedalam rumusan maka didapat sebagai berikut : � = � − � � x Untuk mesin Cane Mill bulan Februari 2013 : 84 . 85 100 86679 12272 - 86679 Product Quality of Rate   x Dengan perhitungan yang sama untuk menghitung rate of quality product mesin Cane Mill dari bulan Februari 2013 - Juni 2013 dapat dilihat pada Tabel5.7. Tabel 5.7. Rate of Quality Product mesin Cane Mill Bulan Februari 2013 - Juni 2013 Bulan Total Product processed Ton Total Reject Weight Ton Total Scap Weight Ton Rate of Quality Product Februari 2013 86679 12272 85.84 Maret 2013 84204 12979 84.58 April 2013 95468 14803 84.49 Mei 2013 88475 14835 83.23 Juni 2013 84200 12999 84.56 Sumber : Hasil Pengolahan data Universitas Sumatera Utara

5.2.5. Perhitungan Overall Equipment Effetiveness OEE

Setelah nilai Avaibility, Performance Efficiency dan Rate of Quality Product pada mesin Cane Mill diperoleh maka dilakukan perhitungan nilai Overall Equipment Effectiveness OEE untuk mengetahui besarnya efektivitas penggunaan mesin Cane Mill di Pabrik Gula Sei Semayang. Perhitungan OEE adalah perkalian nilai-nilai Avaibility, Performance Efficiency dan Rate of Quality Product yang sudah diperoleh. OEE = Availability × Performance Rate × Quality Rate Untuk mesin Cane Mill bulan Februari 2013: OEE = 0,9724× 0,9885× 0,8584 x 100 = 82.51 Dengan perhitungan yang sama, maka nilai OEE mesin Cane Mill bulan Februari 2013 - Juni 2013 dapat dilihat pada Tabel 5.8. Tabel 5.8. Perhitungan Overall Equipment Effectivenes OEE Mesin Cane Mill Bulan Februari 2013 - Juni 2013 Bulan Avaibility Performance Efficiency Rate of Quality Product OEE Februari 2013 97.24 98.85 85.84 82.51 Maret 2013 96.25 95.43 84.58 77.68 April 2013 96.13 97.99 84.49 79.58 Mei 2013 94.78 99.65 83.23 78.60 Juni 2013 95.77 95.21 84.56 77.10 Sumber : Pabrik Gula Sei Semayang Universitas Sumatera Utara 5.2.6. Perhitungan OEE Six Big Losses 5.2.6.1.Downtime Losses