Intensitas Belajar Sarana Belajar Lingkungan Belajar

mengajar guru untuk siswa-siswi kelas II jurusan akuntansi SMK YPKK III Sleman termasuk dalam kategori tinggi. Hal ini dibuktikan bahwa sebagian besar responden memiliki persepsi tentang variasi gaya mengajar guru yang tinggi. Hasil tersebut didukung oleh hasil perhitungan nilai dengan mean = 61,58 median = 62,00 modus = 65.

2. Intensitas Belajar

Deskripsi variabel intensitas belajar didasarkan pada Pedoman Acuan Patokan PAP tipe II: Tabel 5. 3 Intensitas Belajar Skor Frekuensi Persentase Kriteria 21 – 24 18 – 20 16 – 17 14 – 15 14 18 34 6 4 29,0 54,8 9,7 6,5 0,0 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah Jumlah 62 100 Sumber : Data Penelitian Tabel 5.3 menunjukkan bahwa 18 siswa atau 29,00 memiliki intensitas belajar yang sangat tinggi, 34 siswa atau 54,80 memiliki intensitas belajar yang tinggi, 6 siswa atau 9,70 memiliki intensitas belajar yang cukup, 4 siswa atau 6,50 memiliki intensitas belajar yang rendah, tidak ada siswa atau 0 memiliki intensitas belajar yang sangat rendah. Dengan demikian dapat disimpulkan intensitas belajar untuk siswa-siswi kelas II jurusan akuntansi SMK YPKK III Sleman termasuk dalam kategori tinggi. Hal ini dibuktikan bahwa sebagian besar responden memiliki intensitas belajar yang tinggi. Hasil tersebut didukung oleh hasil perhitungan mean = 18,23 median = 19,00 modus = 19.

3. Sarana Belajar

Deskripsi variabel sarana belajar didasarkan pada Pedoman Acuan Patokan PAP tipe II: Tabel 5. 4 Sarana Belajar Skor Frekuensi Persentase Kriteria 34– 40 30 – 33 27 – 29 24 – 26 24 33 23 6 53,2 37,1 9,7 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah Jumlah 62 100 Sumber : Data Penelitian Tabel 5.4 menunjukkan bahwa 33 siswa atau 53,2 memiliki sarana belajar yang sangat tinggi, 23 siswa atau 37,1 memiliki sarana belajar yang tinggi, 6 siswa atau 9,7 memiliki sarana belajar yang cukup, tidak ada siswa atau 0,0 memiliki sarana belajar yang rendah, dan tidak ada siswa atau 0,0 memiliki sarana belajar yang sangat rendah. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sarana belajar untuk siswa-siswi kelas II jurusan akuntansi SMK YPKK III Sleman termasuk dalam kategori sangat tinggi. Hal ini dibuktikan bahwa sebagian besar responden memiliki sarana belajar yang tinggi. Hal ini diukung oleh hasil perhitungan mean = 32,31 median = 33,00 modus = 31.

4. Lingkungan Belajar

Deskripsi variabel lingkungan belajar didasarkan pada Pedoman Acuan Patokan PAP tipe II: Tabel 5. 5 Lingkungan Belajar Skor Frekuensi Persentase Kriteria 31 – 36 27 – 30 24 – 26 21 – 23 21 12 33 10 7 19,4 53,2 16,1 11,3 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah Jumlah 62 100 Sumber : Data Penelitian Tabel 5.5 menunjukkan bahwa 12 siswa atau 19,4 memiliki lingkungan belajar yang sangat tinggi, 33 siswa atau 53,2 memiliki lingkungan belajar yang tinggi, 10 siswa atau 16,1 memiliki lingkungan belajar yang cukup, 7 siswa atau 11,3 memiliki lingkungan belajar yang rendah, tidak ada siswa atau 9,68 memiliki lingkungan belajar yang sangat rendah. Dengan demikian dapat disimpulkan lingkungan belajar untuk siswa-siswi kelas II jurusan akuntansi SMK YPKK III Sleman termasuk dalam kategori tinggi. Hal ini dibuktikan bahwa sebagian besar responden memiliki lingkungan belajar yang tinggi . Hal ini didukung oleh perhitungan mean = 25,84 median = 26,00 modus = 24.

C. Analisa Data 1.

Pengujian Prasyarat Analisis Data a. Pengujian Normalitas Pengujian normalitas dimaksudkan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak. Dalam penelitian ini pengujian normalitas didasarkan pada uji One Sample Kolmogorov Smirnov dengan bantuan program SPSS versi 12. Berikut ini disajikan rangkuman hasil pengujian: Tabel 5.6 Tabel Normalitas No. Variabel Asym Sig 2-tailed α kesimpulan 1 Persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru 0,921 0,05 Normal 2 Intensitas belajar 0,174 0,05 Normal 3 Sarana belajar 0,325 0,05 Normal 4 Lingkungan belajar 0,672 0,05 Normal 5 Prestasi belajar siswa 0,085 0,05 Normal Sumber: data diolah Tabel 5.6 menunjukkan bahwa nilai-nilai probabilitas asymptot significance variabel persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru = 0,921. Nilai probabilitas tersebut lebih besar dari nilai α = 0,05. Hal tersebut berarti distribusi data persepsi siswa tentang variasi gaya Tabel 5.7 Hasil Pengujian Linearitas No. Variabel F hitung F tabel kesimpulan 1 Persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru 1,380 1,820 Linear 2 Intensitas belajar 1,481 1,960 Linear 3 Sarana belajar 0,817 1,913 Linear 4 Lingkungan belajar 1,377 1,985 Linear Sumber: data diolah Tabel 5.7 menunjukkan bahwa F hitung antara masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat lebih kecil dari F tabel dengan taraf signifikansi 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hubungan antara masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat linear.

2. Pengujian Hipotesis

Dokumen yang terkait

Persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, motivasi belajar, disiplin belajar terhadap prestasi belajar ekonomi : studi kasus SMA N 1 Sleman.

1 6 177

Hubungan antara persepsi siswa tentang media pengajaran dan kedisplinan belajar dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus kelas XI SMK YPKK 3 Sleman.

0 2 147

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan minat belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus pada SMK Bopkri I Yogyakarta.

0 0 197

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siwa-siswi SMK Koperasi Yogyakarta.

0 0 193

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 148

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG PROFESIONALISME GURU DAN KECERDASAN EMOSIONAL SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA

0 0 153

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, intensitas belajar, sarana belajar dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus pada SMK YPKK III Depok Sleman - USD Repository

1 1 137

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, DISIPLIN SISWA, MOTIVASI BELAJAR SISWA, DAN FASILITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 177

Hubungan antara motivasi belajar dan persepsi siswa tentang kompetensi guru dengan prestasi belajar - USD Repository

0 0 143

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI

0 1 175