Deskripsi Jawaban Responden HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

responden tersebut yang memutuskan membeli produk fashion di toko online sebanyak 32 100 dan sisanya sebanyak 0 0 responden tidak memutuskan membeli produk fashion di toko online.Maka secara umun dapat dikatakan bahwa mahasiswa berdasarkan angkatan memiliki probabilitas yang sama untuk memutuskan membeli produk fashion di toko online. b. Komparasi Menurut Uang Saku Mahasiswa dan keputusan Pembelian Produk Fashion di Toko Online. Tabel komparasi karakteristik responden berdasarkan uang saku dengan keputusan membeli produk fashion di toko online disajikan dalam tabel di bawah ini. Gambar 21. Komparasi Menurut Uang Saku dan Keputusan Pembelian Berdasarkan gambar di atas, terdapat 28 responden dengan uang saku kurang dari Rp. 500.000,- dalam penelitian ini dan sebanyak 28 100 20 57 31 13 11 5 1 10 20 30 40 50 60 500 ribu 501-1500ribu 1501-2500ribu 2501ribu Ya Tidak responden yang memutuskan membeli produk fashion di toko online. Pada penelitian ini sebanyak 68 responden dengan uang saku Rp. 501.000,- sampai Rp. 1.500.000,-, dari 68 responden tersebut yang memutuskan membeli produk fashion di toko online sebanyak 57 84 dan sisanya sebanyak 11 16 responden tidak memutuskan membeli produk fashion di toko online. Pada penelitian ini sebanyak 36 responden mempunyai uang saku Rp. 1.501.000 sampai dengan Rp. 2.500.000, dari 36 responden tersebut yang memutuskan membeli produk fashion di toko online sebanyak 31 94 dan sisanya sebanyak 6 6 responden tidak memutuskan membeli produk fashion di toko online .Pada penelitian ini sebanyak 14 responden dengan uang saku Rp. 2.500.1000, dari 14responden tersebut yang memutuskan membeli produk fashion di toko online sebanyak 13 99 dan sisanya sebanyak 1 1 responden tidak memutuskan membeli produk fashion di toko online . Maka secara umun dapat dikatakan bahwa mahasiswa berdasarkan uang saku memiliki probabilitas yang sama untuk memutuskan membeli produk fashion di toko online.

D. Hasil Penelitian

Berdasarkan hasil pengolahan data, didapat hasil seperti tabel dibawah ini. Tabel 16 menunjukkan faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan pembelian produk fashion di toko online pada mahasiswa perempuan Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Tabel 16.Hasil ordered probit regression Variabel Koefisien Standar error Z-statistic p|z| Persepsi tentang resiko 0.076 0.033 2.29 0.022 Promosi 0.040 0.018 2.20 0.028 Kualitas Pelayanan 0.041 0.019 2.15 0.031 Log likehood LR chi23 Prob chi2 Pseudo R2 -111.98054 48.68 0.0000 0.1785 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa Probchi2 = 0.0000. Dapat disimpulkan bahwa melibatkan prediktor dalam model lebih baik daripada tidak melibatkannya sama sekali sehingga goodness of fit sudah tercapai. Hasil pengujian parsial pada ordered probit menunjukkan bahwa variabel persepsi konsumen tentang resiko X1 memiliki nilai p sebesar 0.022. Berdasarkan hasil estimasi output ordered probit nilai p sebesar 0.022 tersebut di bawah taraf signifikansi 5 maka persepsi konsumen tentang resiko memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian produk fashion di toko online. Pada variabel promosi X2, hasil uji signifikansi parsial model ordered probit nilai p untuk variabel promosi menunjukkan nilai sebesar 0.028. Berdasarkan hasil estimasi output ordered probit nilai p sebesar 0.028 tersebut di bawah taraf signifikansi 5 maka promosi memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian produk fashion di toko online. Pada variabel terakhir yaitu kualitas pelayanan X3 hasil uji signifikansi parsial model ordered probit nilai p menunjukkan nilai sebesar 0.031. Berdasarkan hasil estimasi output ordered probit nilai p sebesar 0.031 tersebut di bawah taraf signifikansi 5 maka kualitas pelayanan memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian produk fashion di toko online. Secara simultan dari nilai koefisien PseudoR 2 sebesar 17.85 artinya model ini mampu menjelaskan sebesar 17.85 variabel persepsi konsumen tentang resiko, promosi dan kualitas pelayanan mempengaruhi keputusan pembelian pada produk fashion di toko online. Tahap selanjutnya setelah mengetahui probabilitas variabel bebas terhadap variabel terikat yaitu mengetahui marginal effect yaitu nilai perubahan masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikat. Tabel 17. Hasil estimasi marginal effect Variabel dydx P |z| X Persepsi tentang resiko 0.0109 0.025 32.6884 Promosi 0.0058 0.038 45.1667 Kualitas Pelayanan 0.0059 0.038 32.1667 Sumber : Hasil output estimasi Berdasarkan tabel di atas untuk hasil pengujian marginal effect, dapat dinyatakan bahwa marginal effect untuk setiap variabel dependen terhadap variabel independen, yaitu besarnya perubahan kemungkinan probabilitas pada variabel dependen sebagi efek dari adanya perubahan pada variabel independen sebesar 1 satuan. Pada variabel persepsi tentang resiko menunjukkan nilai marginal effect adalah sebesar 0.0109 yang bertanda positif artinya setiap

Dokumen yang terkait

Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Teh Kotak Ultra pada Mahasiswa/i Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

14 122 117

Pengaruh Persepsi Resiko dan Kemudahan Melakukan Online Shopping Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Secara Online

3 32 126

Pengaruh Kesadaran Merek, Persepsi Kualitas Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Nike Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 25 112

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KERAGAMAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 7 34

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 1 22

PENGARUH ATRIBUT PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SABUN MEREK LUX PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ANDALAS.

0 1 6

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KARTU XL PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ANDALAS PADANG.

0 0 6

PENGARUH PERSEPSI HARGA, FITUR PRODUK, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE ANDROID (Studi Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta).

1 3 151

PENGARUH ATRIBUT PRODUK, BAURAN PROMOSI, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TOKO ROTI LISCHA JEPARA

1 1 11

PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK IMITASI JENIS FASHION DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG -

0 1 94