Indikator Keberhasilan Metode Pengumpulan Data

39 Proses observasi dilakukan selama proses pembelajaran dengan panduan daftar observasi yang telah disiapkan. Membuat catatan saat pengamatan, menilai hasil pembelajaran.

d. Refleksi

Tahap refleksi merupakan tahap evaluasi kembali apa yang telah dilakukan selama pembelajaran berlangsung berdasarkan hasil pengamatan. Dari hasil observasi dapat diketahui apakah sudah sesuai kriteria atau belum. Apabila belum sampai pada pencapaian target maka akan dilakukan Siklus II yang bertujuan memperbaiki pembelajaran sebelumnya berdasarkan refleksi pada Siklus sebelumnya.

G. Indikator Keberhasilan

Indikator keberhasilan ini digunakan untuk menentukan kapan penelitian ini akan dihentikan. Penelitian ini akan dihentikan apabila meningkatnya kemampuan mengenal banyak, sedikit, sama, dan tidak sama di kelompok A2 telah mencapai indikator keberhasilan yaitu 80 dengan kriteria sangat tinggi.

H. Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data merupakan cara yang digunakan peneliti untuk mengumpulkan data. Metode pengumpulan data yaitu dengan cara observasi. Observasi dilakukan untuk mengumpulkan data dengan mengamati kegiatan yang sedang berlangsung. Observasi menurut Wina Sanjaya 2009: 86 merupakan teknik pengumpulan data dengan mengamati dan mencatat kejadian yang sedang 40 berlangsung menggunakan lembar observasi. Observasi ini dilakukan untuk mengamati perilaku anak sebelum dan saat dilakukan tindakan. Observasi ini dilakukan untuk mengamati unjuk kerja anak saat menghitung menggunakan benda konkret serta mengamati proses saat anak sedang mengerjakan Lembar Kerja Anak yang diberikan guru. Dalam mengamati unjuk kerja anak maka digunakan pedoman lembar observasi yang terlampir.

I. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian merupakan alat yang digunakan untuk mengumpulkan data saat penelitian berlangsung. Instrumen penelitian menurut Suharsimi Arikunto 2006: 160 merupakan alat yang digunakan untuk mengumpulkan data agar pekerjaannya lebih mudah dan sistematis sehingga mudah diolah. Instrumen yang akan digunakan harus melalui expert judgement atau dikonsultasikan dengan yang ahli sehingga kualitas instrumen dapat dipertanggungjawabkan. Penelitian ini menggunakan instrumen penelitian berupa daftar cek check list. Daftar cek check list menurut Wina Sanjaya 2009: 93 merupakan pedoman observasi yang berisi semua aspek yang akan diobservasi dengan memberi tanda cek . Sedangkan daftar cek check list terlampir. Daftar cek yang digunakan adalah yang berhubungan dengan materi pemahaman konsep lebih banyak, lebih sedikit, sama, dan tidak sama. Untuk mempermudah dalam membuat instrument penelitian maka dibuat kisi-kisi observasi. Adapun kisi-kisi 41 observasi terhadap unjuk kerja kemampuan anak mengenal konsp lebih banyak, lebih sedikit, sama, dan tidak sama dapat dituang dalam tabel berikut. Tabel 1. Kisi-Kisi Observasi Variabel Sub Variabel Indikator Kemampuan dalam membilang. Kemampuan mengenal konsep lebih banyak, lebih sedikit, sama, dan tidak sama. Membilang banyaknya benda dengan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak, lebih sedikit, sama, dan tidak sama serta. Penelitian Tindakan Kelas mengenal konsep lebih banyak, lebih sedikit, sama dan tidak sama memiliki indikator yang harus dicapai anak. Indikator tersebut akan dibuat rubrik penilaian sehingga dapat menentukan hasil yang dicapai siswa. Berikut merupakan tabel rubrik penilaian dalam mengenal konsep lebih banyak, lebih sedikit, sama, dan tidak sama: Tabel 2. Rubrik Penilaian Kemampuan Mengenal Konsep Lebih Banyak Aspek yang Diamati Kriteria Skor Deskripsi Membilang banyaknya benda dengan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak. Kurang 1 Jika anak belum mampu membilang antara 1-10 dan belum mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak. Cukup 2 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan dapat belum dapat menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak. Baik 3 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak dengan bantuan guru. Sangat Baik 4 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak sendiri. 42 Tabel 3. Rubrik Penilaian Kemampuan Mengenal Konsep Lebih Sedikit Aspek yang Diamati Kriteria Skor Deskripsi Membilang banyaknya benda dengan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih sedikit. Kurang 1 Jika anak belum mampu membilang antara 1-10 dan belum mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih sedikit. Cukup 2 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan dapat belum dapat menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih sedikit. Baik 3 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih sedikit dengan bantuan guru. Sangat Baik 4 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah lebih banyak sendiri.. Tabel 4. Rubrik Penilaian Kemampuan Mengenal Konsep Sama Aspek yang Diamati Kriteria Skor Deskripsi Membilang banyaknya benda dengan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah sama. Kurang 1 Jika anak belum mampu membilang antara 1-10 dan belum mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah sama. Cukup 2 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan dapat belum dapat menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah sama. Baik 3 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah sama dengan bantuan guru. Sangat Baik 4 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah sama sendiri. 43 Tabel 5. Rubrik Penilaian Kemampuan Mengenal Konsep Tidak Sama Aspek yang Diamati Kriteria Skor Deskripsi Membilang banyaknya benda dengan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah tidak sama. Kurang 1 Jika anak belum mampu membilang antara 1-10 dan belum mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah tidak sama. Cukup 2 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan dapat belum dapat menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah tidak sama. Baik 3 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan mampu menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah tidak sama dengan bantuan guru. Sangat Baik 4 Jika anak mampu membilang antara 1-10 dan menentukan kelompok benda yang memiliki jumlah tidak sama sendiri.

J. Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI KEGIATAN OUTBOUND PADA KELOMPOK B TK 03 JATIWARNO Upaya Meningkatkan Kemampuan Kerja Sama Melalui Kegiatan Outbound Pada Kelompok B Tk 03 Jatiwarno Kecamatan Jatipuro Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 14

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI KEGIATAN OUTBOUND PADA KELOMPOK B TK 03 JATIWARNO Upaya Meningkatkan Kemampuan Kerja Sama Melalui Kegiatan Outbound Pada Kelompok B Tk 03 Jatiwarno Kecamatan Jatipuro Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 12

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF DALAM MENGENAL KONSEP BILANGAN MELALUI Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Konsep Bilangan Melalui Permainan Dakon (Penelitian Pada Anak Kelompok B di TK ABA Sawahan Kabupaten Klaten Tahun 2011/201

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BEKERJA SAMA MELALUI BERMAIN PERAN PADA KELOMPOK B DI TK PERTIWI PILANG II Upaya Meningkatkan Kemampuan Bekerja Sama Melalui Bermain Peran Pada Kelompok B Di Tk Pertiwi Pilang Ii Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 17

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BEKERJA SAMA MELALUI BERMAIN PERAN PADA KELOMPOK B DI TK Upaya Meningkatkan Kemampuan Bekerja Sama Melalui Bermain Peran Pada Kelompok B Di Tk Pertiwi Pilang Ii Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 18

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN DENGAN KOTAK MATEMATIKA KELOMPOK AI DI TK ABA MARGOMULYO III.

1 10 151

KEMAMPUAN MENGENAL SUKU KATA AWAL SAMA ANAK TK KELOMPOK B DI GUGUS PAUD 4 TIRTOMARTANI KECAMATAN KALASAN.

3 76 119

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL OPERASI BILANGAN MELALUI BENDA KONKRET DI KELOMPOK B TK TPA KUPU-KUPU KALASAN SLEMAN.

0 0 147

MENINGKATKAN KOORDINASI MATA DAN TANGAN MELALUI GERAK MANIPULATIF untuk ANAK KELOMPOK B2 TK ABA GENDINGAN YOGYAKARTA.

0 0 152

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK KASAR ANAK KELOMPOK B1 MELALUI PERMAINAN DENGAN SIMPAI DI TK ABA GENDINGAN YOGYAKARTA.

2 33 165