Hakikat Kemampuan Hakikat Konsep

17 f. Relasi ordinal atau serial Anak masih kebingungan untuk menyusun suatu hal. Misalnya anak masih terdapat kesalahan bila menyusun tongkat sesuai ketinggian. g. Kausalitas Anak mulai menyadari konsep sebab-akibat. Anak juga mulai menanyakan tentang dirinya dan lingkungannya meskipun belum menangkap seluruhnya. Menutut beberapa ahli diatas anak umur 4-5 tahun berada pada tahap pra- operasional dan belum dapat berpikir secara logis. Pemikiran anak masih sederhana dan belum berpikir kompleks karena masih melihat sesuatu dengan satu sisi tanpa mempertimbangkan aspek lain.

B. Hakikat Kemampuan

Kemampuan seseorang dapat menjadi hal yang penting karena berkaitan dalam kemampuan melakukan sesuatu. Menurut Munandar dalam Ahmad Susanto, 2001: 97 bahwa kemampuan merupakan suatu daya untuk melakukan suatu tindakan dari hasil pembawaan atau latihan. Sedangkan menurut Ahmad Susanto 2001: 97 menyebutkan bahwa kemampuan merupakan suatu daya atau kesanggupan seseorang dari bawaan serta latihan yang mendukung seseorang menyelesaikan tugasnya. Anak yang dibekali kemampuan sejak kecil maka akan membantu anak dalam menghadapi sesuatu yang perlu untuk dipecahkan. Menurut Robin dalam Ahmad Susanto, 2001: 97 bahwa kemampuan merupakan merupakan kapasitas berbagai tugas dalam melakukan sesuatu. Dari pendapat beberapa tokoh tersebut maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan merupakan 18 hal yang berkaitan dengan sesuatu yang menunjukkan kesanggupan seseorang dalam melakukan sesuatu karena adanya latihan. Seseorang yang memiliki suatu kemampuan maka akan meringankan seseorang dalam melakukan tugasnya. Salah satu kemampuan yang harus dimiliki oleh anak yaitu kemampuan matematika. Menurut Ahmad Susanto 2001: 98 bahwa seseorang yang memiliki kemampuan dalam matematika maka akan dapat mengatur jalan pikir maupun memecahkan persoalan yang dihadapinya. Anak yang memiliki kemampuan matematika yang baik maka akan membantu anak dalam berpikir matematis dipendidikan tingkat lanjut

C. Hakikat Konsep

Anak usia 4-5 tahun masih dalam tahap berpikir pra-operasional sehingga anak masih belum dapat berpikir abstrak. Untuk mengenalkan konsep yang abstrak kepada anak, guru harus menggunakan benda konkret dalam pembelajarannya. Menurut Syaiful Sagala 2006: 71 konsep merupakan pikiran seseorang yang dinyatakan dalam definisi sehingga menjadi produk pengetahuan seperti prinsip, hukum, dan teori. Sedangkan menurut Rosser dalam Syaiful Sagala, 2006: 73 menyebutkan bahwa konsep merupakan suatu yang abstraksi yang mewakili satu kelas objek, kejadian, kegiatan atau hubungan yang memiliki atribut yang sama. Dari kedua pendapat tokoh tersebut maka dapat disimpulkan bahwa konsep merupakan sesuatu yang abstrak yang dinyatakan dalam definisi sehingga memiliki hubungan dan menjadi produk pengetahuan. 19

D. Konsep Lebih Banyak, Lebih Sedikit, Sama, Tidak Sama

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI KEGIATAN OUTBOUND PADA KELOMPOK B TK 03 JATIWARNO Upaya Meningkatkan Kemampuan Kerja Sama Melalui Kegiatan Outbound Pada Kelompok B Tk 03 Jatiwarno Kecamatan Jatipuro Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 14

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI KEGIATAN OUTBOUND PADA KELOMPOK B TK 03 JATIWARNO Upaya Meningkatkan Kemampuan Kerja Sama Melalui Kegiatan Outbound Pada Kelompok B Tk 03 Jatiwarno Kecamatan Jatipuro Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 12

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF DALAM MENGENAL KONSEP BILANGAN MELALUI Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Konsep Bilangan Melalui Permainan Dakon (Penelitian Pada Anak Kelompok B di TK ABA Sawahan Kabupaten Klaten Tahun 2011/201

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BEKERJA SAMA MELALUI BERMAIN PERAN PADA KELOMPOK B DI TK PERTIWI PILANG II Upaya Meningkatkan Kemampuan Bekerja Sama Melalui Bermain Peran Pada Kelompok B Di Tk Pertiwi Pilang Ii Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 17

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BEKERJA SAMA MELALUI BERMAIN PERAN PADA KELOMPOK B DI TK Upaya Meningkatkan Kemampuan Bekerja Sama Melalui Bermain Peran Pada Kelompok B Di Tk Pertiwi Pilang Ii Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 18

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN DENGAN KOTAK MATEMATIKA KELOMPOK AI DI TK ABA MARGOMULYO III.

1 10 151

KEMAMPUAN MENGENAL SUKU KATA AWAL SAMA ANAK TK KELOMPOK B DI GUGUS PAUD 4 TIRTOMARTANI KECAMATAN KALASAN.

3 76 119

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL OPERASI BILANGAN MELALUI BENDA KONKRET DI KELOMPOK B TK TPA KUPU-KUPU KALASAN SLEMAN.

0 0 147

MENINGKATKAN KOORDINASI MATA DAN TANGAN MELALUI GERAK MANIPULATIF untuk ANAK KELOMPOK B2 TK ABA GENDINGAN YOGYAKARTA.

0 0 152

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK KASAR ANAK KELOMPOK B1 MELALUI PERMAINAN DENGAN SIMPAI DI TK ABA GENDINGAN YOGYAKARTA.

2 33 165