SPESIFIKASI PERALATAN Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Pulp Dari Limbah Padat Pabrik Agar-Agar Dengan Kapasitas Produksi 28.900 Ton/Tahun

V-1

BAB V SPESIFIKASI PERALATAN

5.1 Gudang Penyimpanan Limbah Agar-Agar TT-101

Fungsi : Sebagai tempat penampungan limbah agar-agar Bahan konstruksi : Beton kedap air Bentuk : Balok Jumlah : 2 unit Kapasitas : 2662,643 m 3 Kondisi Penyimpanan : Temperatur, T = 30 o C Tekanan, P = 1 atm Ukuran : Panjang = 6,9878 m Lebar = 6,9878 m Tinggi = 3,4939 m

5.2 Screw Conveyor C-101

Fungsi : Mengangkut limbah agar-agar dari gudang penyimpanan ke screw conveyor Jenis : Centrifugal Discharge Screw Bentuk : Horizontal screw conveyor Bahan kontruksi : Carbon Steel Jumlah : 1 unit Laju alir bahan : 15570,4638 kgjam Kondisi operasi: Tekanan = 1 atm Temperatur = 30 o C Ukuran : Jarak angkut : 5 m Daya motor : 2 hp

5.3 Elevator C-102

Universitas Sumatera Utara Fungsi : Untuk mengangkut limbah agar-agar dari screw conveyor C-101 ke mixer M-101 Bahan konstruksi : Carbon steel Jenis : Centrifugal discharge bucket Kondisi Operasi : Temperatur = 30 o C Tekanan = 1 atm Kapasitas : 15570,4638 kgjam Tinggi elevator : 75 ft = 23 m Ukuran bucket : 8 x 5 x 5 12 in Jarak antar bucket : 14 in = 4,9784 m Kecepatan bucket : 260 ftmnt = 79,2 mmnt = 1,32 ms Kecepatan putaran : 41 rpm Lebar belt : 9 in = 2,0574 m = 205,74 cm Daya motor : 6 hp

5.4 Tangki penyimpanan H

2 SO 4 TT-103 Fungsi : Tempat menyimpan H 2 SO 4 Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup ellipsoidal Jenis Sambungan : Double welded butt joints Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-240 grade M tipe 316 Kondisi Penyimpanan : Temperatur : 30 o C Tekanan : 1 atm Kebutuhan H 2 SO 4 : 62,2819 kgjam Jumlah : 1 unit Ukuran : Volume tangki Vt : 0,6093 m 3 Tinggi tangki : 2,0339 m P desain : 155,444 kPa Tebal silinder : 0,00042 m Diameter : 0,6258 m

5.5 Mixer-I M-101

Universitas Sumatera Utara Fungsi : Tempat pencampuran unbleached pulp dengan H 2 SO 4 sebelum proses bleaching klorin dioksida Bentuk Kontruksi : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Bahan : Carbon Steel SA-285 Grade C Jenis Sambungan : Double welded butt joints Jumlah : 1 unit Kondisi Operasi: Temperatur masuk : 30 o C Tekanan : 1 atm Laju volumetrik umpan : 109,9611 m 3 jam Volume tangki : 31,9533 m 3 Tinggi tangki : 28,3008 m Diameter tangki : 2,6532 m Tinggi silinder : 21,2256 m Tinggi tutup : 3,5376 m Tebal dinding : 58 in Jenis pengaduk : flat six blade open turbine turbin datar enam daun Jumlah baffle : 4 buah Daya pengaduk : 2,3363 hp

5.6 Tangki Penyimpanan Klorin dioksida TT-102

Fungsi : untuk menyimpan klorin dioksida Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup ellipsoidal Jenis Sambungan : Double welded butt joints Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-240 grade M tipe 316 Kondisi Penyimpanan: T : 30 o C P : 1 atm Jumlah : 1 unit Kapasitas : 6,9459 m 3 Tinggi tangki : 4,5775 m Diameter : 1,4085 m Tinggi silinder : 4,0999 m Universitas Sumatera Utara Tinggi tutup : 0,3521 m Tebal dinding : 0,0295 m

5.7 Reaktor Klorin Dioksida R-101

Fungsi : Tempat berlangsungnya bleaching klorin dioksida Jenis : Reaktor tangki berpengaduk Bentuk : silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Bahan konstruksi : High Alloy Steel 316 Jumlah : 1 unit Temperatur : 80 o C = 353,15 K Tekanan operasi : 1 atm Kapasitas : 132,4243 m 3 Jenis pengaduk : flat 6 blade turbine turbin datar enam daun Jumlah baffle : 4 buah Ukuran : Silinder - Diameter : 2,7254 m - Tinggi : 21,8030 m - Tebal : 58 in Tutup - Diameter : 2,6444 m - Tinggi : 0,4542 m - Tebal : ½ in Jaket - Diameter : 3,0035 m - Tinggi : 22,7115 m - Tebal : 58 in

5.8 Washer Vacuum Filter-I WVP-101

Fungsi : untuk mencuci Pulp yang keluar dari Reaktor klorin dioksida Jenis : Continuous Rotary Drum Vacuum Filter Jumlah : 1 unit Universitas Sumatera Utara Bahan kontruksi : Commercial Steel Kondisi operasi Tekanan : 1 atm Temperatur : 45 o C Diameter : 0,7304 m Waktu tinggal : 90 s Daya : 14 hp

5.9 Gudang penyimpanan NaOH TT-105

Fungsi : untuk menyimpan NaOH Bahan Kontruksi : Beton Kedap Air Bentuk : Gedung berbentuk persegi-panjang ditutup atap Temperatur : 30 o C Tekanan : 1 atm Kebutuhan perancangan : 15 hari Jumlah : 1 unit Panjang : 6,465 m Lebar : 6,465 m Tinggi : 32,325 m Kapasitas : 1351,0584 m 3

5.10 Conveyor NaOH C-103

Fungsi : Mengangkut NaOH dari gudang penyimpanan NaOH dilution tank Jenis : Flat belt on continuous flow Bahan kontruksi : Carbon Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: - Tekanan : 1 atm - Temperatur : 30 o C Tinggi conveyor : 25 ft = 7,62 m Universitas Sumatera Utara Ukuran conveyor : 6 x 4 x 4¼ in Jarak antar conveyor : 12 in = 0,305 m Kecepatan conveyor : 225 ftmnt = 68,6 mmnt = 1,143 ms Kecepatan putaran : 43 rpm Lebar belt : 7 in = 0,1778 m =17,78 cm Daya : 0,062 hp

5.11 Dillution Tank NaOH M-103

Fungsi : Untuk mengencerkan Natrium Hidroksida Bahan Kontruksi : Low Allow Steel SA-202 Grade B Jenis konstruksi : Tangki dengan tutup dan alas ellipsoidal Kebutuhan perancangan : 1 hari Jumlah : 1 unit Kondisi Operasi : Temperatur = 30 o C Tekanan = 1 atm Jumlah : 1 unit Kapasitas : 0,1381 m 3 Waktu tinggal : 1 jam Tinggi tangki : 5,4299 m Diameter tangki : 0,5091 m Tebal dinding tangki : ¾ in Tebal dinding head : ¾ in Jumlah baffle : 4 buah Jenis pengaduk : flat six blade open turbine Daya motor : 132 hp

5.12 Tangki penyimpanan H

2 O 2 TT-104 Fungsi : untuk menyimpan H 2 O 2 Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup ellipsoidal Jenis Sambungan : Double welded butt joints Universitas Sumatera Utara Bahan konstruksi : Carbon Steel SA-285 Grade-C Kondisi Penyimpanan: Temperatur = 30 o C Tekanan = 1 atm Jumlah : 1 unit Kapasitas : 5,8397 m 3 Diameter tangki : 1,3293 m Tinggi tangki : 4,3204 m Tebal dinding : 0,00127 m Tebal head : 0,0013 m

5.13 Mixer II M-102

Fungsi :Untuk mencampurkan bleached pulp dengan NaOH dan H 2 O 2 sebelum proses bleaching klorin dioksida Fungsi : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Bentuk Konstruksi : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Bahan : Carbon Steel SA-285 Grade C Jenis Sambungan : Double welded butt joints Jumlah : 1 unit Kapasitas : 73,2792 m 3 Kondisi Operasi: T = 30 o C P = 1 atm Waktu tinggal : 1 jam Volume tangki : 73,2792 m 3 Diameter tangki : 2,1808 m Tinggi tangki : 23,2622 m Tebal dinding silinder : 5 8 in Tebal dinding head : 5 8 in Jenis pengaduk : Flat six blade open turbine turbin datar enam daun Jumlah baffle : 4 buah Daya motor : 1 hp Universitas Sumatera Utara

5.14 Reaktor H

2 O 2 R-102 Fungsi : Tempat berlangsungnya ekstraksi alkali Jenis : Reaktor tangki berpengaduk Bentuk : silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Jenis pengaduk : flat 6 blade turbine turbin datar enam daun Jumlah turbin : 2 buah Jumlah baffle : 4 buah Bahan konstruksi : Low Allow Steel SA-202 Grade A Jumlah : 1 unit Kondisi Operasi: Temperatur = 80 o C Tekanan = 1 atm Kapasitas : 73,2792 m 3 Diameter tangki : 2,1808 m Tinggi tangki : 18,1736 m Tebal silinder tangki : 1 8 in Tebal head : 1 2 in Diameter dalam jaket : 2,2029 m Tebal dinding jaket : ½ in Jenis pengaduk : flat 6 blade turbine turbin datar enam daun Jumlah baffle : 4 buah Daya motor : 2 hp

5.15 Washer Vacuum Filter II WVP-102

Fungsi : untuk mencuci Pulp yang keluar dari Reaktor hidrogen peroksida Jenis : Continuous Rotary Drum Vacuum Filter Jumlah : 1 unit Universitas Sumatera Utara Bahan kontruksi : Commercial Steel Kondisi operasi Tekanan : 1 atm Temperatur : 33 o C Diameter : 0,5977 m Waktu tinggal : 90 s Daya : ¼ hp

5.16 Compact Press CP-201

Fungsi : untuk mengurangi kadar air pada pulp Jenis : Continuous Rotary Drum Vacuum Filter Jumlah : 1 unit Bahan kontruksi : Commercial Steel Kondisi operasi : Tekanan = 1 atm Temperatur = 33 o C Luas filter : 4,2158 m 3 Diameter filter : 0,8193 m Waktu tinggal : 90 s

5.17 Conveyor Compact Press C-201

Fungsi : Mengangkut Pulp dari Compact Press ke Tunnel Dryer Jenis : Flat belt on continuous flow Bahan kontruksi : Carbon Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: - Tekanan : 1 atm - Temperatur : 33 o C Tinggi conveyor : 25 ft = 7,62 m Ukuran conveyor : 6 x 4 x 4¼ in Jarak antar conveyor : 12 in = 0,305 m Kecepatan conveyor : 225 ftmnt = 68,6 mmnt = 1,143 ms Kecepatan putaran : 43 rpm Universitas Sumatera Utara Lebar belt : 7 in = 0,1778 m =17,78 cm Daya : 0,7451 hp

5.18 Tunnel Dryer DE-201

Fungsi : untuk mengeringkan bleached pulp yang keluar dari compact press Jenis : Countercurrent tunnel dryer Bahan konstruksi : Baja karbon SA-283 grade C Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Temperatur udara masuk T G1 = 30 o C Temperatur steam keluar T G2 = 110 o C Kapasitas : 4300 lbm Jumlah tray : 80 Luas tray : 280 ft 2 Kedalaman penyimpanan : 1,5 in Kelembaban awal : 80 Kelembaban akhir : 0,25 Temperatur udara maksimum : 300 F Waktu pengeringan : 12 jam Laju pengeringan keseluruhan : 90 lbjam Laju penguapan : 0,317 lbjam.ft 2 Daya dryer : 2 hp

5.19 Conveyor Tunnel Dryer C-202

Fungsi : Mengangkut bleached pulp dari Tunnel Dryer ke Blow Box Jenis : Flat belt on continous flow Bahan kontruksi : Carbon Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: - Tekanan : 1 atm - Temperatur : 110 o C Tinggi conveyor : 25 ft = 7,62 m Universitas Sumatera Utara Ukuran conveyor : 6 x 4 x 4¼ in Jarak antar conveyor : 12 in = 0,305 m Kecepatan conveyor : 225 ftmnt = 68,6 mmnt = 1,143 ms Kecepatan putaran : 43 rpm Lebar belt : 7 in = 0,1778 m =17,78 cm Daya : 0,7254 hp

5.20 Blower JB-201

Fungsi : Mengalirkan udara ke Blow Box Jenis : Blower sentrifugal Bahan konstruksi : Carbon Steel Kondisi Operasi: Temperatur = 30 o C Tekanan = 1 atm BHP : 1 hp

5.21 Blow Box BB-201

Fungsi : Untuk menurunkan temperatur lembaran bleached pulp dengan udara Bentuk : Box vertikal dengan tutup datar bagian atas Bahan kontruksi : Carbon Steel SA-285 Grade C Jumlah : 1 unit Kondisi operasi : Temperatur : 30 o C Tekanan : 1 atm Volume : 7,298 m 3 Tinggi : 1,573 m Panjang : 2,3595 m Lebar : 2,3595 m

5.22 Conveyor Blow Box C-106

Fungsi : Mengangkut bleached pulp Blow Box ke gudang penyimpanan produk Jenis : Flat belt on continous flow Universitas Sumatera Utara Bahan kontruksi : Carbon Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: - Tekanan : 1 atm - Temperatur : 30 o C Tinggi conveyor : 25 ft = 7,62 m Ukuran conveyor : 6 x 4 x 4¼ in Jarak antar conveyor : 12 in = 0,305 m Kecepatan conveyor : 68,6 mmnt = 1,143 ms Kecepatan putaran : 43 rpm Lebar belt : 14 in = 0,356 m =35,6 cm Daya : 0,7214 hp

5.23 Gudang Penyimpanan Pulp TT-106

Fungsi : Untuk menyimpan pulp Bahan Kontruksi : Beton Kedap Air Bentuk : Balok Jumlah : 2 unit Kondisi Penyimpanan: Temperatur = 30 o C Tekanan = 1 atm Volume roller : 5254,5455 m 3 Diameter roller : 7,479 m Tinggi roller : 7,479 m Banyak roller yang digunakan : 5254,5454 2 Gudang terdiri dari 2 unit : 2627,2727 roller Tinggi gudang : 65,3172 m Panjang gudang : 170,5231 m Lebar gudang : 170,5231 m

5.24 Pompa ClO

2 J-101 Fungsi : Memompa klorin dioksida dari tangki penyimpanan klorin dioksida TT- 102 ke R-101 Universitas Sumatera Utara Jenis : Centrifugal pump Bahan konstruksi : carbon steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 30 o C Diameter pipa : 1,278 in Daya pompa : 18 hp

5.25 Pompa H

2 SO 4 J-102 Fungsi : Memompa Asam sulfat dari tangki penyimpanan H 2 SO 4 TT-103 ke Mixer-I M-101 Jenis : Centrifugal pump Bahan konstruksi : carbon steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 30 o C Diameter pipa : 0,957 in Daya pompa : 116 hp

5.26 Pompa H

2 O 2 J-103 Fungsi : Memompa hidrogen peroksida dari tangki penyimpanan hidrogen peroksida TT-104 ke Mixer-II M-102 Jenis : Centrifugal pump Bahan konstruksi : carbon steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 30 o C Diameter pipa : 1,278 in Daya pompa : 116 hp Universitas Sumatera Utara

5.27 Pompa ke reaktor ClO

2 J-104 Fungsi : memompa Unbleached Pulp dari Mixer I M-101 ke Reaktor Klorin dioksida R-101 Jenis : Positive displacement Rotary Pump Bahan konstruksi : Commercial Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 29 o C Diameter pipa : 16 in Daya pompa : 56 hp

5.28 Pompa ke Mixer H

2 O 2 J-105 Fungsi : memompa Unbleached Pulp dari Washer Vacuum Filter-I WVP-101 ke Mixer II M-102 Jenis : Positive displacement Rotary Pump Bahan konstruksi : Commercial Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 45 o C Diameter pipa : 2,7 in Daya pompa : 4 hp

5.29 Pompa larutan NaOH J-106

Fungsi : memompa larutan NaOH dari Dillution Tank M-103 ke Mixer II M- 102 Jenis : Positive displacement Rotary Pump Bahan konstruksi : Commercial Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 30 o C Universitas Sumatera Utara Diameter pipa : 0,146 in Daya pompa : 116 hp

5.30 Pompa Reaktor H

2 O 2 L-331 Fungsi : memompa larutan NaOH dari Mixer-II M-102 ke Reaktor Peroksoda R-02 Jenis : Positive displacement Rotary Pump Bahan konstruksi : Commercial Steel Jumlah : 1 unit Kondisi operasi: Tekanan : 1 atm Temperatur : 38 o C Diameter pipa : 3,663 in Daya pompa : 6 hp Universitas Sumatera Utara

BAB VI INSTRUMENTASI DAN KESELAMATAN KERJA