Pelayanan Kesehatan di Slum Area

pelayanan kesehatan, karena seringkali walaupun dari segi lokasi dapat diakses oleh masyarakat kumuh, namun tetap sulit terjangkau karena biaya pelayanan kesehatan misal, rumah sakit dianggap terlalu mahal Gibbons dan Rajeev Bali, 2010. Selain itu ketidakadekuatan pelayanan kesehatan, baik dari manajemen pelayanan, tenaga kesehatan yang kurang memadai maupun ketersediaan peralatan dan obat, juga menjadi faktor sulitnya memenuhi kebutuhan kesehatan bagi masyarakat kumuh Shekhar dan Ram, 2005 dalam Gibbons dan Rajeev Bali, 2010

D. Penelitian Terkait

Berikut adalah penelitian-penelitian terkait dengan hubungan antara dukungan keluarga sosial dan frekuensi kunjungan ANC: 1. Penelitian oleh Kim dkk. 2010 pada 165 responden wanita imigran Korea, menunjukkan adanya hubungan antara ketersediaan dukungan sosial dan praktek prenatal care r = 0.647, p .001 dengan mean score correlation 2.98. Kim dkk, juga menyatakan bahwa semakin tinggi dukungan sosial yang diberikan pada ibu hamil, meningkatkan ibu hamil dalam melakukan prenatal care, dalam studi ini dipaparkan bahwa peran suami, ibu dan mertua dari ibu hamil memiliki peran yang penting dalam memberikan dukungan sosial. 2. Penelitian oleh Kamal dkk. 2013 pada 4905 wanita dari berbagai tingkat ekonomi di Bangladesh menghasilkan bahwa terdapat 48,3 tidak melakukan ANC dikarenakan berbagai faktor, mayoritas karena faktor ekonomi dan lokasi pelayanan kesehatan, adapun faktor dukungan keluargasuami hanya sekitar 4,1 , meskipun tergolong rendah namun angka ini menyatakan bahwa masih terdapatnya korelasi atau hubungan antara ketersediaan dukungan keluarga dengan kunjungan ANC yang dilakukan oleh ibu hamil. 3. Penelitian kualitatif yang dilakukan oleh Simkhada dkk. 2010 pada ibu hamil di Nepal, memaparkan bahwa dukungan sosial dari ibu mertua memiliki pengaruh yang kuat bagi ibu hamil terutama dalam melakukan ANC. 4. Penelitian oleh Dyah Arista 2013 mengenai hubungan motivasi ibu dan dukungan keluarga dengan kelengkapan antenatal care di wilayah UPT Puskesmas Mojokerto. Hasil dari penelitian ini yaitu terdapat hubungan yang signifikan p = 0,01 antara dukungan keluarga dengan kelengkapan antenatal care . 5. Penelitian oleh Siti Aisyah 2009 tentang gambaran motivasi ibu hamil dalam melakukan ANC di Puskesmas Pamulang. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa keseluruhan ibu hamil mendapatkan motivasi dari suami maupun keluarga untuk melakukan kunjungan ANC. Dari berbagai hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara dukungan sosial keluarga dengan kunjungan Antenatal care. Namun peneliti belum menemukan penelitian yang lebih spesifik mengenai hubungan dukungan keluarga terhadap jumlah frekuensi ANC dari

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEPATUHAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) DI PUSKESMAS MERGANGSAN KOTA YOGYAKARTA

1 7 104

Faktor Dukungan Suami Dengan Keberhasilan Kunjungan Antenatal Care Berdasarkan Frekuensi Antenatal Care Di Kabupaten Kudus

0 3 8

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANC (Antenatal Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Anc (Antenatal Care) Terhadap Perilaku Kunjungan Anc (Antenatal Care).

0 2 15

DAFTAR PUSTAKA Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Anc (Antenatal Care) Terhadap Perilaku Kunjungan Anc (Antenatal Care).

0 1 4

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANC (Antenatal Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Anc (Antenatal Care) Terhadap Perilaku Kunjungan Anc (Antenatal Care).

0 1 13

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUNJUNGAN PELAYANAN ANTENATAL PADA IBU HAMIL MASYARAKAT SAMIN.

0 0 13

PENGARUH DUKUNGAN SUAMI TERHADAP KEPATUHAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL

0 0 17

HUBUNGAN PERSEPSI IBU HAMIL TERHADAP PELAYANAN ANTENATAL CARE ( ANC ) DENGAN FREKUENSI KUNJUNGAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL DI BPS PIPIN YOGYAKARTA TAHUN 2012

0 0 9

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS MERGANGSAN KOTA YOGYAKARTA TAHUN 2014 NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Dukungan Suami dengan Kelengkapan Kunjungan Antenatal Care (ANC) pada Ibu

0 0 12

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL TENTANG ANTENATAL CARE DENGAN FREKUENSI KUNJUNGAN ANTENATAL CARE DI PUSKESMAS UMBULHARJO 1 YOGYAKARYA

0 0 13