Populasi Penelitian METODE PENELITIAN

Pengukuran kuesioner dengan menggunakan Skala Likert, yang disajikan dalam lima alternatif jawaban yang diberi tanda X pada lembar yang telah disediakan yaitu sangat setuju, setuju, ragu-ragu, tidak setuju, dan sangat tidak setuju. Bobot yang diberikan untuk alternatif jawaban adalah : 1. Pernyataan positif Sangat Setuju SS diberi skor : 4 Setuju S diberi skor : 3 Tidak Setuju TS diberi skor : 2 Sangat Tidak Setuju STS diberi skor :1 2. Pernyataan negatif Sangat Setuju SS diberi skor :1 Setuju S diberi skor :2 Tidak Setuju TS diberi skor :3 Sangat Tidak Setuju STS diberi skor :4

2. Tes Prestasi Belajar Matematika

a. Kisi-Kisi Tes Prestasi Belajar Tabel 3.4. Kisi – kisis Tes Pres Prestasi Belajar Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator No Soal 1. Memahami sifat-sifat operasi hitung bilangan dan penggunaanya dalam pemecahan masalah 1.1.Melakukan operasi hitung bilangan bulat 1.1.1. Memberikan contoh bilangan bulat 1.1.2. Menentukan letak bilangan bulat pada garis bilangan 1.1.3. Melakukan operasi penjumlahan bilangan bulat 1.1.4. Melakukan operasi pengurangan bilangan bulat 1.1.5. Melakukan operasi perkalian 1, 2 3, 4, 5 bilangan bulat 1.1.6. Melakukan operasi pembagian bilangan bulat 1.1.7. Melakukan operasi campur bilangan bulat 1.1.8. Menghitung pangkat kuadrat bilangan bulat 1.1.9. Menghitung pangkat tiga bilangan bulat 1.1.10. Memberikan contoh berbagai bentuk dan jenis bilangan pecahan biasa 1.1.11. Memberikan contoh berbagai bentuk dan jenis bilangan pecahan campuran 1.1.12. Memberikan contoh berbagai bentuk dan jenis bilangan pecahan desimal 1.1.13. Memberikan contoh berbagai bentuk dan jenis bilangan pecahan persen 1.1.14. Mengubah bentuk pecahan ke bentuk pecahan desimal 1.1.15. Mengurutkan bilangan bentuk pecahan 1.1.16. Menyelesaikan operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan 1.1.17. Menyelesaikan operasi hitung pengurangan bilangan pecahan 1.1.18. Menyelesaikan operasi hitung perkalian bilangan pecahan 1.1.19. Menyelesaikan operasi hitung pembagian bilangan pecahan 1.1.20. Menyelesaikan operasi hitung campuran bilangan pecahan 1.1.21. Menggunakan sifat-sifat operasi pembagian pada operasi campuran bilangan bulat 1.1.22. Menggunakan sifat-sifat operasi pangkat dan akar 6, 7 8,9,10,11 ,12,13 14, 15 16, 17, 18 19, 20 21, 22 23, 24 25 26,27, 28, 29, 1.2.Menggunak an sifat- sifat operasi hitung bilangan bulat dan pecahan dalam pemecahan masalah pada operasi campuran bilangan bulat 1.2.1. Menemukan sifat-sifat operasi tambah, kurang, kali dan bagi pada bilangan bulat 1.2.2. Menggunakan sifat-sifat operasi penjumlahan pada operasi campuran bilangan bulat 1.2.3. Menggunakan sifat-sifat operasi pengurangan pada operasi campuran bilangan bulat 1.2.4. Menggunakan sifat-sifat operasi perkalian pada operasi campuran bilangan bulat 1.2.5. Menggunakan sifat-sifat operasi bilangan bulat untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari 1.2.6. Menggunakan sifat-sifat operasi hitung penjumlahan dengan melibatkan pecahan serta mengkaitkannya dalam kejadian sehari-hari 1.2.7. Menggunakan sifat-sifat operasi hitung pengurangan dengan melibatkan pecahan serta mengkaitkannya dalam kejadian sehari-hari 1.2.8. Menggunakan sifat-sifat operasi hitung perkalian dengan melibatkan pecahan serta mengkaitkannya dalam kejadian sehari-hari 1.2.9. Menggunakan sifat-sifat operasi hitung pembagian dengan melibatkan pecahan serta mengkaitkannya dalam kejadian sehari-hari 30