PT Bank Internasional Indonesia Tbk BII

PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi 31 Desember 2010 dan 2009 serta untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements December 31, 2010 and 2009 and For the Years then Ended - 123 -

42. Instrumen Derivatif

42. Derivative Instruments

a. Perusahaan memperoleh fasilitas Foreign Exchange Line Forex Line dari PT Bank Mandiri Persero Tbk Mandiri untuk melakukan transaksi forward jual dengan limit transaksi sebesar US 10.000 ribu. Fasilitas ini jatuh tempo pada tanggal 31 Maret 2010 dan telah diperpanjang sampai dengan 31 Maret 2011 dan tidak diperpanjang lagi. Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009, Perusahaan memiliki kontrak forward sebagai berikut: a. The Company obtained Foreign Exchange Line Forex Line Facility from PT Bank Mandiri Persero Tbk Mandiri to engage in sales forward transaction with transaction limit amounting to US 10,000 thousand. This facility has matured on March 31, 2010 and has been extended up to March 31, 2011 and not extended. As of December 31, 2010 and 2009, the Company has forward exchange contracts as follows: Jenis Nilai Forward Kontrak Kurs Tanggal Transaksi Type of Contract Exchange Tanggal Jatuh Tempo Transaction Date Forward Value Rate Maturity Date US ribu thousand RpUS 1 21 Oktober 2010October 21, 2010 Belibuy 1.000 9.048,00 14 Januari 2011January 14, 2011 21 Oktober 2010October 21, 2010 Belibuy 500 9.061,00 21 Januari 2011January 21, 2011 JumlahTotal BeliBuy 1.500 31 Desember 2010December 31, 2010 Jenis Nilai Forward Kontrak Kurs Tanggal Transaksi Type of Contract Exchange Tanggal Jatuh Tempo Transaction Date Forward Value Rate Maturity Date US ribu thousand RpUS 1 21 Desember 2009December 21, 2009 JualSell 1.000 9.555,00 19 Januari 2010January 19, 2010 22 Desember 2009December 22, 2009 JualSell 500 9.575,00 25 Januari 2010January 25, 2010 15 Desember 2009December 15, 2009 JualSell 500 9.545,00 29 Januari 2010January 29, 2010 23 Desember 2009December 23, 2009 JualSell 1.000 9.580,00 3 Februari 2010February 3, 2010 15 Desember 2009December 15, 2009 JualSell 500 9.558,00 5 Februari 2010February 5, 2010 1 Desember 2009December 1, 2009 JualSell 300 9.650,00 15 Maret 2010March 15, 2010 JumlahTotal 3.800 31 Desember 2009December 31, 2009 Seluruh kontrak forward dengan Bank Mandiri telah diselesaikan oleh Perusahaan pada tanggal jatuh tempo. All forward contracts with Bank Mandiri has been settled by the Company on maturity dates. b. Pada tanggal 8 Juni 2010, Perusahaan memperoleh fasilitas Pre Settlement Line dari PT Bank CIMB Niaga Tbk CIMB dengan maksimum limit sebesar Rp 50.000.000 ribu yang digunakan untuk transaksi Today, Spot, Tom dan Forward maksimum tiga 3 bulan, dengan kondisi settlement against good fund. Fasilitas ini jatuh tempo pada tanggal 9 Juni 2011. Pada tanggal 31 Desember 2010, tidak terdapat transaksi foreign exchange dengan CIMB. b. On June 8, 2011, the Company obtained Pre Settlement Line Facility from PT Bank CIMB Niaga Tbk CIMB with a maximum limit of Rp 50,000,000 thousand, which can be used for Today, Spot, Tom and Forward transaction for maximum of three 3 months with condition of settlement against good fund. This facility will matured on June 9, 2011. As of December 31, 2010, there are no foreign exchange transactions with BII. PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi 31 Desember 2010 dan 2009 serta untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements December 31, 2010 and 2009 and For the Years then Ended - 124 - 42. Instrumen Derivatif Lanjutan 42. Derivative Instruments Continued c. Perusahaan memperoleh fasilitas Foreign Exchange Line Forex Line dari PT Bank Internasional Indonesia Tbk BII dengan maksimum limit sebesar US 15.000 ribu yang digunakan untuk transaksi Today, Spot, Tom dan Forward maksimum tiga 3 bulan, dengan kondisi settlement against good fund. Fasilitas ini jatuh tempo pada tanggal 13 Februari 2011. Pada tanggal 7 Februari 2011, BII telah memperpanjang fasilitas ini sampai dengan 24 September 2011 dan menurunkan fasilitas tersebut dari US 15.000 ribu menjadi US 10.000 ribu. Fasilitas ini dijamin dengan jaminan yang sama dengan fasilitas lain yang diterima Perusahaan dalam bentuk bank garansi Catatan 41.h dan PPB Catatan 20. Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009, tidak terdapat transaksi foreign exchange dengan BII. c. The Company obtained Foreign Exchange Line Forex Line Facility from PT Bank Internasional Indonesia Tbk BII with a maximum limit of US 15,000 thousand, which can be used for Today, Spot, Tom and Forward transaction for maximum of three 3 months with condition of settlement against good fund. This facility has matured on February 13, 2011. On February 7, 2011, BII has extended this facility up to September 24, 2011 and reduced the facility from US 15,000 thousand to US 10,000 thousand. The facility is secured with the same collateral with other loan facilities received by the Company in form of bank guarantee Note 41.h and PPB Note 20. As of December 31, 2010 and 2009, there are no foreign exchange transactions with BII. d. Pada tanggal 28 Juli 2008, Perusahaan menandatangani perjanjian LIBOR Range Accrual Swap dengan Citibank Jakarta, yang telah diubah pada tanggal 10 Oktober 2008, dengan nilai nosional sebesar US 10.766 ribu. Fasilitas ini akan berakhir pada tanggal 30 Maret 2012. Perjanjian swap ini dilakukan sehubungan dengan fasilitas kredit sindikasi yang dikoordinasi oleh Rabobank Catatan 20, dimana Perusahaan akan memperoleh bunga per tahun LIBOR 3 bulan plus marjin 3,00 secara kuartalan, sedangkan Perusahaan membayar suku bunga tetap sebesar 5,25 per tahun secara kuartalan. d. On July 28, 2008, the Company signed LIBOR Range Accrual Swap agreement with Citibank Jakarta, which has been amended on October 10, 2008, with notional amount of US 10,766 thousand. This facility will mature on March 30, 2012. This swap agreement was conducted in relation with the syndicated loan coordinated by Rabobank Note 20, wherein the Company will receive quarterly interest rate of 3 month LIBOR plus margin of 3.00 per annum, while the Company should pay quarterly fixed interest rate of 5.25 per annum. e. Pada tanggal 31 Juli 2008, Perusahaan menandatangani perjanjian Interest Rate Swap dengan RBS Jakarta dengan nilai nosional sebesar US 11.000 ribu. Fasilitas ini akan berakhir pada tanggal 30 Juni 2012. Perjanjian swap ini dilakukan sehubungan dengan fasilitas kredit sindikasi yang dikoordinasi oleh Rabobank Catatan 20, dimana Perusahaan akan memperoleh bunga per tahun LIBOR 3 bulan plus 3,00 secara kuartalan, sedangkan Perusahaan membayar suku bunga tetap sebesar 4,80 per tahun secara kuartalan. e. On July 31, 2008, the Company signed Interest Rate Swap agreement with RBS Jakarta with notional amount of US 11,000 thousand. This facility will mature on June 30, 2012. This swap agreement was conducted in relation with the syndicated loan coordinated by Rabobank Note 20, wherein the Company will receive quarterly interest rate of 3 month LIBOR plus margin of 3.00 per annum, while the Company should pay quarterly fixed interest rate of 4.80 per annum. f. Pada tanggal 5 Agustus 2008, Perusahaan memperoleh fasilitas instrumen lindung nilai suku bunga interest rate hedge dari Natixis cabang Singapura untuk kontrak sampai dengan empat 4 tahun sebesar US 55.000 ribu. Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009, fasilitas ini tidak digunakan. f. On August 5, 2008, the Company obtained interest rate hedge instrument facility from Natixis, Singapore branch, for contracts up to four 4 years amounting to US 55,000 thousand. As of December 31, 2010 and 2009, this facility has not been used.