Cetak Label Barcode PERANCANGAN DAN PEMBAHASAN

94

4.13 Aplikasi Desain Label Dengan Bartender

4.6.1 Tentang label barcode Untuk dapat ditempel pada produk yang diinginkan, barcode harus dicetak didalam sebuah label barcode. Label bisa terbuat dari kertas khusus atau kertas biasa sesuai kebutuhan. Sebenarnya barcode mamang tidak harus dicetak didalam label. Ada banyak produk, barcode langsung dicetak dalam kemasannya, seperti halnya yang terdapat pada produk seperti mie instant, bungkus-bungkus makanan ringan, rokok dan sebaginya. Tetapi mungkin saja pengkodean yang ada dalam kemasan tersebut tidak sesuai dengan keinginan. Untuk itu penting bagi penulis menjelaskan cara mencetak label barcode, apalagi jika sistem barcodeakan diterapkan pada produk-produk tampa kemasan, seperti misalnya fulniture, arsip, dan lain sebagainya. 4.6.2 Mendesain label barcode Pada kemasan label label tertetu, biasanya memiliki per-made template, yang dapat digunakan dalam mendesain label secara konsisten. Yang jelas bentuk dan model template harus menyesuaikan dengan spesifikasi bentuk yang akan menggunakannya.untuk mendesain template tersebut. Terdapat beberapa software aplikasi yang digunakan. Software teresebut digunakan untuk merancang model barcode yang akan dicetak, mulai dari menentukan ukuran label, warna label, mengatur posisi label sampai menentukan tipe barcode yang akan dicetak. Beberapa aplikasi umum sebenarnya sudah disertakan desain barcode dalam tool nya, seperti hal-nya terdapat pada aplikasi CorelDraw. 95 Di dalam aplikasi CorelDraw terdapat satu add-Ins barcode yang bisa digunakan untuk membuat dan mendesain label barcode. Akan tetapi penulis menggunakan aplikasi khusus untuk cetak label barcode Bartender Seri 9.2 yang dirancang langsung dengan seperangkat hardware printer barcodenya. 4.6.3 Bartender Cetak Barcode Aplikasi ini merupakan aplikasi untuk merancang label barcode. Ukuran filenya 150Mb untuk Bartender 9.2 versi trial yang penulis gunakan dalam penelitian ini. Untuk mencobanya semua orang dapat meng unggah dari situs penyedianya. Penulis memilih aplikasi ini disamping sangat cocok dengan printer yang penulis gunakan, aplikasi ini juga memilki fitur yang paling lengkap dibanding aplikasi lainya. Pengguna tidak usah sepot lagi menulis kode barang yang akan dicetak pada label, tetapi dengan aplikasi ini bisa langsung mengambil data base dari berbagai jenis tipe data seperti Access, SQL Server, Excel dan lainya. Dan berikut sekilas langkah-langkah mengoprasikan aplikasi tersebut.

4.14 Pengujian Sistem

Setiap program menjalani pengujian secara tes untuk memastikan bahwa program yang telah kita buat bisa bebas dari kesalahan bug, walaupun tidak menutup kemungkinnan masih terjadi sedikit bug atau tidak 100 bebas dari bug, namun pengujian ini setidaknya bisa meminimalisasi kesalahan yang aka terjadi. 96 Pengujan secara black box, yaitu suatu pendekatan untuk menguji apakah setiap fungsi didalam program dapat berjalan dengan benar. Berikut beberapa proses yang dilakukan penulis dalam pengujian ini, yaitu: Tabel 4.15 Pengujian Sistem No. Modul Prasyarat Hasil yang Diterapkan Hasil 1 Add data user Login sebagai admin Masuk ke halaman utama ü 2 Add data barang Masuk menu Aplikasi Barang Masuk Dapat Menambah data inventaris barang yang ke dalam database ü 3 Edit data barang Masuk menu Aplikasi Barang Masuk Dapat Mengedit data inventaris barang yang diinginkan dalam database ü 4 Delete data barang Masuk menu Aplikasi Barang Masuk Dapat menghapus data inventaris barang yang diinginkan dalam database ü 5 Cari data barang Masuk menu Aplikasi Barang Masuk Dapat mencari data inventaris barang yang ada dalam database ü 6 Lihat laporan aset barang Masuk menu Laporan Daftar Barang Dapat melihat daftar inventaris yang dimiliki ü 7 Add data barang keluar Masuk menu Aplikasi Transaksi Barang keluar Dapat menambahkan data barang yang akan keluardipinjam ü 8 Edit data barang keluar Masuk menu Aplikasi Transaksi Barang keluar Dapat mengedit data barang yang akan keluardipinjam ü 9 Delete data barang keluar Masuk menu Aplikasi Transaksi Barang keluar Dapat menghapus data barang yang akan keluardipinjam ü 10 Lihat laporan transaksi barang Masuk menu Laporan Transaksi Dapat melihat daftar transaksi barang inventaris barang ü 11 Mencetak Laporan Transaksi Barang Masuk menu Laporan Transaksi Dapat mencetak baik melalui printer atau dicetak menjadi format file PDF ü 12 Pengembalian Barang Masuk menu Aplikasi Transaksi Halaman untuk pengembalian barang ü