Karakterisitik Jasa Perguruan Tinggi

Philip Kotler dan Armstrong, Gary 2008: 171 keputusan konsumen merupakan sikap seseorang untuk membeli atau menggunakan suatu barang atau jasa yang telah diyakini akan memberikan kepuasan dan kesediaannya menanggung resiko yang mungkin ditimbulkan. Keputusan konsumen dilakukan tidak secara tiba-tiba, melainkan melalui tahapan-tahapan yang dilalui seseorang ketika melakukan proses pengambilan keputusan. Pengambilan keputusan diartikan sebagai proses penilaian dan pemlihan dari berbagai alternatif sesuai dengan kepentingan-kepentingan tertentu dengan menetapkan suatu pilihan yang dianggap menguntungkan.

b. Pengambilan Keputusan yang Mengacu Model TPB

Yanti dan Zaki 2013: 6-7 TPB adalah sebuah model yang merupakan perluasan dari Theory of Reaseoned Action TRA milik Ajzen dan Fishbein 1980 karena keterbatasan pada model asli dalam memprediksi perilaku dimana seseorang memiliki kehendak yang tidak lengkap Ajzen, 1991. Dalam TRA dijelaskan bahwa niat seseorang terhadap perilaku dibentuk oleh dua faktor utama yaitu sikap terhadap perilaku attitude towards behavior dan norma subjektif subjective norm. Kemudian Ijzen 1988 menambahkan sebuah konstruk yang belum ada dalam model TRA, yaitu kontrol perilaku yang dipersepsikan perceived behavioral control. Lebih lanjut dalam TPB ditambahkan oleh Beck dan Ajzen 1991 satu faktor lagi yaitu kewajiban moral moral obligation. Kewajiban moral didefinisikan sebagai perasaan individu mengenai kewajiban untuk terlibat atau menolak perilaku tertentu. TPB cocok untuk menjelaskan perilaku apapun yang memerlukan perencanaan, termasuk pengambilan keputusan. Apabila digambarkan dalam sebuah bagan adalah sebagai berikut: Sumber : Beck dan Ajzen 1991 Gambar 1. Model Theory of Planned Behavior TPB Dalam penelitian ini, TPB digunakan sebagai faktor yang menjelaskan suatu perilaku, yaitu pengambilan keputusan dalam menempuh pendidikan di jurusan Pendidikan Ekonomi. Pada gambar tersebut, dijelaskan bahwa dalam TPB, niat ditentukan oleh empat variabel anteseden, penjelasannya sebagai berikut: 1 Attitude Sikap Sikap terhadap perilaku didefinisikan sebagai perasaan mendukung favorableness atau tidak memihak infavorableness terhadap suatu Attitude sikap Subjective Norm Norma Subjektif Moral Obligation Kewajiban moral Intention Niat Behavior Perilaku Perceived Behavioral Control Kontrol Perilaku yang dipersepsikan

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Mahasiswa Dalam Menempuh Pendidikan Pada Jurusan Akuntansi Universitas HKBP Nommensen Medan

1 36 137

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Mahasiswa Dalam Menempuh Pendidikan Di Fakultas Ekonomi Unika St. Thomas, Medan

0 25 100

ANALISIS KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KOMPETENSI PROFESIONAL MAHASISWA PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM

0 11 118

ANALISIS PELAKSANAAN KEGIATAN WIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI, JURUSAN PENDIDIKAN ILMU SOSIAL, FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS SEBELAS MARET

20 287 112

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KINERJA DOSEN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 0 136

INTENSI BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 0 179

ANALISIS INVESTASI SUMBER DAYA MANUSIA DI PRODI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA(2005-2009).

0 3 154

PENGARUH MOTIVASI, KELOMPOK REFERENSI, DAN BIAYA PENDIDIKAN TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MENEMPUH PENDIDIKAN PADA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 156

POLA KONSUMSI NON MAKANAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOYAKARTA.

5 76 174

JESP Edisi 4 Vol 1 Tahun 2012

0 5 175