39 Menurut Sugiyono 2008:214 untuk mengetahui adanya hubungan yang
kuat, sedang atau rendah antara kedua variabel berdasarkan nilai r koefisien korelasi digunakan penafsiran atau interpretasi angka
Tabel 2 Pedoman untuk memberikan interpretasi Koefisien Korelasi
Interval Koefisien Tingkat Hubungan
0,00 – 0,199 0,20 – 0,399
0,40 – 0,599 0,60 – 0,799
0,80 – 1,000 Sangat rendah
Rendah Sedang
Kuat Sangat kuat
Sumber: Sugiyono 2008:214
2.6.3 Uji Regresi
Analisis regresi linier sederhana adalah hubungan secara linear antara satu variabel independen X dengan variabel dependen Y, atau dalam artian ada
variabel yang mempengaruhi dan ada variabel yang dipengaruhi. Analisis ini untuk mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel
dependen apakah positif atau negatif dan untuk memprediksi nilai dari variabel dependen apabila nilai variabel independen mengalami kenaikan atau penurunan.
Dengan kata lain, regresi linier sederhana adalah koefisien yang menunjukkan perubahan yang terjadi pada variabel Y jika variabel X berubah 1 satuan. Analisis
regresi linier ini banyak digunakan untuk uji pengaruh antara variabel independen X terhadap variabel dependen Y.
40 Analisis Regresi Linear Sederhana dengan persamaan sebagai berikut:
�′ = � + �� Keterangan:
Y’ = Kualitas Pelayanan Publik a = Konstanta
b
= Koefisien Regresi X = Penerapan Electronic Government
2.6.4 Uji Signifikan
Menurtu Sutrisno Hadi 2001:365 uji signifikan adalah uji yang dilakukan untuk menentukan apakah hipotesa diterima atau ditolak. Uji signifikan ini
dilakukan terhadap hipotesa nilai Ho, yang berbunyi “tidak ada korelasi antara variabel X dengan variabel Y”. Ho ditolak apabila nilai t-hitung lebih besar dari t-
tabel t
hitung
t
tabel
, dan dapat diterima apabila nilai t-hitung lebih kecil dari harga t-tabel t
hitung
t
tabel
, Untuk melihat hubungan variabel x dan y digunakan uji statistic t dengan rumus:
�
ℎ�����
= �√� − 2
√1 − �
2
Keterangan: t
hitung
= Nilai dari Uji Signifikan r
= Indeks Koefisien Korelasi Product Moment n
= Jumlah Responden Menurut Sutrisno Hadi 2001:365 kriteria pengujian adalah :
- Jika harga t
hitung
t
tabel
maka hipotesis alternatif ditolak. - Jika harga t
hitung
t
tabel
maka hipotesis alternatif diterima.
41
2.6.5 Uji Asumsi Klasik
1. Uji Normalitas
Menurut Juliandi 2013,175 Pengujian normalitas data dilakukan untuk melihat apakah dalam model regresi, variabel dependen yang
terdiri X dan variabel independennya terdiri dari Y memiliki ditribusi normal atau tidak. Normalitas data dalam penelitian dapat dilihat dengan
cara memperhatikan titik pada ResidualPlot X dari variabel terikat. Jika data menyebar di sekitar garis diagonal dan mengikuti arah garis
diagonal maka model regresi memenuhi asumsi normalitas.
2.6.6 Koefisien Determinasi