Jenis Produk Visi dan Misi Cara Pembayaran Angsuran Persyaratan Kredit Hasil Penelitian

44 pasar industri pembiayaan Indonesia secara fokus dibuktikan dengan menambah porsi kepemilikan saham di Saseka menjadi 95.91, pada bulan juni tahun 2008 penandatanganan perjanjian merger antara Bank Niaga Tbk dan LippoBank, dan secara resmi menjadi Bank CIMB Niaga pada November 2008. Untuk memenuhi kebijakan SPP Single Presence Policy yang ditetapkan oleh Bank Indonesia dengan kata lain, Saseka pun kini berada dalam naungan Bank CIMB Niaga Tbk, tahun 2009 proyek transformasi di Saseka dimulai pada tanggal 6 Oktober 2009 dalam rangka melanjutkan rencana Bank CIMB Niaga Tbk untuk terus menggarap industri pembiayaan di Indonesia. Transformasi ini meliputi perubahan fokus bisnis Saseka business focus dari leasing menjadi consumer finance, serta transformasi model bisnis business model Saseka. Tahun 2010 Bank CIMB Niaga Tbk menambah kepemilikan sahamnya atas Saseka menjadi 99.9, sedangkan 0.1 saham dipegang oleh NMC PT Niaga Manajemen Citra dan terakhir Agustus 2010, PT Saseka Gelora Finance secara resmi berubah namanya menjadi PT CIMB Niaga Auto Finance diikuti dengan perubahan logo.

a. Jenis Produk

Sebagai perusahaan pembiayaan yang memfokuskan pada transaksi otomotif, PT CIMB Niaga Auto Finance mendiversifikasikan produknya menjadi 3 besar yakni: 1. Pembiayaan Mobil 2. Pembiayaan Sepeda Motor 3. dan Pembiayaan Fleet. 45

b. Visi dan Misi

Visi Menjadi perusahaan terkemuka di Indonesia yang bernilai tambah serta memberikan layanan yang terbaik kepada konsumen dan mitra usaha. Misi Kami berkomitmen untuk menjadi perusahaan pembiayaan kendaraan terkemuka yang memberikan nilai terbaik bagi seluruh stakeholders, melalui pelayanan terbaik kepada konsumen, hubungan kemitraan yang kuat dan saling menguntungkan, SDM yang berkualitas serta berkontribusi kepada masyarakat.

c. Cara Pembayaran Angsuran

1. Pembayaran Melalui ATM Niaga 2. Pembayaran Melalui ATM BCA 3. Pembayaran Melalui ATM Bersama 4. Pembayaran Melalui Teller Kasir Bank 5. Pembayaran Melalui PT.POS 6. Pembayaran Melalui Kantor Cabang CNAF 46

d. Persyaratan Kredit

Beberapa persyaratan untuk mengajukan kredit antara lain: Tabel 4.1 Persyaratan kredit Sumber: PT CIMB Niaga Auto Finance Persyaratan Karyawan Profesional Wiraswasta Perusahaan Foto copy KTP Foto copy Kartu Keluarga Slip Gaji Foto Copy Rekening Koran Tabungan 3 bulan terakhir Foto Copy NPWP Foto Copy SIUP TDP Foto Copy Surat Izin Praktek Foto Copy Akte Pendirian dan Perubahan 47

4.1.2 Struktur Organisasi Gambar 4.1

Struktur Organisasi PT CIMB Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam Sumber: PT CIMB Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam Branch Manager Kepala Cabang Credit Vant Credit Analist CA Divisi Collection Divisi Operation Divisi Marketing Marketing I Marketing II Marketing III Marketing IV Marketing V HRD Kasir I, II Administrasi Data Entri I, II, III Kolektor III, IV Kolektor I, II Pencairan Dealer 48

4.2 Hasil Penelitian

4.2.1 Analisis Deskriptif Penelitian 4.2.1.1 Deskriptif Responden Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar pernyataan berupa kuesioner. Jumlah seluruh pernyataan terdiri dari 48 butir pernyataan yang terdiri dari 16 butir pernyataan untuk variabel motivasi karyawan X1, 16 butir pernyataan untuk budaya organisasi X2 dan, 16 butir pernyataan untuk variabel Kinerja karyawanY, dengan jumlah seluruh responden penelitian sebanyak 35 orang karyawan yang bekerja di Cabang Lubuk Pakam. Kuesioner penelitian berisikan deskripsi responden dan jawaban atas pernyataan yang diberikan. Karakteristik responden dalam penelitian ini adalah berdasarkan jenis kelamin, usia, pendidikan.

a. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Dokumen yang terkait

Analisis Kinerja dan Strategi Peningkatan Kinerja Karyawan Bagian Pemasaran di PT CIMB Niaga Auto Finance Medan 1

1 83 80

Pengaruh Kompensasi Langsung Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Bank CIMB Niaga TBK Cabang Icon Sumatera Utara

7 118 128

Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT CIMB Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam

6 106 112

Iklim Komunikasi Dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Terhadap Kerja Karyawan PT. CIMB Niaga Auto Finance Cabang Medan II)

0 46 112

PENGARUH KEPRIBADIAN DAN KEMAMPUANTERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. MULTINDO AUTO Pengaruh Kepribadian Dan Kemampuan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Multindo Auto Finance Cabang Surakarta.

0 2 13

BAB II LANDASAN TEORI - Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT CIMB Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT CIMB Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam

0 0 9

ABSTRAK PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT CIMB NIAGA AUTO FINANCE CABANG LUBUK PAKAM

0 0 10

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Motivasi Karyawan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt Cimb Niaga Auto Finance Cabang Lubuk Pakam

0 1 9

Iklim Komunikasi Dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Terhadap Kerja Karyawan PT. CIMB Niaga Auto Finance Cabang Medan II)

0 0 13