Analisis dan Evaluasi EVA Pada PT.Aneka Tambang Tbk ANTM

Sahala Ian Patra Napitupulu : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added EVA..., 2006 USU Repository © 2009 mengalami penurunan yang signifikan hingga 40. Tahun 2006 penjualan mobil hanya mencapai sekitar 400.000 unit atau jauh menurun dibanding penjualan 2005 yang mencapai 530.000 unit. Keadaan ini diperkirakan akan terus berlanjut sampai tahun 2007 dan akan kembali normal ditahun 2008. Investor sebaiknya melihat bahwa penurunan nilai EVA ASII yang terjadi belum tentu diakibatkan karena gagalnya manajemen mengelola modal yang diberikan tetapi mungkin saja bahwa investasi yang dilakukan baru mendatangkan hasil setelah beberapa tahun. Para investor harus dapat memberikan penilaian yang adil terhadap investasi mereka karena bisa saja modal yang diberikan diinvestasikan oleh manajemen pada proyek jangka panjang jadi hasilnya dapat dilihat setelah 5-6 tahun kedepan.

2. Analisis dan Evaluasi EVA Pada PT.Aneka Tambang Tbk ANTM

Langkah 1: Menghitung RONA Return On Net Asset atau pengembalian aktiva bersih dari ANTM. Tabel 4.5 akan menunjukkan nilai RONA dari PT.Aneka Tambang Tbk ANTM untuk periode 2003-2006 : Tabel 4.5 Periode 2003-2006 Juta Rp NO Komponen 2003 2004 2005 2006 1 EBIT 321.706,388 1.158.308,568 1.228.237,911 2.219.889 2 Tax 94.990 29,53 351.199 30,32 360.741 29,99 667.111 30,05 3 1- Tax 0,7047 0,6968 0,7001 0,6995 4 NOPAT 1 x3 226.706,491 807.109,410 859.889,361 1.552.812,356 5 Current Asset 2.548.841 2.992.480 2.087.512 3.317.603 6 Fixed Asset 1.715.000 2.955.000 4.192.000 3.808.000 7 Total Asset 5 +6 4.263.841 5.947.480 6.279.512 7.125.603 8 Total Liabilities 2.543.332 3.564.426 3.373.069 3.009.300 9 Net Asset 7 -8 1.720.509 2.383.054 2.906.443 4.116.303 10 RONA 4 : 9 0,1318 0,3387 0,2958 0,3772 Sumber : Laporan Keuangan ANTM Diolah Langkah 2: Menghitung WACC Weighted Average Cost Of Capital atau biaya modal rata-rata tertimbang PT.Aneka Tambang Tbk ANTM untuk periode 2003-2006. Tabel 4.6 Perhitungan WACC Pada PT.Aneka Tambang Tbk ANTM Periode 2003-2006 Juta Rp NO Komponen 2003 2004 2005 2006 1 Debt 2.094.613 2.524.002 2.593.663 1.829.784 2 Equity 1.783.512 2.478.141 3.029.643 4.281.602 3 Debt+Equity 3.878.125 5.002.143 5.623.306 6.111.386 4 Debt Debt+Equity 0,5401 0,5046 0,4612 0,2994 5 Cost Of Debt 0,0368 0,00001 0,0001 6 Tax 94.990 351.199 360.741 667.111 7 1- Tax 0,7047 0,6968 0,7 0,7 8 Total Cost Of debt 5 x 7 0,0259 0,000007 0,00007 9 Equity Debt+Equity 0,4122 0,4101 0,4732 0,5873 10 SBI Rate 8,31 7,43 12,75 11.5 11 Beta 1,214 1,214 1,214 1,214 12 Risk Premium 6 6 6 6 13 Cost Of Equity [10 + 11 x 12] 15,6 14,71 20 18,78 14 WACC [4 x 8 + 9 x 13] 7,18 7,29 10,78 13,16 Sumber : Laporan Keuangan ANTM Diolah Sahala Ian Patra Napitupulu : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added EVA..., 2006 USU Repository © 2009 Sahala Ian Patra Napitupulu : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added EVA..., 2006 USU Repository © 2009 . bunga dari utang jangka pendek perusahaan. 2 Beta : merupakan sensitivitas return perusahaan Ri terhadap return pasar Rm secara keseluruhan yang dapat dihitung dengan rumus: Ri = g + Rm 3 Risk premium : merupakan faktor tambahan resiko perusahaan. Pada penelitian disepakati bahwa Risk premium adalah sebesar 6 sesuai dengan yang ditetapkan oleh Surya Surya, 2002 dan Young O’Byrne 2001:155. 4 Cost of equity : merupakan biaya ekuitas yang dihitung dengan metode CAPM dengan rumus ERi = Rf + [ x Rm-Rf. Langkah 3: Menghitung Modal yang diinvestasikan Invested Capital Modal yang Diinvestasikan pada PT.AnekaTambang Tbk ANTM untuk periode 2003- 2006 yaitu : Tabel 4.7 Modal yang diinvestasikan oleh PT.Aneka Tambang Tbk ANTM Periode 2003-2006 Juta Rp NO Komponen 2003 2004 2005 2006 1 Total Liabilities 2.543.332 3.564.426 3.373.069 3.009.300 2 Total Equity 1.783.512 2.478.141 3.029.643 4.281.602 3 Invested Capital 4.326.844 6.042.567 6.402.712 7.290.902 Sumber : Laporan Keuangan ANTM Diolah Setelah kita mengetahui nilai dari komponen-komponen EVA yaitu nilai Return On Net Asset RONA, nilai Weighted Average Cost Of Capital WACC, dan modal yang diinvestasikan maka dapat dihitung nilai EVA untuk PT.Aneka Tambang Tbk ANTM untuk periode 2003- 2006 yaitu: Sahala Ian Patra Napitupulu : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added EVA..., 2006 USU Repository © 2009 Perhitungan EVA Pada PT.Aneka Tambang Tbk ANTM Periode 2003-2006 Rp NO Komponen 2003 2004 2005 2006 1 RONA 0.1318 0.3387 0.2958 0,3772 2 WACC 7,18 7,29 10,78 13,16 3 Spread EVA 1 – 2 0,06 0,2658 0,188 0,2456 4 Adjusted Capital 3.207.351.500.000 4.960.346.000.000 5.702.428.500.000 6.457.105.000.000 5 EVA 3 x 4 192.441.090.000 1.318.459.967.000 1.072.056.558.000 1.585.864.988.000 Sumber : Laporan Keuangan ANTM Diolah Keterangan : Adjusted capital : merupakan modal rata-rata yang diinvestasikan pada suatu periode yang dapat dihitung dengan rumus : Modal yang diinvestasikan awal tahun + Modal yang diinvestasikan akhir tahun 2 Hasil perhitungan EVA pada ANTM menunjukkan bahwa nilai EVA ditahun 2004 telah mengalami peningkatan yang sangat tinggi, sampai tujuh kali lipat bila dibandingkan dengan tahun 2003. Peningkatan yang terjadi memang sangat tinggi dan keadaan ini disebabkan oleh naiknya tingkat pendapatan EBIT sampai sebesar 400 dari tahun sebelumnya, sedangkan untuk nilai WACC relatif stabil dan dengan naiknya pendapatan maka otomatis RONA juga meningkat sehingga mendorong kenaikan nilai EVA. Nilai EVA mengalami penurunan sedikit ditahun 2005 menjadi sebesar Rp1.072.056.558.000 karena kenaikan EBIT labih kecil dari kenaikan net asset nya. Penurunan nilai EVA juga terjadi karena kenaikan nilai WACC yang cukup tinggi akibat dari tingginya SBI rate yang mencapai 12,75, namun di tahun 2006 ANTM berhasil membukukan nilai EVA tertingginya selama periode penelitian menjadi sebesar Rp 1.585.864.988.000. Peningkatan ini dipicu karena di tahun 2006 ANTM sama sekali tidak memiliki biaya utang sehingga biaya modal hanya terdiri dari biaya ekuitas saja dan juga akibat dari naiknya pendapatan. Sahala Ian Patra Napitupulu : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added EVA..., 2006 USU Repository © 2009 tahun ketahun, hanya menurun ditahun 2005 saja. Secara rata-rata peningkatan nilai EVA ANTM didorong oleh keberhasilan manajemen untuk selalu meningkatkan pendapatan perusahaan serta keinginan perusahaan untuk melunasi hutang jangka pendeknya untuk menghindari adanya biaya utang seperti terlihat pada tahun 2006. Kenaikan pendapatan ANTM didorong oleh peningkatan kapasitas produksi ferronickel dan kenaikan harga emas serta nikel yang berada pad titik tertinggi selama beberapa tahun belakangan ini.

3. Analisis dan Evaluasi EVA pada PT.Perusahaan Gas Negara Tbk PGAS

Dokumen yang terkait

Pengaruh Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia

5 84 90

Pengaruh Economic Value Added ( EVA), Market Value Added (MVA) Dan Rasio Profitabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Tambang Yang Terdaftar Di BEI

4 65 80

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) TERHADAP MARKET VALUE ADDED (MVA) PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

2 79 15

Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada perusahaan yang melakukan Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia

0 34 88

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) Terhadap Market Value Added (MVA) Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2011 - 2012

0 73 84

Pengaruh Economic Value Added, Return On Asset, Return On Equity Dan Earning Per Share Terhadap Perubahan Harga Saham Perusahaan Pada Bursa Efek Indonesia

1 41 84

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia

5 97 94

Rancangan Sistem Kanban Untuk Mengurangi Non Value Added Activities Pada Proses Produksi di PT. Central Windu Sejati

28 218 205

Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added (EVA) Saham Tiga Emiten Terbaik 2008

2 31 89

Pengaruh Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen terhadap Harga Saham pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia 2012-2014

6 87 92