Pengolahan Karet Alam. KARET.

Giannely, 1997. Hasil yang diperoleh campuran karet alam dengan nanokomposit dari clay adalah terjadinya peningkatan yang drastis terhadap basal spacing dari matrik polimer dan menunjukkan intercalasi diantara polimer dengan pengisinya. Uji tarik juga menununjukkan peningkatan yang sangat signifikan yaitu 14.983 MPa pada karet alam menjadi 40.178 MPa pada karet alam-tanah liat nanokomposit 5wt berat Pocut Nurul Alam, Teuku Rihayat,2007.

2.3.1. Pengolahan Karet Alam.

Karet mentah adalah karet yang belum dicampur dengan bahan kimia dan belum divulkanisasi. Pada saat ini dikenal dua golongan karet mentah yaitu karet konvensional dan karet spesifikasi teknis. Beberapa contoh karet konvensional yaitu Ribbed Smoked Sheet RSS, Pale Crepe, Estate Brown Crepe, Remill, Blanket Crepe. Berdasarkan bahan bakunya, karet spesifikasi teknis yang dihasilkan dibagi dalam dua bagian, yaitu : Bahan baku Lateks High Grade, diproduksi menjadi SIR-3WF, SIR-3L dan SIR 3CV.Sedangkan bahan baku Lump Low Grade diolah menjadi SIR-5, SIR 10 dan SIR 20.Jenis dan mutu karet ekspor Indonesia yaitu terdiri atas 83 karet spesifikasi teknis, 13 RSS, 3 lateks pekat dan 1 brown crepe serta jenis- jenis lainnya. Jenis dan mutu karet yang terutama adalah SIR-20 sebesar 71,8 dan RSS 1 sebesar 11,4 . Karet jenis SIR-20 merupakan karet alam yang banyak diserap pasar internasional karena itu sangat menarik untuk diteliti lebih mendalam tentang mutu dan kemampuan proses seperti energi pengaktifan dan sebagainya. Selain harganya yang relatif murah, karet SIR 20 memiliki waktu masak kecil yaitu 1,24 menit dan hemat dalam penggunaan energi pengaktifan yaitu sebesar 22.208 kalmol Nurdin Bukit,Rugaya, 2004. Tabel 2.5 memperlihatkan Skema Standar Indonesia Rubber SIR. Universitas Sumatera Utara Tabel 2.5. Skema Standard Indonesia Rubber SIR. Skema SIR 3CV SIR 3L SIR 3WF SIR 5 SIR 10 SIR 20 Lateks Kebun Koagulu n Lateks tipis Spesifikasi Kadar kotoran, maksbb 0,03 0,03 0,03 0,05 0,10 0,20 Kadar abu, maksbb 0,50 0,50 0,50 0,50 0,75 1,00 Kadar zat menguap maksbb 0,80 0,80 0,80 0,80 0,80 0,80 PRI, mdn 60 75 75 70 60 50 Po,min - 30 3 30 30 30 Nitrogen,x maks bb 0,60 0,60 0,6 0,60 0,60 0,60 Uji kemantapan viskositasAS HT satuan wallace maks 8 - - - - - Viskositas mooney - - - - - ML 1+4100 - C warms, Lovibond 6 - - - - Cure - - - Ma Lambang Hijau Hijau Hijau Hijau bergaris Coklat Merah Ma pembungkus Plastik Trans paran Transpa ran Transpa ran Transpara n Transp aran Trans paran Manits Plastik Jingga Transpa ran Transpa ran Transpara n Transp aran Trans paran Bal plastik pembungkus 0,03 ± 0,01 mn 0,03 ± 0,01 mn 0,03 ± 0,01 mn 0,03 ± 0,01 mn 0,03 ± 0,01 mn 0,03 ± 0,01 mn Mak plastik pembungkus kendala,maks 108 180 C 180 C 180 C 180 C 180 C C Sumber : Skema SIR – 1988 Tanda pengenal Tingkatan Batasan Viscositas Mooney CV – 50 45 – 55 CV – 60 55 - 65 CV – 70 65 – 75 Universitas Sumatera Utara

2.3.2. Proses Pembuatan Karet .