Kerangka Berpikir LANDASAN TEORI

2.3 Kerangka Berpikir

Proses pembelajaran PKn di SD Kanisius Wirobrajan yang didominasi oleh guru dan siswa kurang berperan mengakibatkan kesadaran akan nilai demokrasi siswa menjadi rendah. Rendahnya kesadaran akan nilai demokrasi siswa kelas V SD Kanisius Wirobrajan dilihat dengan kurangnya kerjasama dan menghargai pendapat teman saat mengikuti pembelajaran. Hal tersebut membuat materi yang disampaikan guru menjadi terhambat dan kurang dapat dipahami siswa. Pada materi pembelajaran PKn yaitu menghargai keputusan bersama masih membuat siswa bingung. Hal ini terbukti dari dokumentasi nilai siswa saat ulangan harian. Banyak siswa yang masih mempunyai nilai di bawah KKM. Pembelajaran Paradigma Pedagogi Reflektif PPR merupakan pembelajaran yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dalam menanggapi berbagai hal yang terjadi di sekitar secara kritis dalam upaya untuk semakin memperdalam pemahaman akan pembelajaran PKn yang telah diterima di sekolah dan lingkungan sosial mereka, sehingga siswa kelas V SD Kanisius Wirobrajan akan menjadi siswa yang handal dan cakap dalam mengatasi permasalahan menghargai keputusan bersama. Hal tersebut dapat terwujud dengan 3 unsur dalam PPR. Ketiga unsur tersebut adalah Competence, Conscience, dan Compassion. Competence merupakan kemampuan secara kognitif atau intelektual, Conscience ialah kemampuan afektif dalam menentukkan pilihan-pilihan yang dapat dipertanggung-jawabkan secara moral, sedangkan Compassion adalah kemampuan dalam psikomotorik yang berupa tindakan konkret maupun batin disertai sikap bela rasa bagi sesama. Penggunaan model pembelajaran pedagogi reflektif PPR dengan langkah-langkah yaitu konteks centext merupakan proses dalam siklus PPR yang dilaukan oleh guru yang didukung oleh keterbukaan diri dari siswa. Pengalaman experience merupakan proses dimana siswa memahami materi yang dipelajarinya secara mendalam dengan melibatkan seluruh kemampuan kognitif, afektif, dan psiomotorik. Refleksi reflection merupakan proses memperimbangkan dengan seksama menggunakan daya ingat, pemahaman, imajinasi, pengalaman, dan ide-ide atau tujuan-tujuan yang diinginkan. Tindakan action merupakan pertumbuhan batin yang mencakup dua tahap, yaitu pilihan- pilihan batin hasil dari refleksi pengalaman dan kemudian diwujudkan dalam tindakan nyata. Evaluasi evalution proses yang mana berdasar atas tujuan dari pendidikan PPR, yaitu untuk membentuk manusia yang memiliki keribadian utuh, kompeten secara kognitif atau intelektual, besedia untuk makin berkembang, memiliki sikap religious, penuh kasih, dan memiliki tekad untuk berbuat adil dalam pelayanan tulus pada sesama umat Allah. Berdasarkan hal-hal tersebut diharapkan penggunaan model pembelajaran Paradigma Pedagogi Reflektif PPR dapat berpengaruh terhadap nilai demokrasi berupa sikap kemusiaan, hati nurani dan bela rasa terhadap sesama siswa kelas V SD Kanisius Wirobrajan.

2.4 Hipotesis Penelitian

Dokumen yang terkait

Penerapan paradigma pedagogi reflektif pada mata pelajaran PKN dalam meningkatkan kesadaran siswa akan nilai kedisiplinan kelas II SD Negeri Sarikarya.

0 0 2

Penerapan paradigma pedagogi reflektif pada mata pelajaran PKn dalam meningkatkan kesadaran siswa akan nilai demokrasi kelas V SD Negeri Sarikarya.

0 0 231

Pembentukan karakter siswa kelas V SD dalam pembelajaran IPA melalui model pembelajaran Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) di SD Kanisius Wirobrajan 1 Yogyakarta.

0 1 17

Penerapan paradigma pedagogi reflektif pada mata pelajaran PKn dalam meningkatkan kesadaran siswa akan nilai demokrasi kelas V SD Negeri Sarikarya

0 3 229

Penerapan paradigma pedagogi reflektif pada mata pelajaran PKN dalam meningkatkan kesadaran siswa akan nilai kedisiplinan kelas II SD Negeri Sarikarya

0 6 261

Pengaruh model pembelajaran Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam mata pelajaran PKn terhadap kesadaran siswa akan nilai demokrasi di SD Kanisius Wirobrajan

0 0 240

HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS PARADIGMA PEDAGOGI REFLEKTIF DI KELAS IV SD KANISIUS WIROBRAJAN TAHUN PELAJARAN 20102011

0 1 128

Pengaruh penerapan paradigma pedagogi reflektif dalam mata pelajaran PKn terhadap kesadaran siswa akan nilai demokrasi SD Kanisius Sengkan - USD Repository

0 0 245

Pengaruh model pembelajaran Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam mata pelajaran PKn terhadap kesadaran siswa akan nilai cinta tanah air di SD Kanisius Sengkan Yogyakarta - USD Repository

0 0 206

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PARADIGMA PEDAGOGI REFLEKTIF (PPR) DALAM MATA PELAJARAN PKn TERHADAP KESADARAN SISWA AKAN NILAI GLOBALISASI DI SD KANISIUS SENGKAN

0 1 173