Pengertian Pendekatan Saintifik Karakteristik Pembelajaran dengan Metode Saintifik

No Teacher Centered Student Centered pembelajaran, sedangkan objeknya adalah masalah yamg terkait dengan materi pembelajaran dan kompetensi yang hendak dicapai. 4 Model pembelajaran yang digunakan adalah model pendidikan gaya bank, yaitu menanamkan pengetahuan kepada peserta didik sebanyak- banyaknya. Model pembelajaran yang digunakan adalah model pembelajaran yang kontekstual. 5 Guru menghendaki agar peserta didiknya menguasai materi pembelajaran. Guru menghendaki agar peserta didiknya menguasai atau mencapai berbagai kompetensi sebagai rumusan dari tujuan pembelajaran. 6 Guru cenderung menyampaikan materi pembelajaran dengan strategi ceramah sehingga peserta didik cenderung pasif. Guru menyampaikan materi pembelajaran dengan berbagai strategi pembelajaran aktif.

3. Pendekatan Saintifik

a. Pengertian Pendekatan Saintifik

Pendekatan saintifik sering disebut dengan pendekatan ilmiah atau scientific approach. Menurut Permendikbud Nomor 81a Tahun 2013 Lampiran IV tentang Pedoman Umum Pembelajaran dinyatakan bahwa proses pendekatan saintifik terdiri atas lima pengalaman belajar pokok yaitu: mengamati; menanya; mengumpulkan informasi; mengasosiasi dan mengkomunikasikan. Implementasi Kurikulum 2013 dalam pembelajaran dengan pendekatan saintifik menurut Hosnan 2014:34 adalah proses pembelajaran yang dirancang sedemikian rupa agar peserta didik secara aktif mengkonstruk konsep, hukum atau prinsip melalui tahapan-tahapan mengamati untuk mengidentifikasi atau menemukan masalah, merumuskan masalah, mengajukan atau merumuskan hipotesis, mengumpulkan data dengan berbagai macam teknik, menganalisis data, menarik kesimpulan dan mengomunikasikan konsep, hukum atau prinsip yang “ditemukan”. Abdul Majid 2014:95 mengemukakan bahwa pendekatan saintifik diharapkan mampu memberikan pemahaman kepada peserta didik dalam mengenal, memahami materi menggunakan pendekatan ilmiah, bahwa informasi pembelajaran dapat diperoleh dari mana saja, kapan saja dan tidak bergantung pada informasi searah dari guru. Proses pembelajaran ini diharapkan mampu mengembangkan pola berpikir analitis siswa. Dari definisi para ahli di atas dapat disimpulkan bahwa pedekatan saintifik yaitu pendekatan yang digunakan dalam Kurikulum 2013 yang di dalamnya memuat pengalaman belajar meliputi: mengamati; menanya; mengumpulkan informasi; mengasosiasi dan mengkomunikasikan.

b. Karakteristik Pembelajaran dengan Metode Saintifik

Pendekatan dengan menggunakan metode saintifik memiliki karakterisitik sebagai berikut Daryanto : 2014, 53. 1 Berpusat pada siswa, 2 Melibatkan ketrampilan proses sains dalam mengkonstruksi konsep, hukum atau prinsip. 3 Melibatkan proses-proses kognitif yang potensial dalam merangsang perkembangan intelek, khususnya ketrampilan berpikir tingkat tinggi siswa. 4 Dapat mengembangkan karakter siswa.

c. Tujuan Pembelajaran dengan Metode Saintifik

Dokumen yang terkait

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika|b:Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/2003

0 11 80

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika: Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/200

0 13 80

Hubungan antara persepsi dan motivasi belajar fisika dengan hasil belajar fisika pokok bahasan energi siswa kelas 1 cawu III SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2001/2002

0 4 69

Peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pendekatan realistik pada pokok bahasan pecahan

2 17 79

Meningkatkan hasil belajar matematika melalui pendekatan pemecahan masalah pada siswa kelas V SD Negeri 2 Bone-Bone Kota Baubau pada pokok bahasan FPB dan KPK

0 0 12

Perbedaan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran project based learning (pjbl) dan konvensional pada pokok bahasan lingkaran kelas viii smp n 3 Tanjung Morawa tahun ajaran 2017-2018 - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 162

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 10

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 28

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 25

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 29