Pendekatan Contextual Teaching and Learning CTL a.

commit to user Tabel 1. Perbandingan Kandungan Protein Biji Benguk, Koro Putih, Gude, dan Kedelai. Sumber : Rokhmah, 2008: 63 Jika dibandingkan dengan kedelai, kadar protein dan lemak koro benguk lebih rendah, sedangkan kadar karbohidratnya lebih tinggi, bahkan dua kali kandungan karbohidrat kedelai. Kandungan karbohidrat yang tinggi ini membedakan koro benguk dengan kacang-kacangan yang lain. Oleh karenanya, produk olahan koro benguk mempunyai tekstur yang lebih kenyal. Komponen utama karbohidrat dalam koro benguk adalah pati Rokhmah, 2008: 63.

2. Pendekatan Contextual Teaching and Learning CTL a.

Pengertian Pendekatan Contextual Teaching and Learning CTL Pendekatan pembelajaran merupakan jalan yang ditempuh oleh guru dan siswa dalam mencapai tujuan instruksional untuk suatu satuan instruksional tertentu Sagala, 2009: 69. Menurut Muhibin Syah 2004: 139 pendekatan pembelajaran didefinisikan sebagai segala cara atau seperangkat langkah operasional yang direkayasa untuk memecahkan atau mencapai tujuan belajar dalam menunjang efektifitas dan efisensi proses pembelajaran. Contextual Teaching and Learning CTL disebut juga pembelajaran kontekstual merupakan suatu pendekatan pembelajaran yang menekankan kepada proses keterlibatan siswa secara penuh untuk dapat menemukan materi yang dipelajari dan menghubungkannya dengan situasi kehidupan nyata sehingga No Zat Gizi Koro Benguk Koro Putih Gude Kedelai 1 Protein gr 24 8,3 30,7 34,9 2 Lemak gr 3 0,7 1,4 18,1 3 Karbohidrat gr 55 22,1 62 34,8 4 Kalsium mg 130 17,8 125 227 5 Fosfor mg 200 12 275 585 6 Besi mg 2 2,7 4 8 7 Air gr 15 67,2 12,2 7 commit to user mendorong siswa dapat menerapkannya dalam kehidupan nyata Sanjaya, 2008: 109. Pendekatan kontekstual merupakan konsep belajar yang membantu guru mengkaitkan antara materi yang diajarkan dengan situasi nyata siswa dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya dengan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari sebagai anggota keluarga dan masyarakat Wenno, 2008: 12. Hanafiah dan Cucu S. 2009: 67 mendefinisikan CTL sebagai suatu proses pembelajaran holistik yang bertujuan untuk membelajarkan siswa dalam memahami bahan ajar secara bermakna meaningfull yang dikaitkan dengan konteks kehidupan nyata, baik berkaitan dengan lingkungan pribadi, agama, sosial, ekonomi, maupun kultural. Menurut Johnson 2007: 35 pembelajaran dan pengajaran kontekstual melibatkan para siswa dalam aktivitas penting yang membantu mengaitkan pelajaran akademis dengan konteks kehidupan nyata yang mereka hadapi sehingga menemukan makna atas apa yang dipelajari. Berdasarkan pengertian di atas, ada tiga konsep pembelajaran kontekstual. Pertama, CTL menekankan pada keterlibatan siswa untuk mencari dan menemukan materi melalui pengalaman secara langsung. Kedua, CTL mendorong siswa menemukan hubungan antara materi yang dipelajari dengan situasi kehidupan nyata. Ketiga, CTL mendorong siswa menerapkan materi yang dipelajari dalam kehidupan nyata Sanjaya, 2008: 109-110.

b. Karakteristik dalam CTL

Dokumen yang terkait

Penerapan Pendekatan Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (Ctl) Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS

0 5 205

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TERHADAP PENGUASAAN KONSEP OLEH SISWA KELAS VIII SMPN 1 TUMIJAJAR TP 2011/2012

1 7 36

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND Implementasi Pembelajaran Contextual Teaching And Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematika Pada Pokok Bahasan Lingkaran (PTK pada siswa kelas VIII semester genap SMP N 3 Sawit Tahun 2014

0 2 15

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING UNTUK Penerapan Strategi Pembelajaran Contextual Teaching And Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika ( PTK Pada Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 7 Surakarta

0 0 16

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING UNTUK Penerapan Strategi Pembelajaran Contextual Teaching And Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika ( PTK Pada Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 7 Surakarta

0 1 12

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN INQUIRI PADA SISWA KELAS VIII SMP N I GRINGSING.

0 0 8

PENERAPAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA PELAJARAN IPA MATERI POKOK GAYA.

0 3 34

Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII E Dalam Mengikuti Pelajaran IPS SMP Negeri 14 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016 ( Materi Pokok Permasalahan Kependudukan d

0 0 5

PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DALAM PEMBELAJARAN FISIKA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERTANYA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MTsN 2 PALANGKA RAYA PADA POKOK BAHASAN BUNYI SKRIPSI

0 0 20

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VIII F SMP NEGERI 1 JATEN TAHUN PELAJARAN 20152016

0 1 17