Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Batasan Operasional Adapun yang menjadi batasan operasional dalam penelitian ini adalah: Operasional variabel Tabel 3.1

54 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantitatif yang bersifat asosiatif, bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Penelitian ini berusaha menguraikan pengaruh Kepribadian, Kompetensi, dan Semangat Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. PP London Sumatera Medan.

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

1. Tempat Penelitian Penelitian dilakukan pada PT. PP London Sumatera Medan jalan Jendral Ahmad Yani No.2 Medan. 2. Waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan sejak bulan April 2016 sampai dengan bulan Juni 2016.

3.3 Batasan Operasional Adapun yang menjadi batasan operasional dalam penelitian ini adalah:

1. Variabel bebas independent variabel X adalah kepribadian, kompetensi, dan semangat kerja. 2. Variabel terikat dependent variable Y adalah kinerja. Universitas Sumatera Utara 55

3.4 Operasional variabel Tabel 3.1

Operasional variabel Variabel Definisi Variabel Dimensi Indikator Skala penguku ran Kepribadian x Sifat dan tingkah laku karyawan pada PT PP London Sumatera Medan yang khas yang membedakann ya dengan karyawan lain. 1. Sifat berhati- hati 2. Stabilitas Emosi 3. Terbuka terhadap hal-hal baru 4. Mudah akur dan mudah bersepakat 5. Ekstraversi 1. Bertanggung jawab 2. Dapat diandalkan 3. Pekerja keras 1. Tenang 2. Percaya diri 3. Puas diri 1. Sensitif 2. Ingin tahu 3. Kreativitas 1. Senang bekerja sama 2. Ramah 3. Membantu teman sekerja 1. Senang berkelompok 2. Berani bertindak 3. Menyelesaikan tugas tepat waktu Likert Kompetensi x Kemampuan yang dimiliki karyawan PT PP London Sumatera Medan dalam menyelesai kan setiap pekerjaannya. 1. Pengetahuan 2. Kemampuan atau Keterampilan 1. Mengetahui teori pekerjaan 2. Memahami aturan dalam pekerjaan 3. Berfikir kreatif 1. Mampu memecahkan masalah 2. Mampu berkomunikai 3. Mampu bekerja sama Likert Universitas Sumatera Utara 56 3. Sikap 1. Kepatuhan 2. Kemandirian 3. Kedisiplinan Semangat kerja x Sikap dari karyawan pada PT. PP London Sumatera Medan dalam bekerja sama dan mampu mencurah kan segala kemampuan nya. 1. Presensi 2. Kerjasama 3. Kegairahan kerja 4. Hubungan yang harmonis 1. Kehadiran karyawan 2. Keefektifan waktu karyawan dalam bekerja 1. Kesediaan karyawan untuk bekerja sama dengan rekan sekerja maupun atasan 2. Kemauan untuk membantu rekan kerja dalam melaksanakan pekerjaan 3. Bersedia menerima kritikan dari reka kerja maupun atasan 1. Jenis pekerjaan 2. Rasa senang terhadap pekerjaan 1. Menjalankan perintah atasan 2. Sikap menghargai 3. Saling mempercayai Likert Kinerja karyawan y Hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh karyawan pada 1. Kuantitas 2. Kualitas 1. Volume Kerja 2. Pencapaian target 1. Menyelesaikan pekerjaan dengan baik Likert Universitas Sumatera Utara 57 PT.PP London Sumatera Medan 3. Ketepatan waktu 4. Kehadiran 2. Kerja sama 2. Meminimumkan tingkat kesalahan dalam bekerja 1. Tidak menunda Pekerjaan 2. Menyelesaikan pekerjaan lebih cepat dari waktu yang ditentukan 1. Disiplin 2. Kerajinan 1. Kemampuan kerja sama 2. Kemampuan membina hubungan dengan atasan Sumber: Robbins dan Judge 2008:132, Wibowo 2007:132, Westra 2000:95, Mathis 2002:78.

3.5 Skala Pengukuran Variabel